Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN KARAKTERISTIK WANITA USIA REPRODUKSI TERHADAP UPAYA PENCEGAHAN KANKER SERVIKS MELALUI SKRINING IVA TEST DI PUSKESMAS BIRU-BIRU TAHUN 2019 Suharni Pintamas Sinaga
Jurnal Kesehatan Masyarakat dan Lingkungan Hidup Vol 5 No 2 (2020): JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT DAN LINGKUNGAN HIDUP
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kanker serviks umumnya banyak terjadi pada wanita dengan usia produktif (20-45 tahun). Namun, tidak menutup kemungkinan kanker serviks juga dapat menyerang wanita dengan usia yang lebih muda.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan karakteristik wanita usia reproduktif terhadap upaya pencegahan kanker serviks. Jenis penelitian yang digunakan adalah analitik observasional dengan pendekatan Cross Sectional. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Biru-biru Tahun 2019. Popuasi dalam penelitian adalah semua wanita reproduksi yang melakukan Pemeriksaan Skrining Tes IVA di Puskesmas Biru-biru dari usia 23 – 35 tahun yang sudah menikah dan berdasarkan Data bulan Januari – Desember Tahun 2018 sebanyak 98 orang dengan teknik purposive sampling. Analisis data dimulai dari analisis univariat dan bivariat dengan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan pengetahuan (p = 0,001), pendidikan (p = 0,039, pekerjaan (p = 0,002) dengan upaya pencegahan kanker serviks melalui skrining IVA test , tidak ada hubungan paritas (p = 1,000), umur (p=0,163). Olah karena itu kepada wanita usia subur dapat meningkatkan perilaku pencegahan kanker serviks dengan mencari berbagai macam informasi dan melakukan pencegahan secara terus-menerus. Masyarakat yang telah melakukan pencegahan kanker serviks disarankan untuk memberikan dukungan pada wanita disekelilingnya untuk melakukan perilaku pencegahan kanker serviks.
HUBUNGAN UMUR, PARITAS DAN STATUS GIZI IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS ULAK TANO PADANG LAWAS TAHUN 2021 Suharni Pintamas Sinaga
Jurnal Doppler Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Doppler
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Anemia adalah suatu kondisi tubuh dimana jumlah dan ukuran sel darah merah atau kadar hemoglobin (Hb) lebih rendah dari normal, yang akan mengakibatkan terganggunya distribusi oksigen oleh darah ke seluruh tubuh. Anemia pada ibu hamil bukan tanpa risiko, melainkan tingginya angka kematian ibu berkaitan erat dengan anemia. Anemia juga menyebabkan rendahnya kemampuan jasmani karena sel - sel tubuh tidak cukup mendapatkan pasokan oksigen. Pada wanita hamil, anemia meningkatkan frekuensi komplikasi pada kehamilan dan persalinan.Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan umur, paritas dan status gizi dengan Kejadian anemia pada ibu hamil Di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas Tahun 2021. Penelitian ini menggunakan desain crossectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu hamil yang berkunjung di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas dari bulan Juni sampai Agustus 2021 sebanyak 35 orang dan tehnik pengambilan sampel menggunakan total populasi. Analisis data menggunakan uji chi square. Hasil penelitian ada hubungan umur (p= 0,007),paritas (p=0,433), status gizi (p=0,000) dengan Kejadian anemia pada ibu hamil Di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas Tahun 2021. Diharapkan kepada ibu hamil selalu memeriksakan kehamilannya setiap bulan untuk mengetahui kesehatan ibu serta janin yang dikandungnya. Ibu hamil yang anemia sebaiknya membatasi konsumsi sumber makanan yang menghambat penyerapan zat besi dan meningkatkan konsumsi sumber makanan yang dapat membantu meningkatkan penyerapan zat besi serta rutin mengkonsumsi tablet tambah darah (TTD)
HUBUNGAN UMUR, PARITAS DAN STATUS GIZI IBU HAMIL DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI PUSKESMAS ULAK TANO PADANG LAWAS TAHUN 2021 Suharni Pintamas Sinaga
Jurnal Doppler Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Doppler
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Anemia adalah suatu kondisi tubuh dimana jumlah dan ukuran sel darah merah atau kadar hemoglobin (Hb) lebih rendah dari normal, yang akan mengakibatkan terganggunya distribusi oksigen oleh darah ke seluruh tubuh. Anemia pada ibu hamil bukan tanpa risiko, melainkan tingginya angka kematian ibu berkaitan erat dengan anemia. Anemia juga menyebabkan rendahnya kemampuan jasmani karena sel - sel tubuh tidak cukup mendapatkan pasokan oksigen. Pada wanita hamil, anemia meningkatkan frekuensi komplikasi pada kehamilan dan persalinan.Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan umur, paritas dan status gizi dengan Kejadian anemia pada ibu hamil Di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas Tahun 2021. Penelitian ini menggunakan desain crossectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh ibu hamil yang berkunjung di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas dari bulan Juni sampai Agustus 2021 sebanyak 35 orang dan tehnik pengambilan sampel menggunakan total populasi. Analisis data menggunakan uji chi square. Hasil penelitian ada hubungan umur (p= 0,007),paritas (p=0,433), status gizi (p=0,000) dengan Kejadian anemia pada ibu hamil Di Puskesmas Ulak Tano Padang Lawas Tahun 2021. Diharapkan kepada ibu hamil selalu memeriksakan kehamilannya setiap bulan untuk mengetahui kesehatan ibu serta janin yang dikandungnya. Ibu hamil yang anemia sebaiknya membatasi konsumsi sumber makanan yang menghambat penyerapan zat besi dan meningkatkan konsumsi sumber makanan yang dapat membantu meningkatkan penyerapan zat besi serta rutin mengkonsumsi tablet tambah darah (TTD)
PENYULUHAN TENTANG KB DI DUSUN I DESA SUDIREJO KECAMATAN NAMORAMBE Suharni Pintamas Sinaga; Elseria Saragih; Lydia Br Barus; Sahat Sinaga
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2022): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v3i2.4552

