Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Analisis Determinan Tingkat Pertumbuhan Total Aset Perbankan Syariah di Indonesia Kristianingsih Kristianingsih; Rinita Salsa Ziljiani; Koernia Purwihartuti; Hennidah Karnawati; Setiawan Setiawan
Ekonomi, Keuangan, Investasi dan Syariah (EKUITAS) Vol 3 No 4 (2022): May 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47065/ekuitas.v3i4.1615

Abstract

Total assets of sharia banking in Indonesia ranked the 9th largest Islamic banking assets in the world with a total asset value of USD 37.7 billion and contributed 6.1% market share in the 3rd quarter of 2020. Despite that, the growth of Islamic banking assets experienced a slowdown from 2016 to 2020. Accordingly, it is important to identify critical factors for the growth of Islamic banking assets to accelerate the growth of the industry. This study examines the determinants of the growth of sharia banking assets which are represented by internal variables of TPF, FDR, and CAR, and external variables of GDP, Inflation, and BI Rate using the Error Correction Model (ECM) approach with secondary data samples from all BUS and UUS in Indonesia. The results showed that in the long term and short term, TPF and FDR variables have a positive and significant effect on the total assets of sharia banking, while the CAR and Inflation variables have a positive and insignificant effect, and the GDP and BI Rate variables have a negative and insignificant effect.
PEMBUATAN PERANGKAT PENILAIAN KINERJA KARYAWAN BERPOLA 360 DERAJAT PADA KOPERASI WARGA POLBAN BANDUNG Hennidah Karnawati; Koernia Purwihartuti; Marwansyah; Tiafahmi Angestiwi; Kristianingsih
Jurnal Difusi Vol 3 No 1 (2020): Jurnal Difusi
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (278.085 KB) | DOI: 10.35313/difusi.v3i1.2205

Abstract

Perkembangan dan perluasan unit bisnis koperasi menuntut pengelolaan yang lebih se­ri­us karena pelayanan prima menjadi unsur yang dituntut oleh pelanggan. Pada penye­dia jasa seperti koperasi, karyawan merupakan unsur terpenting dalam pelayanan. Karyawan akan termotivasi untuk bekerja seandainya merasa dihargai oleh koperasi. Sa­lah satu faktor penghargaan adalah dengan pemberian nilai yang sesuai dengan ki­ner­janya. Permasalahan yang ada di KWP POLBAN adalah penilaian kinerja karyawan masih dinilai per unit layanan belum per individu karena belum ada pe­rang­kat penilaiannya. Ini kurang memotivasi karyawan untuk bekerja maksimal. Tujuan pro­gram kemitraan ini adalah untuk membuat perangkat penilaian kinerja berpola 3600. Pola penilaian 3600 merupakan penilaian yang dilakukan oleh semua unsur yang ber­hubungan dengan karyawan, misalnya atasan langsung, rekan kerja, dan pe­lang­gan. Program ini merekomendasikan penggunaan instrumen penilaian kinerja karya­wan KWP dengan indikator secara keseluruhan berjumlah 30. Jumlah indikator pada ke-empat instrumen disesuaikan dengan penilai yang berbeda, yakni atasan, rekan se­ting­kat, bawahan, dan pelanggan. Kata kunci: Penilaian kinerja, penilaian 360 derajat, koperasi
Return Saham pada Perusahaan yang Terdaftar di LQ45: Kajian Model Profitabilitas dan Rasio Pasar Anastasya Priska Kusuma Dewi; Kristianingsih Kristianingsih; Koernia Purwihartuti
Indonesian Journal of Economics and Management Vol 2 No 3 (2022): Indonesian Journal of Economics and Management (July 2022)
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35313/ijem.v2i3.3755

Abstract

This study aims to determine the effect of Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), and Earning Per Share (EPS) partially or simultaneously on stock returns in companies listed in the LQ45 index on the Indonesia Stock Exchange for the 2016-2020 period. This study uses associative and quantitative research methods. Based on the analysis of the research results, the conclusions are (1) partially Return On Assets has a significant negative effect of 0.008 on Stock Return, (2 ) partially Return On Equity has a significant positive effect of 0.026 on Stock Return, (3) partially Earning Per Share has no and insignificant effect on Stock Return and (4) Simultaneously Return On Assets, Return On Equity, and Earning Per Share has a significant positive effect on Stock Return, as indicated by the calculated F value of 2.814 and the coefficient of determination of 0.10.
NILAI PELANGGAN SEBAGAI HASIL DARI KUALITAS PELAYANAN Survey terhadap Pelanggan Restoran Nobu Sushi dan Ramen Koernia Purwihartuti; Bella Amalia
Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar Vol 10 No 1 (2019): Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar
Publisher : Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.604 KB) | DOI: 10.35313/irwns.v10i1.1526

