Claudia Putri Zoelanda
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODEL PREMI TIDAK KONSTAN PADA ASURANSI DANA PENSIUN BERDASARKAN ASUMSI BESAR GAJI TERAKHIR Claudia Putri Zoelanda; Narwen .; Dodi Devianto
Jurnal Matematika UNAND Vol 6, No 4 (2017)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.6.4.22-28.2017

Abstract

Abstrak. Asuransi dana pensiun adalah salah satu bentuk upaya seorang pegawai un-tuk menjamin kesejahteraan hidup pada saat memasuki usia pensiun. Pegawai yangmengikuti asuransi pensiun harus membayarkan sejumlah uang yang disebut denganpremi yang nantinya akan diterima oleh pegawai tersebut ketika telah memasuki usiapensiun. Besarnya premi yang dibayarkan harus sesuai dengan gaji yang diterima olehpegawai. Penelitian ini bertujuan untuk menghitung besarnya premi yang akan di ba-yarkan peserta agar tidak terbebani dengan pembayarannya. Dalam penelitian ini pe-serta mengikuti asuransi pada umur x tahun dan pensiun di usia r tahun. Besarnyaiuran yang akan dibayarkan peserta dihitung dengan menggunakan formula premi tidakkonstan dengan kenaikan tiap tahun konstan sebesar dimana besar gaji tiap tahun se-lalu meningkat. Perhitungan dengan formula ini berdasarkan asumsi besar gaji terakhiryang diterima oleh peserta. Dengan menggunakan formula premi tidak konstan besarnyaiuran yang dibayarkan oleh peserta selalu meningkat tiap tahun, tapi dengan kenaikanyang konstan sebesar .Kata Kunci: Asuransi Dana Pensiun, manfaat pensiun, iuran normal, model (formula)premi tidak konstan