Fuji Fauziah
Universitas Singaperbangsa Karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANAN KELUARGA DALAM PENDIDIKAN ISLAM Fuji Fauziah; Akil; Acep Nurlaeli
al-Afkar, Journal For Islamic Studies Vol. 5, No. 1, January 2022
Publisher : Fakultas Agama Islam Universitas Wiralodra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (637.957 KB) | DOI: 10.31943/afkarjournal.v5i1.243

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta membahas tentang peran keluarga dalam pendidikan islam.  Keluarga adalah pendidikan pertama dan paling utama pada anak, maka dari itu pendidikan dalam keluarga merupakan aspek yang sangat penting dalam membentuk perilaku seseorang. Metode penelitian ini memakai kajian kepustakaan (Library Research) dengan pendekatan desktiptif dan eksploratif. Dapat disimpulkan bahawa keluarga mempunyai peran yang sangat besar untuk pertumbuhan serta berkembangnya seorang anak baik yang berkenan dengan pertumbuhan intelektual, moral, serta agamanya. Peranan orang tua pada pendidikan anak-anaknya yaitu mempersiapkan anak tumbuh dan berkembang berdasarkan nilai-nilai Islam dengan melalui pendidikan, bimbingan, pengawasan serta keteladanan. Untuk pencapaian tujuan pendidikan islam tersebut harus didukung oleh kualitas orang tua secara individu, kualitas keluarga, adanya kejasama yang baik dan lingkungan disekitarnya.