Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

MORFOMETRIK ORGAN DALAM ITIK CIHATEUP YANG DIBERI KITOSAN IRADIASI DALAM RANSUM Arif Nugraha; Diding Latipudin
Jurnal Sains dan Teknologi Industri Peternakan Vol 2 No 1 (2022): Februari 2022
Publisher : Program Studi Peternakan Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55678/jstip.v2i1.586

Abstract

Sixty Cihateup ducks in the grower phase were used in this study to study the effect of adding irradiated chitosan to the morphometrics of proventriculus, ventriculus, intestine, liver and heart. The sample ducks were grouped into two groups, each treated with 150 ppm chitosan in drinking water and without chitosan. The research data were analyzed using the unpaired T-Student test. The results showed that the use of irradiated chitosan, overall reduced the morphometrics of the digestive tract (proventriculus, ventriculus, intestine), as well as the liver and heart. These results indicate the role of chitosan as an inhibitor of lipogenesis so that it inhibits growth by continuous administration.
Memanfaatkan Teknologi untuk Mengabdi Kepada Masyarakat di Era Modernisasi Ismi Purnamasari; Rizky Ikhsan; Lukman Rudiat; Alwan Kusuma Darmawan; Hamdan Hudaya; Satria Gentara; Rian Hidayatullah; Juniar Malika Mulya; Dela Oktaviani; Nurkholisah Nurkholisah; Arif Nugraha; Jajat Ruhimat; Raden Dini Destiani Siti Fatimah
Jurnal PkM MIFTEK Vol 2 No 2 (2021): Jurnal PkM MIFTEK
Publisher : Institut Teknologi Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33364/miftek/v.2-2.1125

Abstract

COVID-19 merupakan salah satu virus yang saat ini sedang menjadi perbincangan di dunia, khususnya di Indonesia. Maka dari itu, masyarakat perlu lebih ekstra lagi dalam beberapa bidang seperti pendidikan, ketenagakerjaan dll. Banyak hal yang perlu dijadikan sebuah acuan dalam pembelajaran yang saat ini merupakan sebuah permasalahan dan keluhan dikalangan pelajardan pengajar. Masalah pemberlakuan tatap muka yang terbatas dan belajar secara jarak jauh (sistem daring) di Desa Parakan, Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut menjadi sebuah kendala besar dalam keberlangsungan pembelajaran,baik itu terkait jaringan ataupun fasilitas yang kurang memadai. Sehingga dibutuhkanlah kiat-kiat dalam menyusun strategi dan sistem pembelajaran. Selain dalam bidang pendidikan, bidang ketenagaakerjaan pun menjadi masalah yang dialami oleh masyarakat desa Parakan. Dimulai dari terbatasnya aktivitas masyarakat untuk bekerja, sampai kegagalan-kegagalan yang dirasakan oleh masyaraka saat ini. Kegagalan tersebut didasarkan pada hal yang dirasakan masyarakat dari kurangnya aktivitas dan faktor lingkungan. Faktor lingkungan yang menyebabkan kegagalan tersebut salahsatunya dari kurang baiknya distribusi air karena mayoritas pekerjaan di desa Parakan yaitu dalam bidang pertanian. Oleh sebab itu, dari masalah-masalah yang terjadi membuat kami terdorong untuk mengadakan kegiatan webinar yang diadakan dalam program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Institut Teknologi Garut (ITG) dengan menyampaikan beberapa strategi pembelajaran di masa pandemic, ketenagakerjaan, beserta pengelolaan lingkungan untuk memperbaiki distribusi air. Webinar tersebut terbukti dapat meningkatkan pemahaman masyarakat dengan persentase 27%. Pada seluruh topic yang diberikan dari pemahaman sebelumnya.