Marta Rohana Tampubolon
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMAHAMAN KONSEP GEOMETRI DENGAN MODEL PROJECT BASED LEARNING BERBASIS ETNOMATEMATIKA PADA BENTUK KUE TRADISIONAL KHAS SUMATERA UTARA Marta Rohana Tampubolon; Nurdalilah Nurdalilah
MAJU : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika Vol 8, No 2 (2021): MAJU : JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN MATEMATIKA
Publisher : STKIP Bina Bangsa Meulaboh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa dengan menggunakan model project based learning berbasis etnomatematika pada bentuk kue tradisional khas Sumatera Utara. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan subjek sebanyak 25 siswa dari kelas VIII C MTs Al-Washliyah Gedung Johor Medan tahun ajaran 2020/2021. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi yang dilakukan pada siswa dan guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Terdapat 88% dari 25 siswa yang mendapatkan nilai pemahaman konsep sudah tergolong sangat baik dan dapat dikatakan bahwa dalam proses pembelajaran pada materi geometri sudah tergolong memahami dengan jelas dan efektif, serta memenuhi semua indikator pemahaman konsep pada tahap proses dan objek; (2) Siswa yang memiliki kemampuan baik sebanyak 12% sudah memenuhi indikator pemahaman konsep pada tahap proses. Namun, siswa tidak memenuhi indikator pemahaman konsep pada tahap objek.Kata Kunci: Pemahaman Konsep, Geometri, Etnomatematika, Project Based Learning