Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)

Penggunaan Aplikasi E-Reses DPRD dalam Penjaringan Aspirasi Masyarakat di Kabupaten Bima Yasin, Yasin; Saleh, Muhammad; Mulyanto, Yudi
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 6 No. 2 (2023): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (242.04 KB) | DOI: 10.54371/jiip.v6i2.1464

Abstract

Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) merupakan perpanjangan tangan masyarakat. DPRD Kabupaten Bima dalam menyerap aspirasi melalui aplikasi E-reses. Penelitian dilakukan di lingkup sekretarian DPRD Kabupaten Bima dan juga sejumlah masyarakat Kabupaten Bima. Analisis data yang digunakan adalah kualitatif untuk melihat otimalisasi dan strategi yang digunakan dalam penggunaan aplikasi e-reses. Hasil penelitian menunjukan bahwa pelaksanaan E-Reses oleh Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Bima dilaksanakan dalam 3 (tiga) tahapan, yaitu tahapan perencanaan, tahapan pelaksanaan, dan tahapan pelaporan. Penggunaan E-Reses dalam penjaringan aspirasi masyarakat oleh Pimpinan dan Anggota DPRD, ternyata jauh lebih efektif dibanding pelaksanaan reses konvensional. Strategi yang perlu dilakukan dalam mengoptimalisasi E-Reses adalah meningkatkan sarana dan fasilitas penunjang, meningkatkan SDM pengelola, meningkatkan sosialisasi, memfasilitasi penyiapan perangkat komputer khusus di setiap kantor kecamatan dan/atau desa, serta fitur dalam aplikasi E-Reses. Sementara hasil analisisi efektivitas melalui uji kuantitatif, diperoleh bahwa penggunaan E-Reses tersebut sangat efektif, hal itu ditandai dengan nilai sig (2-tailed) = 0.000 < 0,05, begitupun Thitung = 4.609 > Ttabel = 2.01, maka dapat disimpulkan bahwa maka aplikasi e-reses DPRD dalam penjaringan aspirasi masyarakat di Kabupaten Bima sangat efektif.