Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

Peningkatan Kegiatan Pembelajaran melalui Pengembangan Kompetensi Guru: Pendampingan Kegiatan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di MTs Alharanain Lappara Kec.Tombolopao Kab.Gowa Razaq, Abd Rahim; Umiarso, Umiarso
Masyarakat Berdaya dan Inovasi Vol 2, No 2 (2021): Oktober 2021
Publisher : Research and Social Study Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33292/mayadani.v2i2.72

Abstract

Pengabdian ini ditujukan memberikan pendampingan berupa pelatihan melalui sharing keilmuan dan pengalaman dengan guru bidang studi Pendidikan Agama Islam  di MTs Alharanain Lappara Kec.Tombolopao Kab.Gowa. Melalui pendampingan tersebut ada proses pembentukan pengatahuan berbasis wawasan perencanaan pembelajaran yang dilakukan guru bidang studi Pendidikan Agama Islam. Kegiatan pendampingan ini dipilih sebagai solusi terhadap problematika pembelajaran Pendidikan Agama Islam di MTs tersebut. Bentuk kegiatan berupa pelatihan penyusunan perencanaan pembelajaran yang dikemas melalui tutorial dan eksperiental learning; dan untuk evaluasinya dilakukan secara monitoring dan pendampingan berupa pelatihan melalui sharing keilmuan dan pengalaman. Kegiatan pengabdian ini berdampak pada peningkatan performa guru Pendidikan Agama Islam yang dibuktikan melalui penilaian berkas-berkas pembelajaran yang digunakan mereka. Karenanya, kepala sekolah setiap saat secara berkala mengadakan upaya yang sama berupa kegiatan pelatihan metodologi pembelajaran pada semua bidang studi.
INTERAKSI PEMBELAJARAN EFEKTIF UNTUK BERPRESTASI Abd Rahim Razak
PILAR Vol 4, No 2 (2013): JURNAL PILAR, DESEMBER 2013
Publisher : PILAR

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.952 KB)

