Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Profil Fitokimia Simplisia dan Ekstrak Etanol Daun Kedondong Pagar (Lannea coromandelica (Houtt.) Merr.) sebagai Tanaman Obat Safriana Safriana; Andilala Andilala; Cut Fatimah; Samrani Samrani
JURNAL ILMU KEFARMASIAN INDONESIA Vol 19 No 2 (2021): JIFI
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/jifi.v19i2.936

Abstract

Lannea coromandelica (Houtt.) Merr., or known as Kedongdong Pagar in Indonesia, family Anacardiaceae, Kedongdong Pagar leaves that has been proved by some villagers of Samakurok, Tanah Jambo Aye district, Northen Aceh, NAD, who consume boiled water of kedongdong pagar leaves to lower blood glucose levels. This study was to determine the class of chemical compounds contained in simplicia and ethanol extracts of the kedongdong pagar leaves from phytochemical screening results. The results of phytochemical screening showed that chemical compounds contained in simplicia and extracts of kedongdong pagar leaves were flavonoids, saponins, glycosides, tannins and steroids/triterpenoids. Based on the studies that have been carried out, Kedongdong Pagar leaves have great potential to be researched and further developed to become one of the sources of medicinal plants in Indonesia.
Pelatihan Pembuatan Hand Sanitizer Antiseptik Alami Tumbuhan pada Ibu PKK Desa Cinta Rakyat Percut Sei Tuan Cut Fatimah; Muhammad Gunawan; Safriana Safriana; Melati Yulia Kusumastuti; Edi Ananta Tarigan; Rama Asiah Siregar
Mejuajua: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol. 1 No. 1 (2021): Agustus 2021
Publisher : Yayasan Penelitian dan Inovasi Sumatera (YPIS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (242.466 KB) | DOI: 10.52622/mejuajuajabdimas.v1i1.10

Abstract

Pandemi Covid-19 merubah struktus dan tatanan kehidupan masyarakat. Peningkatan kasus Covid-19 menyebabkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat. Masyarakat tidak leluasa beraktivitas dan ekonomi makin terpuruk. Demikian juga masyarakat di desa Cinta Rakyat Percut Sei Tuan, biasa beraktivitas sebagai petani dan nelayan. Ibu rumah tangga membantu suami, belum beraktivitas mandiri dari rumahan, sehingga berpeluang diberi ketrampilan oleh Tim Pengabdian Kepada Masyarakat dari Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indah Medan dalam pembuatan Hand Sanitizer antiseptik alami tumbuhan. Pembuatan tidak sulit, berbahan baku murah dan dengan alat sederhana sehingga dapat diproduksi rumahan. Hasil produksi di-manage agar dapat dipasarkan melalui toko, swalayan, dan online. Pengabdian ditujukan melatih pembuatan Hand Sanitizer berbaha tumbuhan. Pendekatan persuasive dilakukan kepada Ibu-ibu untuk mengikuti pelatihan agar lepas dari keterpurukan ekonomi. Hasil pelatihan menunjukkan produk sediaan Hand Sanitizer yang dibuat ibu peserta dikemas dengan baik dan siap untuk dipasakan. Pelatihan bersama dengsn Tim Pengabdian sesuai dengan yang diharapkan peserta.
Edukasi Pencegahan Risiko Diabetes Melitus Pada Masyarakat di Pematang Bandar Simalungun Fitriani Nasution; Andilala Andilala; Ambali Azwar Siregar; Safrina Safrina
Jurnal Pengabdian Harapan Ibu (JPHI) Vol 2 No 2 (2020): Jurnal Pengabdian Harapan Ibu (JPHI)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Harapan Ibu Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (499.812 KB) | DOI: 10.30644/jphi.v2i2.416

Abstract

Upaya pemerintah Indonesia dalam pengendalian penyakit Diabetes Melitus (DM) yaitu saat ini fokus pada pengendalian faktor risiko DM melalui upaya promotif dan preventif, rendahnya pengetahuan masyarakat mengenai penyakit DM, pencegahan, penatalaksanannya secara nonfarmakologis atau perubahan gaya hidup dan rendahnya pengetahuan tentang pola makan untuk mengendalikan kadar gula darah sehingga perlu dilakukan edukasi dalam meningkatkan pengetahuan masyarakat. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi kepada masyarakat di Pematang Bandar Simalungun tentang pencegahan penyakit Diabetes Melitus, pola makan sehat, dan pemeriksaan kadar gula darah. Metode dilakukan dengan ceramah, diskusi dan tanya jawab sedangkan media menggunakan LCD dan powerpoint. Edukasi yang disampaikan meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang pencegahan penyakit diabetes melitus dan pola makan sehat, sehingga masyarakat secara mandiri dapat mencegah risiko penyakit diabetes melitus yang merupakan salah satu penyakit degeratif yang diramalkan akan meningkat setiap tahunnya. Diharapkan pengabdian selanjutnya dapat memberikan informasi mengenai teknik olahraga dalam mencegah risiko DM.
Uji Efektivitas Ekstrak Etanol Ikan Gabus (Channa striata) Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Mencit Jantan (Mus musculus) Muhammad Gunawan; Safriana Safriana; Andilala Andilala
Journal of Pharmaceutical and Sciences JPS Volume 6 Nomor 2 (2023)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (249.22 KB) | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v6i2.169