Abstract

Pertumbuhan penduduk yang sangat tinggi dan tidak terkendali akan berdampak negatif terhadap aspek kehidupan seperti bidang sosial, ekonomi, maupun politik dan pada akhirnya akan menghambat kegiatan pembangunan nasional. Salah satu alternatif yang digunakan adalah dengan kegiatan penyuluhan program KB. Tujuan program KB yaitu meningkatkan kesejahteraan ibu dan anak melalui pengendalian kelahiran dan pengendalian pertumbuhan penduduk Indonesia serta terciptanya penduduk yang berkualitas, sumber daya manusia yang bermutu dan meningkatknya kesejahteraan keluarga. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pemahaman tentang penting pelaksanaan program KB di Dusun I Desa Sudirejo Kecamatan Namorambe Kabupaten Deli Serdang. Metode kegiatan berupa penyuluhan dengan ceramah interaktif. Hasil kegiatan dihadiri oleh 28 peserta, dimana 50% diantaranya tidak mengikuti program KB. Terdapat faktor-faktor yang menyebabkan tidak terlaksananya program KB seperti kurangnya pengetahuan orang tua mengenai KB, biaya KB yang relatif mahal, dan adanya efek samping yang ditimbulkan.
HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN KARAKTERISTIK WANITA USIA REPRODUKSI TERHADAP UPAYA PENCEGAHAN KANKER SERVIKS MELALUI SKRINING IVA TEST DI PUSKESMAS BIRU-BIRU TAHUN 2019 Suharni Pintamas Sinaga
Jurnal Kesehatan Masyarakat dan Lingkungan Hidup Vol 5 No 2 (2020): JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT DAN LINGKUNGAN HIDUP
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kanker serviks umumnya banyak terjadi pada wanita dengan usia produktif (20-45 tahun). Namun, tidak menutup kemungkinan kanker serviks juga dapat menyerang wanita dengan usia yang lebih muda.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan karakteristik wanita usia reproduktif terhadap upaya pencegahan kanker serviks. Jenis penelitian yang digunakan adalah analitik observasional dengan pendekatan Cross Sectional. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Biru-biru Tahun 2019. Popuasi dalam penelitian adalah semua wanita reproduksi yang melakukan Pemeriksaan Skrining Tes IVA di Puskesmas Biru-biru dari usia 23 – 35 tahun yang sudah menikah dan berdasarkan Data bulan Januari – Desember Tahun 2018 sebanyak 98 orang dengan teknik purposive sampling. Analisis data dimulai dari analisis univariat dan bivariat dengan uji chi square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan pengetahuan (p = 0,001), pendidikan (p = 0,039, pekerjaan (p = 0,002) dengan upaya pencegahan kanker serviks melalui skrining IVA test , tidak ada hubungan paritas (p = 1,000), umur (p=0,163). Olah karena itu kepada wanita usia subur dapat meningkatkan perilaku pencegahan kanker serviks dengan mencari berbagai macam informasi dan melakukan pencegahan secara terus-menerus. Masyarakat yang telah melakukan pencegahan kanker serviks disarankan untuk memberikan dukungan pada wanita disekelilingnya untuk melakukan perilaku pencegahan kanker serviks.
PENYULUHAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) MEMBERSIHKAN GIGI DAN MULUT DI SD NEGERI 106165 MARINDAL I KAB. DELI SERDANG SUMATERA UTARA Suharni Pintamas Sinaga; Elseria Saragih; Ismadi Sihombing; Junita Manullang; Liber Napitupulu
Jurnal Pengabdian Masyarakat Putri Hijau Vol 3 No 2 (2023): Jurnal Pengabdian Masyarakat Putri Hijau
Publisher : INSTITUT KESEHATAN DELI HUSADA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36656/jpmph.v3i2.1185