Abstract

Masalah penelitian berupa keluhan pelanggan tentang kualitas pelayanan pada Restoran Nobu Sushi dan Ramen  yaitu tempat parkir yang kurang luas, tempat ibadah yang kurang memadai, pelayanan yang kurang cepat, kesesuaian waktu pelayanan. Keluhan juga berupa ketidakkonsistenan dalam pelayanan dan penampilan produk. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur faktor-faktor kualitas pelayanan dan pengaruhnya terhadap nilai pelanggan.Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksplanatory survey. Unit analisis penelitian adalah pelanggan restoran Nobu Sushi dan Ramen Kota Bandung. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa observasi, wawancara dan angket. Ukuran sampel ditentukan berdasarkan metode power analisis sejumlah 117 pelanggan. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Metode analisis yang digunakan untuk mengukur faktor dan pengaruh antar variabel adalah structural equation modeling partial least square. Hasilnya menunjukkan bahwa semua dimensi kualitas layanan berupa tangible,  reliability, empathy, assurance dan responsiveness dalam kondisi baik kecuali untuk indikator area parkir, tempat ibadah, kecepatan pelayanan dan kesesuaian layanan dengan yang dijanjikan masih belum baik. Semua dimensi nilai pelanggan berupa emotion value, price value, social value dan quality value dalam kategori baik kecuali indikator konsistensi layanan dan penampilan produk masih kurang baik. Nilai pelanggan 68,5% ditentukan oleh kualitas pelayanan pada restoran Nobu Sushi dan Ramen.
PENGUKURAN KINERJA ASET STADION JAYARAGA GARUT Intan Puji Nastari; Koernia Purwihartuti
Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar Vol 12 (2021): Prosiding 12th Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS)
Publisher : Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.091 KB)

Abstract

PENGUKURAN KINERJA ASET STADION JAYARAGA GARUT
Evaluasi Kinerja Aset Fasilitas Wanawisata Pinus Pananjung Kabupaten Bandung Barat Aldelia Risnanda Sari; Koernia Purwihartuti
Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar Vol 12 (2021): Prosiding 12th Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS)
Publisher : Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (303.156 KB)

Abstract

Evaluasi Kinerja Aset Fasilitas Wanawisata Pinus Pananjung Kabupaten Bandung Barat
EVALUASI KINERJA ASET CIREBON MALL KOTA CIREBON Wiwin Naeni; Koernia Purwihartuti
Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar Vol 12 (2021): Prosiding 12th Industrial Research Workshop and National Seminar (IRWNS)
Publisher : Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.027 KB)

Abstract

EVALUASI KINERJA ASET CIREBON MALL KOTA CIREBON
Analisis Kinerja Aset Fisik Fasilitas Wisata Riung Gunung Berdasarkan Destination Attributes di Kabupaten Bandung Magdalena Rahmawati; Koernia Purwihartuti
Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar Vol 13 No 01 (2022): Vol 13 (2022): Prosiding 13th Industrial Research Workshop and National Seminar
Publisher : Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (255.2 KB) | DOI: 10.35313/irwns.v13i01.4262

