Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Eksplorasi Etnomatematika pada Seni Batik Madura dalam Pembelajaran Geometri Tri Ardilia Maya Sari; Alkaromah Nur Sholehatun; Syifa Aulia Rahma; Rizky Budi Prasetyo
Journal of Instructional Mathematics Vol. 2 No. 2 (2021): Belajar Matematika Merujuk pada Konteks dan Kebudayaan
Publisher : Pendidikan Matematika STKIP Kusuma Negara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37640/jim.v2i2.1032

Abstract

Batik is an extraordinary work of art that must be preserved, it can be through formal or non-formal education. So far, cultural products are not always recognized for their usefulness in the scope of formal education. This study aims to map mathematical concepts on Madura batik that can be integrated in mathematics learning. This research is a qualitative descriptive study with an ethnographic approach by conducting observations and interviews, then a literature study is carried out related to the geometry. The instrument in this study is a human instrument, the researcher is directly related to the research and acts as a data collector. The data were analyzed by making codes which were then reduced based on the concepts and learning materials of geometry. The results of this study in the form of mathematical concepts contained in the Madura Batik motif are: straight line, curved line, parallel line, symmetry, point, angle, triangle, circle, rhombus and similarity concept. Some Madura batik motifs can be used as a medium to introduce mathematical concepts such as concepts in geometry so that it is expected to make it easier to understand abstract mathematical concepts.
Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Aplikasi Articulate Storyline Pada Materi Peluang Kelas VIII Rizky Budi Prasetyo; Gunawan Santoso; Rahmita Nurul Muthmainnah; Ismah; Ririn Widiyasari
Jurnal Pendidikan Transformatif Vol. 1 No. 3 (2022): Desember 2022
Publisher : Yayasan Aya Sophia Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9000/jpt.v1i3.591

Abstract

Salah satu penerapan teknologi di bidang Pendidikan yaitu pada penggunaan media dalam proses pembelajaran. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengembangkan media pembelajaran menggunakan Articulate Storyline yang menghasilkan produk berupa aplikasi media pembelajaran interaktif pada materi Matematika Peluang kelas VIII. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Research and Development (RnD) dengan model pengembangan ADDIE, yang terdiri dari lima tahapan yaitu Analysis (menganalisis), Design (perencanaan), Development (pengembangan), Implementation (pelaksanaan), dan Evaluation (perbaikan). Penelitian dilakukan di SMP PGRI 336 Pondok Betung pada bulan Agustus 2023 dengan subyek penelitiannya yaitu peserta didik kelas VIII SMP. Rumusan penelitian ini adalah untuk mengetahui kevalidan dan kepraktisan media pembelajaran yang sudah dikembangkan. Pada proses validasi dilakukan oleh dua validator media dan dua validator materi. Setelah itu kepraktisan media pembelajaran dilakukan dengan uji respon kepada peserta didik dengan uji respon kelompok kecil sebanyak 8 orang dan uji respon kelompok besar sebanyak 23 orang. Hasil penelitian didapatkan penilaian dari ahli media adalah 94,81% dengan kategori sangat valid dan hasil penilaian oleh ahli materi adalah 96,57% dengan katergori sangat valid dan hasil respon dari siswa kelomopok kecil yaitu mendapatkan skor 81,37% dengan kategori sangat praktis dan hasil uji respon kelompok besar adalah 81,68% dengan kategori sangat praktis. Sehingga dapat disimpulkan bahwa media ini dapat dinyatakan sangat valid sebagai media pembelajaran dan sangat praktis untuk digunakan oleh peserta didik dalam belajar.