Abstract

AbstrakHidup bersama antara manusia berlangsung di dalam berbagai bentuk perhubungan, di dalam berbagai jenis situasi. Tanpa adanya proses interaksi di dalam hidup manusia, tidak mungkin mereka dapat hidup bersama. Proses interaksi itu mungkin terjadi, karena kenyataan bahwa manusia pada hakekatnya memiliki sifat sosial yang besar. Setiap proses interaksi terjadi dalam ikatan suatu situasi, tidak di tempat atau ruang yang hampa. Dengan demikian, maka ada berbagai jenis situasi yang memberi kekhususan pada proses interaksi, misalnya interaksi belajar mengajar atau interaksi edukatif. Namun dalam uraian ini akan dibatasi penjelasan mengenai interaksi belajar mengajar. Sebagai fasilitator, ialah menyediakan situasi dan kondisi yang dibutuhkan oleh individu yang belajar. Sebagai pembimbing, ialah memberikan bimbingan kepada siswa agar mampu belajar dengan lancar. Sebagai motivator, ialah memberi dorongan semangat agar siswa mau dan giat belajar. Sebagai organisatoris, ialah mengorganisasikan kegiatan belajar mengajar siswa maupun guru. Sebagai manusia sumber, dimana guru dapat memberikan informasi apa yang dibutuhkan oleh siswaKey Word: motivasi, intelegensi, psikis, TIK Guru, faktor internal, eksternal.
PENGAJARAN BAHASA DALAM PERSPEKTIF AL-QURAN Abd Rahim Razaq
PILAR Vol 1, No 2 (2010): JURNAL PILAR, DESEMBER 2010
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Berbahasa adalah suatu kegatan yang dilakukan oleh manusia setiap saat sejak bangun dari tidur, bahkan kadang-kadang di waktu tidur atau mimpi. Sehingga berbahasa menjadi sesuatu yang normal dan alamiah. Bahasa-bahasa dunia ini memiliki ragam bentuk yang berbeda, bergantung pada perbedaan kelompok masyarakat pemakainya dalem berkomunikasi Banyaknya kelompok dalam masyarakat dunia menyebabkan munculnya berbagai jenis bahasa yang tersebar di pelosok dunia, termasuk di antaranya adalah Bahar Arab. Bahasa Arab selain memiliki arti agama, juga memiliki arti penting sebagai medium budaya dalam masyarakat muslim. Bahasa Arab dipakai oleh orang-orang yang hidup di Jazirah Arab, yang kemudian berpindah ke berbagai negara termasuk lndonesia. Kedudukan istimewa yang dimiliki oleh bahasa Arab di antara bahasa-bahasa lain di dunia karena ia berfungai sebagai bahasa al-Quran dan Hadis serta kitab-kitab agama Islam lainnya.Kata kunci: Bahasa Arab; Kebudayaan; Bahasa al-Quran
PENGARUH PENERAPAN METODE DEMONSTRASI DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB TERHADAP MOTIVASI SISWA KELAS VIII SMP PONDOK PESANTREN PUTRI UMMUL MUKMININ AISYIYAH WILAYAH SULAWESI SELATAN Hajrah Hajrah; Abd. Rahim Razaq
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 2, No 1 (2018): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of the demonstration method on the motivation to learn Arabic in the eighth-grade students of Ummul Mukminin Islamic Boarding School of Aisyiyah in South Sulawesi. The research method used is survey research. Data collection techniques were carried out by observation, interviews, documentation, and questionnaires distributed to respondents, using interview guidelines, questionnaire lists, observation guidelines, and documentation records as data collection instruments. The student population is 181 with a sample of 45 people. The data analysis technique uses descriptive qualitative analysis with a simple percentage formula. From the results of the study, it can be seen that the application of the demonstration method in learning Arabic in Class VIII of Ummul Mukminin Islamic Boarding School of Aisyiyah Junior High School in South Sulawesi was very interesting. It can be seen from the results of the questionnaire that as many as 14 students were highly motivated to learn Arabic with the method used by the teacher or 31.1%, 28 motivated students or 62.2% and 3 unmotivated students or 6.7% with the method used by teacher in the process of learning Arabic.Keywords: Demonstration method, motivation, Arabic
HUBUNGAN KEFASIHAN MEMBACA AL-QUR’AN TERHADAP KEMAMPUAN BERBAHASA ARAB SISWA MA DARUL IHSAN DDI MAKASSAR Abd Rahim Razaq
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 1, No 2 (2017): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study refers to two main things namely, to determine the role of students inreading the Qur'an and the ability of Arabic language learning students, as well as to review the extent of the relationship of the ability of their abilities to read Al-Qur‟an which would be actualized in Arabic ability of students in MA Darul Ihsan Ponpes DDI Makassar. This research is field research by using qualitative approach and analyzed descriptively qualitative, research was conducted in MA Darul Ihsan Ponpes DDI Makassar. The variables in this study were the eloquence of reading the Qur'an as a dependent variable and the ability of Arabic as a free variable. The population in this study was MA Darul Ihsan Pondok Pesantren DDI-Makassar, amount 55 people, while the samples used in this study amount 55 people or called the sampling population. While in analyzing the data, researchers used technical qualitative descriptive analysis. The results of this study indicated that the eloquence of students in reading Al-Qur‟an had a fairly close relationship to the ability in Arabic language students in schools MA Darul Ihsan Pondok Pesantren DDI-Makassar. This was evidenced by the statement of various stakeholders in the observations made by the author, whether the teachers of study and students of MA Darul Ihsan Pondok Pesantren DDI-Makassar. Keywords :read Al-Qur’an, fluent, Arabic
PENGARUH KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB KELAS VII MTS ASSSALAMIYAH GALESONG KABUPATEN TAKALAR Ratnawati H.; Abd. Rahim Razaq; Abdul Qahar Zaenal
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 3, No 1 (2019): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the application of educational unit level curriculum in Arabic learning MTs Assalamiyah Galesong Takalar District, to determine the effect of educational unit level curriculum on Arabic learning MTs Assalamiyah Galesong Takalar District and to determine teacher efforts in arousing student motivation in learning Arabic MTs Asalamiyah Galesong, Takalar Regency. This study uses quantitative methods with a population of 204 students, where in this study a sample of 70 people from 2 classes, namely the experimental class and the control class. The data collection process used is observation, testing and documentation. From the results of the study it can be concluded that the application of the education unit level curriculum has been implemented well. Through inferential statistical tests that use the f test, obtained F table = 1.093. Then F count = 1.182 from F table = 1.093. So H0 is rejected and H1 is accepted. Thus it can be concluded that there is a very good effect of the implementation of the educational unit level curriculum on student motivation in learning Arabic class VII Mts Assalamiyah Galesong Takalar Regency.Keywords:  KTSP, Learning Motivation, Arabic Language.
