This Author published in this journals
All Journal Jurnal Kartika Kimia
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Effect of LED Light Radiation on Photosynthesis Process Using Ingenhousz Experiment Asep Rizaludin; Melina Melina; Valentina Adimurti Kusumaningtyas
Jurnal Kartika Kimia Vol 3 No 2 (2020): Jurnal Kartika Kimia
Publisher : Department of Chemistry, Faculty of Sciences and Informatics, Jenderal Achmad Yani University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26874/jkk.v3i2.61

Abstract

Proses fotosintesis reaksi terang umumnya terjadi di siang hari dengan bantuan sinar matahari. Namun proses fotosintesis juga bisa terjadi dengan bantuan selain sinar matahari. Lampu LED dapat memancarkan warna cahaya yang dapat mempercepat proses fotosintesis. Warna biru untuk fase vegetatif dan warna merah untuk fase generatif. Percobaan ini dilakukan untuk membuktikan bahwa fotosintesis tetap bisa berlangsung dengan bantuan cahaya LED. Penelitian ini dilakukan menggunakan percobaan Ingenhousz pada tanaman Amazon sword (Echinodorus bleheri). Hasil percobaan menunjukkan bahwa terdapat gelembung udara terutama pada menit keenam setelah penyinaran dengan lampu LED yang mengindikasikan adanya oksigen hasil proses fotosintesis pada tanaman amazon sword. Kata kunci: Fotosintesis, LED, Percobaan Ingenhousz