Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Pemanfaatan e-marketplace sebagai Bentuk Pemberdayaan UMKM dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Almira Shabrina
Connected: Jurnal Ilmu Komunikasi Volume 2 No. 1 Juni 2021
Publisher : Connected: Jurnal Ilmu Komunikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (287.712 KB)

Abstract

The era of industrial revolution 4.0 which emphasizes the use of internet of things in the industrial sector is an opportunity and a threat to Indonesia. The era of industrial revolution 4.0 can be an opportunity to do business effectiveness, but on the other hand threatens the loss of job availability by replacing human resources using machines. To anticipate this, the government made a roadmap for making Indonesia 4.0 as an effort to prepare for the presence of this industrial revolution 4.0, one of which focused on empowering UMKM. The author will discuss a little about how e-marketplace can be used as a form of empowering UMKM to face this industrial revolution 4.0.
Implementasi Strategi Komunikasi Organisasi terhadap Semangat Kerja Pegawai PT. Cendana Wahana Gemilang Rafi Rahmat Djajasumitra; Yuliani Rachma Putri; Almira Shabrina
J-MAS (Jurnal Manajemen dan Sains) Vol 7, No 2 (2022): Oktober
Publisher : Universitas Batanghari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/jmas.v7i2.578

Abstract

PT. Cendana Wahana Gemilang or often known as CWG (Car Wash Gue) is a company engaged in the automotive and culinary fields, ranging from car and motorcycle washes, car and motorcycle repair shops, sales of vehicle accessories as well as food and beverage culinary fields. With the COVID-19 pandemic, of course, the company's various goals are hampered and indirectly also affects the morale of the employees. It is possible to find a decrease in employee morale that is felt by the management. This research was conducted with the aim of knowing how the organizational communication strategy of PT. Cendana Wahana Gemilang which affects the morale of the employees, as well as knowing what factors support and also hinder the implementation of the organization's communication strategy. The research method used is qualitative using an interpretive descriptive approach, and data collection is done by means of interviews, observations, and structured documentation. The results of this study indicate that PT. Cendana Wahana Gemilang implements organizational communication strategies to maintain employee morale by communicating the stages of organizational communication strategies based on predetermined phases, PT. Cendana Wahana Gemilang composes a message based on the Human Resources organizational approach and provides motives for the need for achievement, the need for power and the need for affiliation to its employees to maintain morale, as well as evaluating to knowing the supporting factors and also the inhibiting factors of the organizational communication strategy that has been carried out by the company.
Perancangan Strategi Pemasaran Media Sosial Instagram Dalam Repositioning Brand Rumah Makan “Riung Panyaungan” Elva Ardila Azzahra; Almira Shabrina
Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ) Vol. 4 No. 2 (2023): Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ)
Publisher : Yayasan Pendidikan Riset dan Pengembangan Intelektual (YRPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37385/msej.v4i2.1732

Abstract

Perkembangan teknologi membawa peningkatan terhadap penggunaan media sosial yang menjadi perhatian bagi suatu merek dalam merancang strategi pemasaran khususnya di media instagram. Adanya perubahan kondisi tersebut merubah perilaku konsumen, sehingga merek harus melakukan reposisi guna merubah value offering serta memperluas jangkauan. Rumah Makan Riung Panyaungan merupakan salah satu merek rumah makan tradisional sunda yang pengelolaan media sosial pemasarannya belum optimal. Maka perlu membuat strategi pemasaran media sosial menggunakancreative brief yang dirancang sesuai dengan riset dari observasi, wawancara dan survei pra- penelitian. Pengimplementasian creative brief menghasilkan konten media sosial dalam berbagai format seperti foto, video, desain grafis dan motion graphics. Selama dua bulan pengelolaan media Instagram, berhasil meningkatkan jumlah pengikut dari akun Instagram Riung Panyaungan sebanyak 117 pengikut. Selain itu, perolehan data account reached selama dua bulan mencapai 5146 akun yang berarti berhasil meningkatkan persentase sebesar 780% lebih banyak dibandingkan dengan dua bulan sebelumnya. Oleh karena itu, optimalisasi media instagram sebagai media pemasaran pada rumah makan tradisional harus diperhatikan. Sehingga dapat menciptakan repositioning brand bagi suatu rumah makan tradisional ketika menghadapi persaingan atau kompetisi dengan merek lain (competition), perubahan kemajuan teknologi yang mempengaruhi perubahan kebiasaan dan perilaku konsumen (change) dan krisis rencana pemasaran yang tidak sesuai pada masa mendatang (crisis).
Efektivitas Akun Instagram @Infoserang dalam Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers Helen Nadya Saraswati; Idola Perdini Putri; Almira Shabrina
Syntax Literate Jurnal Ilmiah Indonesia
Publisher : CV. Ridwan Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (298.667 KB) | DOI: 10.36418/syntax-literate.v7i7.8948