Abstract

Cork fish can help speed up the healing process of diabetes. Diabetes mellitus is a metabolic disease characterized by symptoms of hyperglycemia as a result of impaired insulin secretion and/or increased cell resistance to insulin. The purpose of this study was to determine the ethanol extract of Cork fish (Channa striata) has the most effective effect in lowering blood glucose levels. Methods: experimental research that begins with extracting the meat and skin of the Cork fish by means of percolation, the solvent used is 70% ethanol, the results obtained are ethanol extract of the Cork fish. Tests for decreasing blood glucose levels of mice using 30 mice and divided into 6 groups. Group I (solvent control) Na CMC 0.5%, group II (comparator/glibenclamide), group III (comparison/herbal medicine), group IV, V and VI (treatment of Cork fish ethanol extract dose 0.45; 0.0, 9 and 1.8 g/KgBB). Blood sugar levels of each group were statistically analyzed using the One Way ANOVA method and Duncan's Post-Hoc test using SPSS. Statistical test results for blood glucose levels between the glibenclamide, herbal medicine and ethanol extract of Cork fish showed a significant difference with an α value > 0.05. From the results of the study it can be concluded that the ethanol extract of Cork fish has glucose-induced blood glucose lowering activity in mice with an effective dose of 1.8 g/kgBB.
Uji aktivitas antibakteri ekstrak etanol dan berbagai fraksi daun rimbang (Solanum torvum Swartz) terhadap Bakteri staphylococcus aureus. Devi Purnama Sari; Melati Yulia Kusumastuti; Safriana Safriana
Journal of Pharmaceutical and Sciences Suppl. 1, No. 1 (2023)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v6i5-si.281

Abstract

Traditional medicine is now seen as an opportunity for modern medicine because it is considered safer and believed to have complementary or synergistic effects, making traditional medicine beneficial. Rimbang leaves (Solanum torvum Swartz) are plants that can be utilized in traditional medicine. This study aims to determine whether ethanol extracts and various fractions of rimbang leaves have antibacterial activity against Staphylococcus aureus bacteria. Phytochemical screening results show that ethanol extract and ethyl acetate fraction of rimbang leaves contain secondary metabolites including alkaloids, flavonoids, saponins, tannins, steroids/triterpenoids, and glycosides. The ethanol fraction consists of alkaloids, flavonoids, saponins, and glycosides, while it does not include steroids/triterpenoids. The n-hexane fraction only contains alkaloids and steroids/triterpenoids. The antibacterial activity against Staphylococcus aureus at a dose of 500 mg/ml shows that ethanol extract has an average inhibition zone of 14.83 mm, ethyl acetate fraction has an average of 21.67 mm, and ethanol fraction has an average inhibition zone diameter of 8.17 mm.
Pembuatan Permen Jelly Untuk Kesegaran Dan Kesehatan Tubuh Dari Jahe Bagi Ibu PKK Desa Cinta Rakyat Kabupaten Deli Serdang Percut Sei Tuan Safriana Safriana; Enny Fitriani; Lili Nurmaliza; Ruseni Ruseni; Ayu Diah Lestari; Hasniar Hasniar; Mella Candani; Sri Wulan Syahfitri; Syafitri Aulia
Health Community Service Vol. 2 No. 1 (2024): Artikel Pengabdian Februari 2024
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/hcs.v2i1.3830