Abstract

In order for the family and all of its members to be able to help themselves in the health sector and play a significant role in community activities, clean and healthy living behaviors (PHBS) are all health behaviors carried out out of personal knowledge. Clean and healthy living practices are essentially an effort to share knowledge about healthy living practices through communication channels with other people, groups, or the larger community. Many types of information, such as educational materials to broaden understanding and enhance attitudes and behavior related to a clean and healthy way of life, can be disseminated. Dental caries, which affects more than 90% of the global population, is one of the world's concerns.
Kajian Potensi Tumbuhan Nangka (Artocarpus heterophyllus Lam.) dalam Pengobatan Penyakit Infeksi Helen Anjelina Simanjuntak; Nurbaiti Br. Singarimbun; Defacto Firmawati Zega; Suharni Pintamas Sinaga; Herlina Simanjuntak; Toberni S Situmorang
Herbal Medicine Journal Vol 5 No 1 (2022): Herbal Medicine Journal
Publisher : Program Studi S1 Farmasi, STIKES Senior, Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (410.294 KB) | DOI: 10.58996/hmj.v5i1.36

Abstract

Infectious diseases are one of the health problems because they cause new infectious diseases caused by antibiotic resistance. So it is necessary to search for new antibiotic agents that are sourced from natural ingredients such as jackfruit plants. Jackfruit plant (Artocarpus heterophyllus Lam.) has many benefits ranging from roots, stems, leaves, fruits and seeds. Jackfruit plant has pharmacological properties as anti-inflammatory, antioxidant, antimalarial, antifungal activity, cytotoxic, tyrosinase inhibitory activity and antimicrobial. The purpose of this study was to determine the study of jackfruit plants that have potential as antimicrobials. The research method was carried out using a literature review with online media based on the Web, Scopus, PubMed, Science Direct, ResearchGate, Google Scholar used for publication. The results showed that jackfruit has antimicrobial activity due to the content of bioactive compounds such as: tannins, flavonoids, catechins, artocarpin and artocarpanone. Jackfruit plant parts that have the potential as antimicrobials are the leaves, jackfruit skin, seeds and roots. Jackfruit plants have potential as antimicrobials against Escherichia coli, Bacillus subtilis, Staphylococcus aureus, Propionibacterium acnes, Klebsiella pneumonia, Pseudomonas aeruginosa, Streptococcus mutans, Mycobacterium tuberculosis, Plasmodium falciparum, and Vibrio cholera.