Implementasi Peranan Quantum Teaching Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Kelas VII SMP Muhammadiyah Limbung Gowa Sulawesi Selatan Rahmawati Rahmawati; Abd. Rahim Razaq; Muhammad Ibrahim
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 5, No 2 (2021): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study used a Quantum Teaching learning model, using classroom action research. the aim of this research is 1) To find out whether Arabic learning runs effectively when the Quantum Teaching learning model is applied and can be absorbed well. 2) To see whether students are increasingly interested in learning Arabic when the Quantum Teaching learning model is applied. 3) To find out what are the inhibiting and supporting factors for learning Arabic for the students of SMP Muhammadiyah Limbung. Regency. Gowa, South Sulawesi.The results of this study prove that the changes are quite good, and the students are more enthusiastic about learning after getting Arabic learning with the Quantum Teaching model, the students' interest in learning is getting better and the enthusiasm for learning is increasing so that learning can be considered quite effective. Some of the influences that arise are caused by the influence of technological advances, taking emotional approaches and actively establishing communication and then motivating students in need.
Peningkatan Kemampuan Berbahasa Arab Melalui Metode muhawarah (Dialog) Pada Siswa Kelas XI MA Al-Hidayah Lemoa Kec. Bontolempangan Kab. Gowa Sriwahyuni Sriwahyuni; Abd. Rahim Razaq
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 4, No 2 (2020): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui penerapan metode Muhawarah (dialog) dalam meningkatkan kemampuan berbahasa Arab siswa kelas XI MA Al-Hidayah Lemoa Kec. Bontolempangan Kab. Gowa. Untuk mendapatkan data yang diinginkan, digunakan metode observasi, tes dan dokumentasi dalam mengumpulkan data. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah teknik trianggulasi.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa  pemahaman siswa kelas XI MA Al-Hidayah Lemoa setelah mengikuti pembelajaran dengan metode Muhawarah (dialog) mengalami peningkatan. Perbandingannya dapat dilihat dari hasil belajar siswa di siklus I dan II. Dimana hasil belajar di siklus I pada awalnya yaitu nilai terendah pre test siswa 50 dan nilai terendah dari post test 65, sedangkan nilai tertinggi pre test 78 dan nilai tertinggi post test 88, dengan 75 hasil rata-rata nilai pre test 67 dan hasil rata-rata nilai post test 78, nilai rata-rata tersebut menunjukkan bahwa tingkat pemahaman siswa masih kurang. Adapun di siklus II yaitu nilai terendah pre test 80 dan nilai post test 70, sedangkan nilai tertinggi pres test 85 dan tertinggi post test 98, dengan hasil rata-rata nilai pre test 82 dan hasil rata-rata nilai post test 83. Sehingga hasil rata-rata nilai tersebut termasuk kategori baik. Kata Kunci: Metode Muhawarah, Berbahasa Arab
IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AKTIF, KREATIF, EFEKTIF, DAN MENYENANGKAN (PAKEM) DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB PADA SISWA KELAS VIII MTS DARUL ARQAM MUHAMMADIYAH GOMBARA KOTA MAKASSAR Sri Putri Megawati; Abd Rahim Razaq
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 2, No 2 (2018): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan  pada  mata  pembelajaran  bahasa  Arab  di  MTs  Darul Arqam Muhammadiyah Gombara dan untuk mengetahui hasil penerapan pembelajaran aktif, kreatif efektif dan menyenangkan pada mata pembelajaran bahasa Arab di Mts Darul Arqam Muhammadiyah Gombara. Jenis yang digunakan adalah jenis penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Instrumen utama dalam mengumpulkan data yaitu: pedoman observasi, pedoman wawancara dan catatan dokumentasi. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VIII MTs Darul Arqam Muhammadiyah Gombara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada umumnya penerapan Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan (PAKEM) telah diterapkan di MTs Darul Arqam Muhammadiyah Gombara pada mata pelajaran bahasa Arab. Hasil  penerapan pembelajaran  aktif,  kreatif,  efektif  dan menyenangkan pada mata pelajaran bahasa Arab di MTs Darul Arqam Muhammadiyah Gombara sangat baik, hal ini dapat dilihat dari semangat peserta didik dan aktif dalam pembelajaran bahasa Arab serta interaksi antara guru dan peserta didik, sesama peserta didik, guru serta sumber belajar dengan penerapan pembelajaran aktif,kreatif, efektif dan menyenangkan berlangsung secara baik.Kata kunci:Implementasi, PAKEM, Bahasa Arab
PENGARUH METODE MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR BAHASA ARAB SISWA SMP UNISMUH MAKASSAR Rita Wati Ishak; Abd. Rahim Razaq
Al-Maraji' : Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Vol 2, No 1 (2018): Al-Maraji': Jurnal Pendidikan Bahasa Arab
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Junior High school Muhammadiyah of Makassar is an educational institution under the Muhammadiyah Primary and Secondary Education Council which always tries to motivate students to learn. Teachers in Junior High school Muhammadiyah of Makassarhave a duty and role to be able to improve student learning motivation. Teachers are required to have and master techniques and strategies that can stimulate students in learning, especially Arabic subjects. Therefore, this study tries to explore the effect of teacher teaching methods on the learning achievement of Arabic students atJunior High school Muhammadiyah of Makassar. The research method used is descriptive qualitative research by observation, interviews, documentation, and questionnaires as data collection techniques, data analysis techniques use a simple percentage formula. The student population is 76 people with a total sample of 35% of the total population of 35 students. The results of this study indicate the effect of teacher teaching methods on learning achievement of Arabic students atJunior High school Muhammadiyah of Makassar has been effective, this can be seen from the results of questionnaire calculations that students who feel very happy there are 9 students or 25.71%, who love 24 students or 68, 57%, less happy 2 students or 5.71% and not happy as much as 0%.Keywords: Influence, method, learning achievement