Ilona Vicenovie Oisina Situmeang
Magister Ilmu Komunikasi niversitas Persada Indonesia Yayasan Administrasi Indonesia (UPI-YAI) Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

REPRESENTASI EGOISME POSTER ANTI PERBURUAN ILEGAL ORGANISASI WORLD WILDLIFE FOUNDATION Martha Christine; Ilona Vicenovie Oisina Situmeang
SEMIOTIKA: Jurnal Komunikasi Vol 11, No 2 (2017): SEMIOTIKA: Jurnal Komunikasi
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30813/s:jk.v11i2.1166

Abstract

Aksi perburuan ilegal dewasa ini telah berada pada tahap yang sangatmenyedihkan. Tingkat perburuan ilegal yang semakin marak menimbulkan kekhawatiran akan musnahnya satwa-satwa tersebut. Hal ini perlu menjadi perhatian penting masyarakat, untuk dapat berfikir kembali dan mengambil tindakan dalam penanganan masalah ini. WWF merupakan salah satu Organisasi dunia yang menangi satwa liar yang dilindungi gencar melakukan iklan dan poster dalam mendukung kegiatan mereka untuk melindungi satwa liar. Penelitian ini menggunakan analisis semiotika Charles S, Peirce dengan menggunakan pendekatan kualitatif dengan sifat penelitian deskriptif dan paradigma penelitian konstruktivism. Salah satu strategi kampanye yang dilakukan oleh WWF untuk memberhentikan peruburuan ilegal yaitu iklan melalui poster anti perburuan ilegal yang dapat mengubah sikap dan perilaku masyarakat agar lebih perduli dengan usaha-usaha perlindungan satwa langka.Kata Kunci: Representasi, Semiotika, Poster WWF