Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS MINAT BELAJAR DAN KEMAMPUAN BELAJAR MAHASISWA TERHADAP STRUKTUR ALJABAR GRUP Adel Syah Pohan; Hafizah; Siti Maysarah
Jurnal Citra Pendidikan Vol 2 No 1 (2022)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (737.557 KB)

Abstract

Riset ini dilakukan bertujuan untuk menganalisis minat belajar dan kemampuan belajar pada mahasiswa terhadap mata kuliah struktur aljabar grup. Dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa dan mahasiswi pendidikan matematika semester V, langkah–langkah yang digunakan didalam penelitian ini untuk menganalisis minat dan kemampuan belajar tersebut dengan cara menggunakan uji validitas, uju reliabilitas, uji normalitas dan uji reabilitas. dari hasil uji tersebut ternyata minat belajar terhadap kemempuan belajar mempunyai hubungan yang positif dan signifikan dengan kemampuan belajar terhadap struktur aljabar grup.
ANALISIS MINAT BELAJAR DAN KEMAMPUAN BELAJAR MAHASISWA TERHADAP STRUKTUR ALJABAR GRUP Adel Syah Pohan; Hafizah; Siti Maysarah
Jurnal Citra Pendidikan Vol 2 No 1 (2022)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (737.557 KB) | DOI: 10.38048/jcp.v2i1.543

Abstract

Riset ini dilakukan bertujuan untuk menganalisis minat belajar dan kemampuan belajar pada mahasiswa terhadap mata kuliah struktur aljabar grup. Dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa dan mahasiswi pendidikan matematika semester V, langkah–langkah yang digunakan didalam penelitian ini untuk menganalisis minat dan kemampuan belajar tersebut dengan cara menggunakan uji validitas, uju reliabilitas, uji normalitas dan uji reabilitas. dari hasil uji tersebut ternyata minat belajar terhadap kemempuan belajar mempunyai hubungan yang positif dan signifikan dengan kemampuan belajar terhadap struktur aljabar grup.