Abstract

Instagram sebagai platform media sosial dapat dimanfaatkan untuk menjadi tempat untuk berbagi informasi berita tanpa perlu membuka portal berita. Instagram dapat membagikan berita yang diinginkan sesuai dengan kebutuhan masyarakat melalui foto dan video yang diunggah. Para pengguna Instagram ini juga dapat berinteraksi dengan memberikan komentar atau memberikan tanggapan suka terhadap suatu postingan foto maupun video yang dibagikan. Salah satu akun yang memanfaatkan Instagram sebagai media penyebaran informasi adalah akun Instagram @infoserang. Penelitian ini bertujuan unutk mengetahui seberapa besar Efektivitas akun Instagram @infoserang dalam memenuhi kebutuhan informasi followers. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif, sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah followers aktif yang mengikuti akun Instagram @infoserang. Dalam penelitian ini, diperoleh hasil bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara Efektivitas Akun Instagram @infoserang terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers. Didapatkan perolehan nilai thitung (13.448) > ttabel (1.660), maka H0 ditolak dan H1 diterima. Berdasarkan hasil koefisien determinasi menunjukkan bahwa Efektivitas Akun Instagram @infoserang memberikan pengaruh sebesar 64,4% dalam Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers, sedangkan sisanya dari variabel Pemenuhan Kebutuhan Informasi dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak terdapat dalam penelitian.
Analisis Persepsi Konsumen Es Teh Indonesia Pada Tindakan Pemberian Surat Somasi Shafina Nasywa Salsabila; Almira Shabrina
KOMUNIKATIF : Jurnal Ilmiah Komunikasi Vol 12, No 1 (2023)
Publisher : Fakultas Ilmu Komunikasi UKWMS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33508/jk.v12i1.4542

Abstract

ABSTRACT In the digital age, the way public relations works has changed. The way public relations works is said to have changed because in the digital era, practice is carried out by utilizing new media in establishing communication and reaching audiences. The nature of new media, especially social media, which allows for interactivity is often used as a platform for consumers to share their experiences with a product. As was done by Gandhi when he wrote his complaint against Es Teh Indonesia. The nature of social media that goes viral easily makes the complaint spread easily, thus threatening the image of Es Teh Indonesia. The crisis management action taken by Es Teh Indoesia was in the form of giving a subpoena. Crisis management, which should be able to reduce risk, has drawn criticism and ridicule from netizens. The purpose of this study was to see consumer perceptions regarding the action of giving a subpoena to Gandhi which was carried out by Es Teh Indonesia. This study uses a mixed method, with case study approach and interview as data collection methods. The result of this study shows that the act of giving a subpoena carried out by Es Teh Indonesia was beyond consumer expectations. Because of this case, consumers are reluctant to write feedback to brands through social media and prefer to use a rating system or stop making purchases if there is dissatisfaction with the brand.ABSTRAK Di era digital, cara kerja public relations telah berubah. Cara kerja public relations dikatakan berubah karena di era digital, prakteknya dilakukan dengan memanfaatkan media baru dalam menjalin komunikasi dan menjangkau khalayak. Sifat media baru, terutama media sosial, yang memungkinkan adanya interaktivitas kerap dijadikan wadah untuk konsumen membagi pengalamannya terhadap suatu produk. Sebagaimana yang dilakukan oleh Gandhi saat ia menuliskan keluhannya terhadap menu Chizu Red Velvet milik brand Es Teh Indonesia. Sifat media sosial yang mudah viral membuat komplain tersebut dengan mudah menyebar luas sehingga mengancam citra brand Es Teh Indonesia. Tindakan manajemen krisis yang diambil oleh pihak Es Teh Indonesia berupa pemberian surat somasi. Namun, tindakan manajemen krisis yang seharusnya dapat mengurangi resiko malah menuai kritik dan cibiran dari warganet. Sehingga penelitian ini ditujukan untuk melihat persepsi konsumen mengenai tindakan pemberian somasi kepada Gandhi yang dilakukan oleh pihak Es Teh Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode mix dengan pendekatan studi kasus dan wawancara sebagai metode pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tindakan pemberian surat somasi yang dilakukan oleh pihak Es Teh Indonesia berada di luar eskpektasi konsumen. Sehingga konsumen menjadi enggan untuk menuliskan umpan balik kepada brand melalui media sosial. Konsumen lebih memilih menggunakan sistem rating atau berhenti melakukan pembelian apabila ada ketidakpuasan dengan brand.
Pembelajaran pengelolaan keuangan UMKM menggunakan aplikasi untuk optimalkan pendapatan Dudi Rustandi; Idola Perdini Putri; Irna Yuniar; Almira Shabrina; Asti Widayanti; Kastaman
Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS) Vol 6 No 3 (2023): Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS)
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33474/jipemas.v6i3.19090