Abstract

Objek penelitian ini yaitu kinerja aset fisik fasilitas Wisata Nuansa Riung Gunung dengan luas 5.200 m2 dengan memiliki aset fasilitas Attraction, Amenities, Accessibility, Ancillary Service dan Supporting facilities yang masih belum memadai. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengidentifikasi kinerja aset fisik fasilitas wisata alam Nuansa Riung Gunung sebagai potensi wisata di daerah Pangalengan berdasarkan Attraction, Amenities, Accessibility, Ancillary Service dan Supporting facilities. Penelitian ini menggunakan landasan teori destination attributes. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif dengan jenis pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, kuesioner, dan studi dokumentasi. Teknik analisis data untuk pendekatan kuantitatif digunakan analisis statistic deskriptif menggunakan mean dan standar deviasi dan teknis analisis untuk pendekatan kualitatif dilakukan dengan menggunakan content analysis. Berdasarkan hasil penelitian analisis kinerja asset fisik fasilitas Wisata Nuansa Riung Gunung dari semua dimensi keadaan yang kurang baik dan ada penambahan fasilitas yaitu adanya eduwisata. Maka alternatif solusi yang direkomendasikan adalah perencanaan pengembangan aset fisik fasilitas Nuansa Riung Gunung Pangalengan.
Pengaruh Faktor Internal terhadap Kinerja Bisnis Koperasi Syariah (Survey terhadap unit Bisnis Koperasi Syariah di Bandung Koernia Purwihartuti; Hennidah Karnawati; Tiafahmi Angestiwi; Kristianingsih Kristianingsih; Setiawan Setiawan
Ekonomi, Keuangan, Investasi dan Syariah (EKUITAS) Vol 4 No 2 (2022): November 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47065/ekuitas.v4i2.2228

Abstract

The main problems of sharia cooperatives are 47%capital, 35%decrease in sales, and 8%production barriers. Based on the results of previous studies, information was obtained that; (1) Sharia Cooperative Business Unit that grows during Pandemic is only a savings and loan while another business unit is declined dramatically and even almost loss, (2) Sharia cooperative members in Bandung are very varied, there are business people, rural residents who are technology blind, members of higher education, Private employees who have been technology literate that need adjustment in the service process, (3) The profit sharing system that characterizes sharia cooperatives requires openness to the conditions of the customer's financial performance. Currently it only relies on trust, (4) Limitations of Distribution due to government policies that limit the entry and exit of people to avoid the transmission of the Covid Virus 19. This study was conducted with the aim of: 1). Knowing the internal factors of Islamic cooperatives in Bandung; 2). Knowing the performance of Islamic cooperatives in Bandung; 3). Knowing the effect of internal factors on the performance of the Islamic cooperative business. The method used in this study is the Explanatory Survey. Data processing techniques are carried out with the help of PLS ​​3.2 to find out the internal factors that affect the performance of sharia cooperatives. This research was conducted with One Shoot Cross Sectional. The approach used is a combination of quantitative and qualitative approaches. The results showed that the internal factors of Islamic cooperatives consisted of marketing, operations, human resources, finance in the good category. Performance factors consisting of profit growth, cooperative services growth in good categories while cost growth in the category is quite good. There is an influence of 60.20 % internal factors on positive and significant business performance.
PENINGKATAN LAYANAN KOPERASI KWP POLBAN BANDUNG MELALUI PENATAAN DOKUMEN BERBASIS ISO 9001-2008 Koernia Purwihartuti; Hennidah Karnawati; Marwansyah; Tiafahmi Angestiwi; Kristianingsih; Jouzar Farouq Ishak
Jurnal Difusi Vol 5 No 2 (2022): Jurnal Difusi
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35313/difusi.v5i2.2247

Abstract

Hasil observasi pendahuluan diketahui bahwa Koperasi KWP belum dapat dikategorikan sebagai organisasi profesional terutama dari aspek penataan dokumennya. Karena itu, langkah strategis yang perlu dilakukan KWP adalah melakukan penataan sistem, mekanisme dan prosedur dengan menggunakan ketentuan yang tertera dalam panduan ISO 9001-2008. Tujuan PKM ini adalah membantu KWP dalam melakukan penataan dokumen berbasis ISO 9001-2008 berupa manual mutu atau pedoman mutu, pemetaan proses kerja, kebijakan mutu dan sasaran mutu dan prosedur kerja. Grand theory yang digunakan sebagai dasar pembuatan dokumen mutu adalah standar ISO 9001-2008. Metode yang digunakan adalah Program Kemitraan Masyarakat berupa pembuatan dan penataan dokumen mutu berbasis ISO 9001-2008 dan pelatihan untuk sosialisasi perangkat yang sudah dibuat. Biaya yang dibutuhkan untuk Program Kemitraan Masyarakat ini adalah Rp 18.000.000,- yang bersumber dari dana DIPA POLBAN. Luaran dari program ini berupa luaran wajib dan luaran tambahan. Luaran wajib berupa laporan pelaksanaan PKM, video kegiatan PKM dan artikel ilmiah yang dipublikasikan dalam jurnal “Difusi” POLBAN Luaran tambahan berupa poster yang didesiminasikan dalam seminar dan pameran (Sepa) Polban