Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

PERANCANGAN MESIN PARUT DAN PERAS KELAPA Dimas Ishak; Yunita Djamalu; Syamsu Akuba
Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG) Vol 1 No 2 (2016): Jurnal JTPG (Oktober)
Publisher : PROGRAM STUDI MESIN DAN PERALATAN PERTANIAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kebutuhan akan produksi santan dan hasil kelapa parut dengan tingkat efisiensi dan efektifitas dari proses pengerjaan dan hasil yang tinggi pada suatu proses produksi, terutamapada produksi missal sangatlah penting, karena dapat menghemat waktu dan biaya, sehingga ongkos produksi yang dikeluarkanpun akan dapat sekecil mungkin. Suatu mesin yang digunakan untuk pemarutan kelapa telah banyak beredar dipasaran, namun alat yang dapat bekerja multifungsi dimana selain dapat memarut juga dapat memeras hingga menghasilkan santan, belum menunjang dalam pencapaian hal tersebut, sehingga dalam hal ini penulis mencoba untuk merancang suatu mesin untuk pencapaian masalah tersebut, dimana diharapkan mesin tersebut dapat memaksimalkan efisiensi guna mencapai efektifitas yang lebih . Adapun kelebihan dari alat ini selain dapat memarut juga dapat memeras kelapa hanya dalam satu atau dua kali siklus saja, yang berarti lebih efisien sekitar 4 sampai 6 kali dibandingkan dengan alat yang sudah ada tanpa mengurangi kualitas produksi. Sedangkan untuk biaya pembuatan mesin ini tidaklah harus mahal. Mesin ini dapat menghasilkan kapasitas hasil produksi sebanyak 144 liter/hari dengan pemakaian perharinya 5 jam secara terus menerus.
RANCANG BANGUN ALAT PENETAS TELUR SEMI OTOMATIS Ramdan Ahya; Syamsu Akuba
Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG) Vol 3 No 1 (2018): Jurnal JTPG (April)
Publisher : PROGRAM STUDI MESIN DAN PERALATAN PERTANIAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30869/jtpg.v3i1.168

Abstract

Provinsi gorontalo merupakan salah satu daerah dengan program unggulan bidang pertanian dan peternakan. Untuk mengsukseskan program tersebut perlu adanya masukkan teknologi yang tepat dalam pelaksanaannya, dalam bidang peternakan produksi ayam provinsi gorontalo sekitar 499.000/tahun dengan pertumbuhan tahun 2012 sampai 2013 berkisar 2.8%. Setelah melakukan pengujian dan analisa data, maka dapat diambil beberapa kesimpulan yaitu: Dengan adanya alat penetas telur, secara menggunakan system rak putar ini, memberikan kemudahan dalam proses penetasan telur. Dengan pemanas 5 buah lapu pijar dengan total 25 Watt untuk kapasitas 120 sampai 150 butir telur.Pada pengujian alat penetas telur ini melakukan pengujian 34 telur yang dierami. Dan hasil pengujian yang ditetaskan 19 telur, sedangkan yang tidak menetas 15 telur.Pada hasil percobaan penetas telur ini mengatur suhu antara 38-39ºC dan memperoleh keberhasilan penetas yang cukup agak memuaskan yaitu 44,11%.Alat yang dibuat penulis ini mengunakan sistem pengatur suhu menggunakan thermostat untuk menjaga kelembapan suhu di dalam dan rak pemutar mengunakan hadle untuk pemutaran rak telur. Diharapkan rancang bangun alat ini akan membantu para peternak ayam dalam proses penetasan telur sehingga kemampuan daya penetasan telur lebih banyak.
Rancang Bangun Mesin Penggembur Tanah Menggunakan Mesin Pemotong Rumput Sandriyanto Une; Syamsu Akuba; Burhan Liputo
Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG) Vol 6 No 2 (2021): Jurnal JTPG (November)
Publisher : PROGRAM STUDI MESIN DAN PERALATAN PERTANIAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30869/jtpg.v6i2.854

Abstract

Pengolahan tanah merupakan kegiatan yang bertujuan untuk mendapatkan kondisi tanah yang baik. Kondisi tanah yang baik dimanfaatkan sebagai media tumbuh bagi berbagai jenis tanaman dan pembangan akarnya. Salah satu indikator tanah yang baik adalah tingkat kesuburannya. Kesuburan tanah adalah kemampuan suatu tanah untuk menyediakan unsur hara bagi tanaman. Beberapa proses yang dapat dilakukan untuk menjaga kesuburan tanah adalah upaya penggemburan tanah. Penggemburan tanah umumnya dilakukan pada lahan-lahan yang kering dan padat dan biasanya petani masih menggunakan alat tradisional untuk mengolah tanah tersebut. Penggunaan alat tradisional tentu akan mengurangi tingkat produktivitas karena memerlukan waktu, tenaga, dan biaya yang cukup tinggi. Oleh karena itu, perlu adanya alat atau mesin yang dapat digunakan untuk mengganti alat-alat tradisional tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang mesin penggembur tanah dengan memanfaatkan mesin potong rumput sebagai motor penggerak. Mesin ini dilengkapi dengan bajak singkal dan bajak rotary. Pengujian mesin dilakukan pada lahan kering dengan luasan 30 m2. Berdasarkan hasil penelitian dan pengujian diketahui bahwa mesin penggembur tanah dengan motor penggerak mesin potong rumput memiliki kinerja sekitar 0,115 m2/detik atau setara dengan 414 m2/jam. Kinerja mesin masih tergolong kecil karena beberapa faktor diantaranya dimensi bajak rotary yang kecil dan putaran yang terlalu cepat. Oleh karena itu, perlu adanya modifikasi dan pengembangan yang lebih optimal sehingga mesin ini diharapkan dapat dimanfaatkan oleh masyarakat untuk meningkatkan produktivitasnya.
Rancang Bangun Alat Destilasi Bioetanol Berbahan Dasar Nira Aren Djiofhany Tanaiyo; Evi Sunarti Antu; Syamsu Akuba
Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG) Vol 7 No 1 (2022): Jurnal JTPG (Mei)
Publisher : PROGRAM STUDI MESIN DAN PERALATAN PERTANIAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30869/jtpg.v7i1.905

