Syamsul Bahri
Program Studi Pendidikan Biologi, Universitas Mataram

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Identifikasi Kesiapan LKPD Guru Terhadap Keterampilan Abad 21 Pada Pembelajaran IPA SMP Muh. Makhrus; Ahmad Harjono; Abdul Syukur; Syamsul Bahri; Muntari Muntari
Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan Vol. 3 No. 2 (2018)
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (761.41 KB) | DOI: 10.29303/jipp.v3i2.20

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi kesiapan guru terhadap pembelajaran abad 21 yang menuntut keterampilan abad 21 (4C) dalam pembelajaran IPA se kota mataram yang dilihat berdasarkan LKPD yang dikembangkan guru. Subyek uji yang digunakan dalam penelitian yaitu guru-guru IPA se kota mataram yang mengajar di kelas VII dan VIII yang berjumlah 20 orang. Penelitian ini dilakukan dengan memberi penilaian terhadap perangkat pembelajaran (LKPD) yang telah disusun dan dikembangkan oleh guru mata pelajaran IPA. Penilaian perangkat pembelajaran ini mengacu pada kriteria dan indikator pengembangan LKPD yang tertera pada kurikulum 2013. Hasil penelitian memberikan fakta bahwa masih banyak guru yang menyusun LKPD tidak sesuai dengan pembelajaran abad 21 dan kurikulum 2013. Keterampilan abad 21 yang diharapkan tidak jelas terlihat dalam skema LKPD yang disusun. Hasil penilaian terhadap LKPD guru berkisar antara 33% sampai 66%, sehingga masih perlu adanya perbaikan terhadap LKPD tersebut.