Abstract

Most of the daily activities of the people in Cinta Rakyat Percut Sei Tuan Village, Deli Serdang Regency, North Sumatra Province, are still being housewives and helping their husbands with farming and fishing. This village is ± 11 km from the Indah Medan College of Health Sciences campus. Most of the women in this village are members of PKK groups and village organizations and various activities in the village, but are limited to religious and other social activities, the rest mostly stay at home. Ginger jelly candy functions to help improve body health, warm the body, relieve body aches. So it has great potential to be developed into a superior product. These production results can later be marketed through daily necessities shops, supermarkets, restaurants, or through village unit cooperatives in Deli Serdang Regency, or online.The implementation method offered to support program realization, the first stage of this activity is conducting observations and making cooperation agreements with partners. The people of Cinta Rakyat Percut Sei Tuan Village, Deli Serdang, North Sumatra, have gained an understanding of the benefits of ginger jelly candy for health, skills in how to make, package and market Ginger jelly candy using plant ingredients that are healthy, strong and easy to obtain, in a safe way. easy and simple equipment. In conclusion, the people of Cinta Rakyat Village mostly work to help their husbands farm or take part in PKK women's activities. Jelly candy can function to help improve body health, so it has the potential to make ginger jelly candy products and can be sold at public figures or supermarkets to increase family income. Ginger functions to reduce allergies, relieve digestive system disorders, relieve menstrual pain
Pembuatan face scrub (lulur wajah) berbahan kopi dan beras bagi masyarakat desa cinta rakyat kecamatan percut sei tuan Safriana Safriana; Melati Kusumai; Lili Nurmaliza; Ruseni Ruseni; Ainul Mardhiah; Dini Meyka Putri; Dumeland Silitonga; Evi Harianti; Laila Anwar; Puja Widya Cantika
Health Community Service Vol. 2 No. 1 (2024): Artikel Pengabdian Februari 2024
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/hcs.v2i1.3833

Abstract

Sebagian besar kegiatan sehari-hari masyarakat di Desa Cinta Rakyat Percut Sei Tuan kabupaten Deli Serdang Provinsi Sumatera Utara masih sebagai sebagai ibu rumah tangga dan turut membantu suami bertani dan nelayan. Desa ini berjarak ± 11 km dari kampus Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Indah Medan. Ibu-ibu di desa ini sebagaian besar tergabung di dalam kelompok PKK dan organisasi pedesaan dan berbagai kegiatan di desa, namun terbatas pada kegiatan-kegiatan keagamaan dan sosial lainnya, selebihnya banyak berdiam diri dirumah masing-masing. Masyarakat di desa ini hidup rukun, tidak terjadi konflik satu sama lain, kerukunan ini sangat terlihat nyata yaitu mereka bersama-sama di dalam berbagai kegiatan kemasyarakatan, misalnya dalam acara hajatan di rumah warga seperti acara duka cita, acara syukuran perkawinan, acara sunatan, acara gotong royong kebersihan desa, dan acara perayaan peringatan hari-hari besar. Dilihat dari keadaan ekonomi masyarakat di desa ini masih tergolong menengah ke bawah, hal ini tergambarkan dari sanitasi lingkungan desa yang belum begitu baik, pengolahan air bersih yang belum memadai, dan penyajian menu makanan keluarga masih banyak yang belum memenuhi standar gizi yang baik. Dari segi pendidikan putra-putrinya, masih ada keluarga yang anak-anaknya terputus pendidikan sampai tamat Sekolah Menengah Pertama. Kesemua ini sangat erat kaitannya dengan pendapatan keluarga yang masih minim, padahal ibu-ibu rumah tangga di desa ini sangat berpotensial untuk diberikan kegiatan yang dapat membantu penambahan pendapatan ekonomi keluarga, yang akhirnya akan memperbaiki kualitas kehidupan kesehatan, pendidikan keluarga, dan keluarga sejahtera.
ANTIDIABETIC EFFECT OF ETHANOLIC EXTRACT OF KEDONGDONG PAGAR LEAVES (Lannea coromandelica (Houtt.) Merr.) ON MALE MICE Safriana Safriana; Melati Yulia Kusumastuti; Andilala Andilala
Medical Sains : Jurnal Ilmiah Kefarmasian Vol 9 No 1 (2024)
Publisher : Sekolah Tinggi Farmasi Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37874/ms.v9i1.1097

Abstract

Diabetes mellitus is a metabolic condition defined as an increase in blood glucose levels (hyperglycemia) caused by impaired insulin production or insulin action. One of the treatments for diabetes mellitus is the use of medicinal plants because they contain bioactive phytochemicals. Kedongdong pagar leaves (Lannea coromandelica (Houtt.) Merr.) is an empirical medication used to reduce the blood glucose levels in Aceh, Indonesia.  The leaves contain flavonoids, which have antioxidant effects that can reduce damage to the pancreatic beta cells. The goal of this study was to examine the antidiabetic impact of an ethanol extract of kedongdong pagar leaves in male mice induced with alloxan to increase blood glucose levels. The test procedure involved splitting 25 mice into five treatment groups, Na-CMC suspension 0.5% w/v, Kedongdong pagar extract with dose 10 mg/kg BW, 20 mg/kg BW, 40 mg/kg BW, and glibenclamide suspension with dose 0.65 mg/kg BW as positive control. The results showed that all ethanolic extracts of Lannea coromandelica had the same potency to lower blood glucose levels in mice, implying that the ethanol extract of Lannea coromandelica leaves had antidiabetic activity due to the presence of antidiabetic compounds such as flavonoids and glycosides. Keywords: Antidiabetic, Diabetic, Kedongdong Pagar Leaves, Lannea coromandelica.