Abstract

The palm tree is a type of palm plant that has financial potential and can be used for various purposes. In some areas of Gorontalo, most of the palm sap is used for the manufacture of brown sugar and/or palm sugar. In addition, palm sap can also be used as a basic material for making bioethanol. Bioethanol from palm sap can be used as an alternative fuel to replace fuel oil. Bioethanol obtained from palm sap is generally made through a distillation process or what is known as distillation. The purpose of the research is to design a small-scale bioethanol distillation device so that it is easy to use by sugar palm farmers. The research method applied is divided into two stages, namely design and testing. Bioethanol distillation equipment is made by making components and fabricating. The testing of tools in the process of making bioethanol from palm sap is carried out through several stages, namely pasteurization, fermentation and distillation. The bioethanol distillation apparatus has tubes that are used in the pasteurization, fermentation, and distillation processes. This tube is made of stainless steel with a thickness of 1.5 mm. The pipe and condenser are made of stainless steel with a diameter of 4 inches. The distillation apparatus is equipped with an activated thermometer to measure the temperature that occurs during the heating process of palm sap. Palm sap fermentation was carried out for 3 days at room temperature. The distillation process is carried out at temperatures ranging from 78-80oC. Based on the test results obtained bioethanol with an alcohol content of 55% as much as 200 mL of 5000 mL of basic ingredients. These results indicate that the distillation process is not perfect. Therefore, it is necessary to analyze and improve aspects that can optimize the bioethanol distillation process from palm sap.
Rancang Bangun Mesin Pencetak Biopelet dari Sekam Padi Supriandi Monoarfa; Romi Djafar; Syamsu Akuba; Siradjuddin Haluti
Jurnal Teknologi Pertanian Gorontalo (JTPG) Vol 7 No 2 (2022): Jurnal JTPG (November)
Publisher : PROGRAM STUDI MESIN DAN PERALATAN PERTANIAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30869/jtpg.v7i2.959

Abstract

Energy is one of the most important community needs in supporting everyday life such as cooking. The energy in question can come from fossil fuels or wood. However, its availability will decrease over time, especially fossil fuels. Therefore, it is necessary to have other alternatives as a substitute for fuel. One of the materials that can be used as an energy source is biopellet. This study aims to design a machine used to make biopellets. The biopellet in this study was made from rice husk as raw material. This research was conducted through several stages, namely design and design, manufacture and fabrication, and testing. The biopellet printing machine has a tube-like shape with an outer diameter of 300 mm, whereas on the inside there is a mold with a hole with a diameter of 15 mm. The biopellet printing machine is also equipped with a roller that functions to press the dough to pass through the mold. Tests for making biopellets were carried out three times with different compositions of raw materials. The first test consisted of adhesive and rice husk with a ratio of 0.50:1. The second and third tests have adhesive and rice husk ratios of 0.75:1 and 1:1, respectively. 0.50 liters of water was added to each mixture to form a dough. The test results show that biopellets have different structures and characteristics. The third test had a dense biopellet structure, a smooth and uniform surface, and fewer fractures and cracks. In addition, the productivity is also higher than the first and second tests. This difference is of course many factors that influence, such as emphasis, the main composition of the material, and the size of the main material.
ANALISIS DAYA DUKUNG LAHAN BERDASARKAN KEBUTUHAN DAN KETERSEDIAAN LAHAN PERTANIAN DI KABUPATEN GORONTALO UTARA Syamsu ., Akuba; Bobby Jhon Vian Polii; Jailani ., Husain
AGRI-SOSIOEKONOMI Vol. 16 No. 1 (2020)
Publisher : Sam Ratulangi University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (912.961 KB) | DOI: 10.35791/agrsosek.16.1.2020.26939

Abstract

The objectives of this study are: To study and analyze the availability of land in North Gorontalo District, Assessing and analyzing land requirements in North Gorontalo District, Analyzing and evaluating Carrying Capacity Ratio of agricultural land in North Gorontalo Regency. The research method is qualitative which is analyzed descriptively quantitative. The study was conducted covering 11 districts in North Gorontalo Regency. The data used in this study are primary data and secondary data, Data collection was obtained through direct observation at the research location and through literature studies from various trusted sources or related institutions namely the Central Statistics Agency of North Gorontalo Regency 2018, and the Department of Agriculture, Horticulture Plantation, North Gorontalo District 2018. The method for calculating the carrying capacity of land uses the method of analysis in accordance with Regulation of the Minister of Environment No. 17 of 2009. The results showed the availability of land (SL) of North Gorontalo Regency was 59,235,467 Ha, and the land requirement (DL) was 46,893,556 Ha. the value of land availability is greater than the need for land SL ˃ DL, carrying capacity for district level is categorized as surplus. Carrying capacity of agricultural land (CCR) in North Gorontalo District is obtained less than one or CCR <1 that is 0.36, the assumption is that the carrying capacity of agricultural land is deficit. Policy implications for the North Gorontalo District Government should emphasize sustainable agricultural development policies through intensification, extensification and revitalization programs, so that the carrying capacity of agricultural land can be increased in realizing self-reliance and sustainable regional food security.*eprm*