Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Competitive

PENGEMBANGAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROYEK (STUDI KASUS: UNIT TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI POLITEKNIK POS INDONESIA): PENGEMBANGAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROYEK (STUDI KASUS: UNIT TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI POLITEKNIK POS INDONESIA) Roni Habibi; Jaka Maulana
Competitive Vol. 12 No. 1 (2017): Jurnal Competitive
Publisher : PPM Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Manajemen proyek meliputi perencanaan, pengorganisasian dan pengaturan tugas-tugas sumber daya. TIK(Teknologi Informasi Komunikasi) Poltekpos merupakan lembaga/unit yang berfungsi mengarahkan,mengimplementasikan dan mengembangkan strategi dan rencana Teknologi Informasi (TI). Dalam fungsiunit TIK, beberapa faktor yang perlu diperhatikan adalah kebutuhan pengelolaan sumber daya unit TIKakan pengambilan keputusan terhadap aktivitasnya.Kajian pengembangan tersebut akan menjadi input untuk melakukan implementasi manajemen proyekdengan acuan kerangka kerja SCRUM. Hasil kajian ini berupa perancangan manajemen proyek dalamimplementasi manajemen proyekTI. Metode Scrum merupakan framework manajemen proyek yangmengutamakan kolaborasi dan fleksibilitas. Scrum menggunakan metode empiris, atau dengan kata lainsetiap tahap di dalam scrum melibatkan inspeksi dan adaptasi data-data hasil inspeksi sebagai bahanpembelajaran guna mencari jalan keluar.Dari hasil pengembangan perancangan Sistem Infomasi Manajemen Proyek tersebut dapat diimplementasikan daya unit TIK sehingga dapat memberi kemudahan bagi Ketua unit TIK dan yang terlibatdalam memantau dan menentukan prioritas untuk penanganan aktivitas setiap proyek.
Model Penilaian Risiko Aset Teknologi Informasi Menggunakan ISO 31000 dan ISO/IEC 27001 Studi Kasus : Politeknik Pos Indonesia (POLTEKPOS): Model Penilaian Risiko Aset Teknologi Informasi Menggunakan ISO 31000 dan ISO/IEC 27001 Studi Kasus : Politeknik Pos Indonesia (POLTEKPOS) Roni Habibi; Christine Suryadi
Competitive Vol. 9 No. 2 (2014): Jurnal Competitive
Publisher : PPM Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Risiko merupakan
Analisis Penerapan Knowledge Management System Menggunakan Boisot And I-Space Model: Analisis Penerapan Knowledge Management System Menggunakan Boisot And I-Space Model Roni Habibi; Rizal Satria
Competitive Vol. 14 No. 1 (2019): Jurnal Competitive
Publisher : PPM Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36618/competitive.v14i1.506

Abstract

Politeknik Pos Indonesia merupakan perguruan tinggi vokasi yang komitmen terhadap penelitian, jurnal, karya ilmiah, data, dan dokumen penting lainnya. solusi dalam pengolahan dan penyediaan sistem informasi adalah dengan adanya sistem file sharing. File sharing digunakan untuk pegawai yang sudah melakukan penelitian, jurnal, pembuatan surat atau data penting lainnya lalu membagikannya. Penelitian ini untuk melakukan analisis perancangan knowledge management dengan acuan kerangka kerja Boisot And I-Space Model. Hasil kajian ini berupa analisis dan perancangan knowledge management. Dengan metode Boisot And I-Space Model menekankan bahwa pengetahuan dapat digeneralisasikan ke dalam situasi dan kondisi sesuai dengan studi kasus dengan tujuannya adalah untuk menghasilkan skema yang lebih baik yang memungkinkan aliran transformasi pengetahuan untuk dianalisis secara lebih rinci. Dari hasil analisis dan perancangan knowledge management ini dapat di implementasikan dan di gunakan secara efektif dan efisien karena ketika ada pegawai yang membutuhkan data atau file akan mempermudah pencarian karena data atau file sudah tergabung dalam satu sumber daya.