Abstract

Kehadiran perangkat telepon pintar dengan berbagai aplikasinya menyumbang banyak kemajuan dan kemudahan dalam aspek kehidupan manusia. Kemajuan dan kemudahan tersebut seperti kemudahan berkomunikasi, mengirim surat, atau mengirim uang. Pun dalam aspek usaha yang dilakukan oleh masyarakat yang bergerak dalam bidang usaha mikro, kecil, dan menengah, yaitu dengan kehadiran aplikasi pencatat keuangan. Sayangnya tidak semua UMKM telah melek terhadap aplikasi tersebut. Tujuan dilakukan Pengabdian kepada Masyarakat adalah untuk memberikan wawasan dasar keuangan dan praktis penggunaan aplikasi keuangan untuk meningkatkan produktivitas UMKM di Kabupaten Bandung. Metode yang dilakukan dalam kegiatan ini melalui Asset Base Community Development (ABCD). Kegiatan ini mulai dilakukan pada tanggal 28 November 2022 sampai dengan 10 Januari 2023 diikuti oleh 20 peserta UMKM secara luring. Kegiatan dimulai dengan koordinasi dengan UMKM utama, dilanjutkan dengan observasi kebutuhan, dan pelatihan aplikasi. Adapun luaran kegiatan ini berupa materi dan video pembelajaran keuangan dasar berbasis web sedangkan outcomenya adalah pengetahuan teoritis dan praktis terkait pengelolaan keuangan UMKM dan penggunaan aplikasi pencatatan keuangan dalam mengelola usaha UMKM di Kabupaten Bandung.
Pengimplementasian Strategi Pemasaran Media Sosial Instagram Rumah Makan Riung Panyaungan M. Islahul Khaq; Almira Shabrina
eProceedings of Management Vol 10, No 4 (2023): Agustus 2023
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Semakin meningkatnya teknologi informasi, motif penggunaan media sosial terutama Instagram tidak hanya untuksebagai media hiburan saja tapi sudah masuk kedalam ranah pemasaran terkhusus pada media promosi. Dalampemanfaatanya harus dilakukan dengan baik yaitu dengan menerapkan strategi pemasaran media sosial. Hal tersebutmembuat merek/produk harus menyesuaikan dengan perubahan tersebut, termasuk merek rumah makan. RumahMakan Riung Panyaungan salah satu merek rumah makan tradisional sunda yang media sosialnya belum maksimaldalam segi pengelolaan konten dan strategi pemasaran media sosialnya. Pengelolaan tersebut bertujuan memperluasjangkauan audiens untuk meningkatkan kesempatan untuk dikenal di masyarakat luas terkhusus Kota Bandung danKabupaten Bandung. Oleh karena itu, pengimplementasian strategi pemasaran media sosial Instagram dilakukan gunamencapai tujuan tersebut. Untuk upaya peningkatkan daya tarik pengimplementasian strategi pemasaran media sosialkonten diproduksi menggunakan format yang bervariasi seperti foto, video, desain grafis dan motion graphics. Hasilyang didapatkan berupa peningkatan jumlah pengikut mencapai 117 pengikut dan juga mendapatkan accounts reachedsebanyak 5146 accounts atau +780% lebih banyak dibandingkan dua bulan sebelumnya. Oleh karena itu,pengimplementasian konten yang ada pada media sosial terutama Instagram harus diperhatikan, karena Instagramdapat menjadi salah satu pilihan sebagai media promosi yang tepat bagi rumah makan ataupun sebuah merek lain.Keywords-media sosial, pemasaran media sosial, rumah makan, pengimplementasian, instagram.
