Alfita Puspa Handayani
Program Studi Teknik Geodesi dan Geomatika – FITB, Institut Teknologi Bandung Jalan Ganesha 10, Labtek IX C.

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Aspek Yang Mempengaruhi Nilai Tanah Dengan Berdasarkan Persepsi Masyarakat Terpengaruhi Pandemi Covid-19 (Studi Kasus : Kota Bandung) Rizky Ahmad Yudanegara; Andri Hernandi; Alfita Puspa Handayani
Jurnal Siger Matematika Vol 2, No 2 (2021): Jurnal Siger Matematika
Publisher : FMIPA Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (406.203 KB) | DOI: 10.23960/jsm.v2i2.2893

Abstract

Aspek yang menentukan nilai tanah sangat beragam seperti aksesbiltas, ekonomi, sosial, jalan, jarak ke perguruan tinggi, kondisi alam, regulasi pemerintah, fasilitas dan inflasi. Oleh karena itu, pada penelitian ini diperlukan uji persepsi masyarakat untuk mengetahui aspek yang mempengaruhi nilai tanah pada kondisi normal dan kondisi terpengarhui pandemi Covid-19. Uji persepsi masyarakat dilakukan dengan uji validitas dan reabilitas terhadap aspek aksesbilitas, jalan, jarak ke perguruan tinggi, jarak ke fasilitas kesehatan, fasilitas kesehatan, jarak ke transportasi darat (stasiun dan terminal), jarak ke transportasi udara (bandara), dan inflasi.Aspek – aspek yang mempengaruhi nilai tanah tersebut terdapat faktor spasial dan aspasial. Berdasarkan pada hasil analisis, Hasil Uji Persepsi semua faktor yang mempengaruhi penilaian tanah dengan kondisi ketika adanya pandemi Covid-19 adalah faktor aksesbilitas, jalan, perguruan tinggi.