Elok Hastari Candra Puspa
Akademi Komunitas Negeri Putra Sang Fajar Blitar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan Daring Penggunaan E-Learning Berbasis Google Classroom Adimas Nalendra; M. Nur Fuad; M. Mujiono; Dona Wahyudi; Elok Hastari Candra Puspa
Kontribusi: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2021): Mei 2021
Publisher : Cipta Media Harmoni

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1081.609 KB) | DOI: 10.53624/kontribusi.v1i2.15

Abstract

Pada tanggal 11 Maret 2020 WHO resmi mengumumkan bahwa Virus Corona sebagai pandemi karena telah menyebar ke seluruh penjuru dunia. Menurut Data WHO pertanggal 2 April 2020, sebanyak 827.419 orang telah terinfeksi Covid-19 yang menyebar di 206 negara dan menyebabkan kematian 40.777 orang. Data tersebut masih dapat terus bertambah mengingat belum ada obat yang dapat menyembuhkan Covid-19 dan mengandalkan daya tahan tubuh yang baik untuk dapat sembuh dari infeksi virus SARS-CoV-2. Pandemi global Covid-19 telah mendorong terjadinya perubahan pada berbagai sektor kehidupan termasuk dalam pelaksanaan kegiatan belajar mengajar. Pada tahap awal terjadinya penyebaran Covid-19, para guru dinilai tidak siap dalam menentukan instrumen pembelajaran secara cepat dan tepat sebagai pengganti dari pertemuan tatap muka. Materi webinar adalah pelatihan penggunaan aplikasi Google Classroom untuk menunjang kegiatan belajar mengajar bagi guru dan dosen. Tujuan seminar ini adalah memberikan ilmu dan wawasan serta pengalaman kepada peserta tentang penggunaan e-learning.    Peserta pelatihan sangat antusias dan bersemangat mengikuti pelatihan penggunaan aplikasi Google Class Room dapat dilihat dengan keseriusan peserta dalam melaksanakan pelatihan dan mengikuti tahapan pendampingan pelatihan.