Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Persepsi Dan Partisipasi Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Kecamatan Tungkal Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat Hazah Hazah; Hutwan Syarifuddin; Ernawati HD
Jurnal Pembangunan Berkelanjutan Vol. 5 No. 1 (2022): Jurnal Pembangunan Berkelanjutan
Publisher : Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jpb.v5i1.18628

Abstract

Sampah menjadi persoalan serius terutama bagi daerah perkotaan. Kecamatan Tungkal Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat sebagai daerah pasang surut memiliki keunikan dalam bentuk bangunan rumah dan ini tentunya berdampak pada kebiasaan masyarakat yang sengaja membuang sampah ke bawah rumah. Tujuan dalam penelitian ini adalah Mengidentifikasi persepsi dan partisipasi masyarakat Kecamatan Tungkal Ilir dalam pengelolaan sampah rumah tangga, Menganalisis Pengaruh faktor internal dan eksternal Secara Parsial dan simultan dengan persepsi dalam pengelolaan sampah rumah tangga di kecamatan Tungkal Ilir, serta Menganalisis Pengaruh Faktor internal, eksternal dan persepsi masyarakat Secara Parsial dan Simultan dengan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga di Kecamatan Tungkal Ilir. Metode penelitian menggunakan analisis distribusi frekuensi dan analisis Regresi berganda. Berdasarkan hasil analisis Sebagian besar Persepsi masyarakat Kecamatan Tungkal Ilir dalam pengelolaan sampah Rumah Tangga dengan sebesar 14,0% persepsi dan 20% partisipasi masyarakat kategori Sangat Rendah, sebesar 46,0% persepsi dan partisipasi 65% masyarakat kategori Rendah, Sebesar 32% persepsi dan 18% partisipasi Masyarakat Katagori Tinggi dan 8% Persepsi dan 7% partisipasi Masyarakat Katagori Sangat Tinggi. Terdapat Pengaruh tingkat pengetahuan dan Peran Pemerintah/Tokoh Masyarakat Terhadap Persepsi pengelolaan sampah Rumah dan signifikan dengan nilai sig 0,00 < 0,05 dan R Square 0,467. Terdapat Pengaruh antara tingkat pengetahuan, Peran Pemerintah/Tokoh Masyarakat dan Persepsi terhadap Partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah Rumah dan signifikan dengan nilai sig 0,00< 0,05 dan R Square 0,476.
Persepsi dan Partisipasi Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Kecamatan Tungkal Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat Hazah Hazah; Hutwan Syarifuddin; Ernawati HD; Rts Suwairini
Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi Vol 22, No 2 (2022): Juli
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jiubj.v22i2.1988

Abstract

Garbage is a serious problem, especially for urban areas. Tungkal Ilir Subdistrict, Tanjung Jabung Barat Regency, as a tidal area has its uniqueness in the form of building houses and this of course has an impact on people's habits of deliberately throwing garbage under the house. The purpose of this study is to identify the perception and participation of the people of Tungkal Ilir District in household waste management, to analyze the influence of internal and external factors partially and simultaneously with perceptions in household waste management in Tungkal Ilir sub-district, and to analyze the influence of internal, external and perceived factors. community Partially and Simultaneously with community participation in household waste management in Tungkal Ilir District. The research method uses frequency distribution analysis and multiple regression analysis. Based on the results of the analysis, most of the people's perceptions of Tungkal Ilir District in household waste management with 14.0% perceptions and 20% participation of the community in the Very Low category, 46.0% perceptions and participation of 65% of the people in the Low category, 32% perceptions and participation of 18% of people in the high category and 8% of the perception and participation of 7% in the community in the very high category. There is an influence of the level of knowledge and the role of the government/community leaders on the perception of household waste management and is significant with a sig value of 0.00 < 0.05 and an R Square of 0.467. There is an influence between the level of knowledge, the role of government / community leaders and perceptions of community participation in household waste management and is significant with a sig value of 0.00 < 0.05 and R Square 0.476