Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di BEI Sebelum Dan Saat Pandemi Covid-19 Febri Oktafira; Andoni Fornio Barusman
EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis Vol 10 No 2 (2022)
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/ekombis.v10i2.2096

Abstract

The COVID-19 pandemic has had a destructive effect at the property and real estate sector. Through studying the corporation's monetary statements, some of techniques may be recognized a good way to allow the business enterprise to live on in the COVID-19 pandemic situation. This study ambitions to determine the financial overall performance of actual property and real estate businesses listed at the Indonesian stock change earlier than and at some stage in the 2018-2020 duration of the Covid-19 pandemic. Using economic and comparative evaluation as a studies method. The effects of studies on properties and real estate agencies listed on the IDX earlier than and during the pandemic determined no widespread distinction among CR 2018 and 2019 with 2020, DAR 2018 with 2020 and TATO 2019 with 2020. In the meantime, there was a widespread distinction. DAR in 2019 with 2020, NPM in 2018 and 2019 with 2020 and TATO in 2018 with 2020. Thus, it can be seen that the most affected by the pandemic in property and real estate companies listed on the IDX Exchange is the level of profitability as indicated by a decrease in NPM through financial ratio analysis and significant differences are obtained through paired sample tests.
EMPOWERING DIGITAL BISNIS MITRA UMKM RUMAH BUMN BANDAR LAMPUNG Appin purisky redaputri; Andoni Fornio Barusman; Hendri Dunan; Ahmad Cucus; Ayu Kartika Puspa
JURNAL CEMERLANG : Pengabdian pada Masyarakat Vol 4 No 2 (2022): JURNAL CEMERLANG: Pengabdian Pada Masyarakat
Publisher : LP4MK STKIP PGRI Lubuklinggau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31540/jpm.v4i2.1563

Abstract

Business activities are increasingly being carried out because they generate large profits. In marketing their products, business activities no longer require sellers to leave the house or rent shop outlets. Sellers just need to make good use of the E-commerce platform. E-commerce or commonly called Electronic Commerce is all forms of online buying and selling activities that can be accessed via the internet and various other electronic networks. There are lots of e-commerce used to promote sales, one of them is Tokopedia. Not only making sales easier, Marketplaces like Tokopedia have a great opportunity to grab the attention of consumers, because they offer free shipping and big discounts. Besides being able to save the budget, Tokopedia has full responsibility for the quality of its goods. Through the Empowering Digital Business for Rumah BUMN Partners which was held in the city of Bandar Lampung, Tokopedia collaborated with Rumah BUMN to enter the MSME community. The activity, which aims to make entrepreneurs equipped to face this competition, runs enthusiastically, as evidenced by the large number of MSMEs present.
PENERAPAN SISTEM KLIRING NASIONAL BANK INDONESIA (SKNBI) DALAM RANGKA EFEKTIVITAS SISTEM PEMBAYARAN Dwi Riski Swandi; Andoni Fornio Barusman
SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan Pendidikan Vol. 1 No. 7 (2022): June
Publisher : PENERBIT LAFADZ JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54443/sibatik.v1i7.124

Abstract

Sistem Kliring Nasional Bank Indonesia (SKNBI) merupakan satu diantara fasilitas layanan perbankan berupa transaksi kliring debet dan kliring kredit. Fokus pembahasan pada penelitian ini mengarah kepada kliring kredit berupa layanan transfer dana yang ditawarkan dalam PT. BPD Lampung. SKNBI diharapkan mampu mempermudah dan memperlancar transaksi pembayaran bagi para nasabahnya, akan tetapi apakah dana yang ditransfer menggunakan SKNBI dapat masuk ke rekening penerima tepat waktu tanpa adanya kegagalan transaksi. Penelitian ini bertujuan guna mengetahui efektivitas penerapan SKNBI pada pelaksanaan sistem pembayaran bagi para nasabah di PT. BPD Lampung. Penulis menggunakan desain penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif melalui kuesioner observasi, serta wawancara. Variabel yang dipakai pada penelitian ini ialah efektivitas yang diukur dari indikator efektivitas berdasarkan Duncan dalam Steers (1985:53) yakni sebuah capaian tujuan, integrasi, dan adaptasi. Uji instrument penelitian memakai uji validitas, uji reliabilitas, serta analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian menyimpulkan bahwasanya rerata jawaban responden dalam variabel pencapaian tujuan, integrasi, dan adaptasi secara bersama-sama mengarah kepada poin yang positif / setuju sehingga dapat dinyatakan bahwa SKNBI merupakan layanan transfer dana yang efektif sebagai sistem pembayaran bagi para nasabahnya.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA MELSTORE LAMPUNG Anis Fitriani; Andoni Fornio Barusman
SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, dan Pendidikan Vol. 1 No. 8 (2022): July
Publisher : PENERBIT LAFADZ JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54443/sibatik.v1i8.177