Pelaksanaan Event Hybrid Muhammad Rizky Bayhaqi; Idola Perdini Putri; Almira Shabrina
eProceedings of Management Vol 10, No 4 (2023): Agustus 2023
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan teknologi dan informasi semakin pesat saat ini yang memberikan dampak perubahan padakehidupan masyarakat dengan dibuktikan perkembangan internet yang tidak dapat dipisahkan dari tatanankehidupan masyarakat modern. Dari sektor komunikasi pemasaran yaitu event pun berubah dari yang awalnyamasyarakat harus datang kesebuah venue namun sekarang bisa dilakukan dirumah dengan sebuah smartphone.Pada era digital ini teknologi bagi sebuah event yang sudah merambah kedalam event hybrid yang membuatpartisipan dapat bergabung darimana saja dan kapan pun. Namun hingga kini ada beberapa kendala yangmembutuhkan solusi pada saat pelaksanaan event hybrid. Maka dari itu perancangan karya ini berjudul<Pelaksanaan Event Hybrid <NET GOES TO CAMPUS= yang diharapkan dapat memberikan solusi dari kendalayang ditemukan pada saat pelaksanaan event hybrid dengan teori yang menjadi acuan yaitu, KomunikasiPemasaran Terpadu, New Media, Event Management, Event Hybrid, dan video stream. Penulis menggunakanmetode observasi dan dokumentasi dalam merancang perancangan karya ini.Kata Kunci- komunikasi pemasaran terpadu, event hybrid, Net Goes to Campus, videostream
Proses Produksi Berita Mengenai Umkm Area Yogyakarta Di Pikiran- Rakyat.Com Khansanida Defta Maura; Almira Shabrina
eProceedings of Management Vol 10, No 4 (2023): Agustus 2023
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan teknologi memberikan berbagai manfaat pada manusia. Pemanfaatan internet yang kini sangat lazimdigunakan oleh banyak kalangan masyarakat, tidak hanya masyarakat modern saja namun masyarakat dunia saat inimemberikan dampak perkembanagn di bidang teknologi digitalisasi internet semakin berkembang pesat. Salahsatunya adalah berkembangnya media baru berupa redaksi dan jurnalistik online dari suatu media redaksi yangmemiliki visi mendukung pergerakan ekosistem kemandirian ekonomi yang salah satunya yakni mendukungperkembangan UMKM daerah. Tujuan perancangan karya ini adalah untuk membahas mengenai proses produksiberita mengenai UMKM area Yogyakarta di Pikiran-Rakyat.com. Pernulis menggunakn metode kajian pustaka,observasi, dan wawancara dalam merancang perancangan karya ini. Hasil dari perancangan ini adalah artikel beritadengan judul <Tembus Pasar Internasional, Simak Kisah Sukses Pelaku UMKM yang Menjadi Pengerajin Gerabah=lebih banyak menghasilkan minat pembaca dibandingkan dengan artikel berita yang berjudul <UMKM Shintas WovenBag: Berawal dari Pandemi hingga Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga=. Serta dalam produksinya telah sesuai denganStandard Operation Procedure (SOP) produksi berita.Kata kunci : jurnalistik online, media baru, redaksi, produksi beruta, UMKM