Abstract

Riset ini dilakukan guna menguji dari pada pengaruh dari kualitas pelayanan pada kepuasan pelanggan pada melstore Lampung beralamatkan di Jl. Jend Sudirman No 47 D, Enggal, Bandar Lampung, Lampung (35213). Desain riset ini dengan metode kuantitatif. Dalam memperoleh data primer peneliti memakai teknik pengumpulan data melalui Kuesioner. Populasi pada riset ini ialah pelanggan dari Melstore lampung, untuk sampel pada riset ini digunakan teknik pengumpulan sampel yaitu nonprobability sampling dengan teknik accidental sampling. Sampel yang digunakan sejumlah 50 responden. Uji instrumen pada riset ini ialah Uji validitas juga uji reliabilitas. Teknik analisa data yang dipakai terhadap riset ini ialah analisis regresi berganda yaitu menunjukan variabel kehandalan, daya tanggap, jaminan, empati juga bukti fisik yang dilakukan secara parsial dan simultan terhadap kepuasan pelanggan. hanya variabel jaminan dan bukti fisik yang memiliki pengaruh signifikan pada kepuasan pelanggan.
Analisis Pengaruh Social Media Marketing Instagram Terhadap Minat Beli Konsumen Kafe Putti Kedaton, Bandar Lampung Deffa Refilia; Andoni Fornio Barusman
SINOMIKA Journal: Publikasi Ilmiah Bidang Ekonomi dan Akuntansi Vol. 1 No. 3 (2022): September
Publisher : PENERBIT LAFADZ JAYA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54443/sinomika.v1i3.275

Abstract

This study aims to analyze the influence of social media Instagram on consumer buying interest at Putti Cafe, Kedaton Bandar Lampung. This study uses a sampling technique, namely purposive sampling by determining the number of respondents as many as 50 people, which were distributed to cafe Putri consumers directly, the questionnaires were distributed for 2 days. Based on the research that has been done, the results of hypothesis testing produced at count of 18.301 at a significance of 0.00 <0.05 then Ho is rejected and Ha is accepted, which means that attraction (X1) has a positive and significant effect on consumer buying interest (Y). Furthermore, the coefficient of determination test produces a coefficient of determination R2 of 0.875 %, meaning that 875% of consumer buying interest can be explained by social media variables while 12.5% of consumer buying interest is influenced by other unknown variables in this study.
ANALISIS SOCIAL RETURN ON INVESTMENT (SROI) PADA RUMAH BUMN BANDAR LAMPUNG Andoni Fornio Barusman; Hendri Dunan; Niki Agus Santoso
Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 14, No 1 (2023): April
Publisher : Universitas Bandar Lampung (UBL)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36448/jmb.v14i1.3127

Abstract

UMKM telah menjadi tulang punggung perekonomian Indonesia dan ASEAN. Sekitar 88,8-99,9% bentuk usaha di ASEAN adalah bentuk usaha mikro, kecil dan menengah dengan penyerapan tenaga kerja mencapai 51,7-97,2%. Bisnis ini memiliki proporsi sebesar 99,99% dari total keseluruhan pelaku usaha di Indonesia atau sebanyak 56,54 juta unit. Perkembangan potensi UMKM di Indonesia tidak terlepas dari dukungan perbankan dalam penyaluran kredit kepada pelaku UMKM. Menurut data Bank Indonesia, setiap tahunnya kredit kepada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah mengalami pertumbuhan. sampai usaha jual beli barang-barang yang dibutuhkan oleh kendaraan. Social Return on Investment (SROI) adalah sebuah kerangka kerja untuk mengukur dan memperhitungkan konsep nilai yang jauh lebih luas yang bertujuan untuk mengurangi ketidaksetaraan dan degradasi lingkungan serta meningkatkan kesejahteraan dengan memasukkan biaya dan manfaat sosial, lingkungan, dan ekonomi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui rasio hasil perhitungan SROI pada Program PLN Peduli pada Kelompok Tani Harapan Maju, Desa Bumi Jaya, Kecamatan Candipura, Kabupaten Lampung Selatan. Penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif kualitatif. Penelitian kualitatif merupakan metode-metode untuk mengeksplorasi dan memahami makna yang oleh sejumlah individu atau sekelompok orang dianggap berasal dari masalah sosial atau kemanusiaan. Berdasarkan penelitian dapat diketahui bahwa besarnya dampak yang dihasilkan dari program PLN Peduli adalah sebesar 1,4:1 yang artinya setiap Rp.1 yang diinvestasikan dalam program PLN Peduli pada Rumah BUMN Bandar Lampung menghasilkan dampak sosial sebesar Rp. 1,4 menurut perhitungan SROI.