Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

The Quality Changes of Rice Stored Under Vacuum Conditions Sidik, M.
Jurnal Teknologi Pertanian Vol 1, No 3 (2000)
Publisher : Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (179.098 KB)

Abstract

The National Logistics Agency (BULOG) the Government institution responsible formaintaining reserve food stocks-encountered problems of quality deterioration of milledrice during storage, primarily due to insect infestation and microbial infection. Previousefforts to control these problems have included use of  fumigants and contact pesticides,however increased concern about pesticide residues and their impact on the envirornnenthas led to the search for alternative approaches, including the application of modifiedatmosphere technology. In this respect, BULOG has constructed an integrated vacuumcontainer processing plant to store rice under low oxygen conditions (less than 2%). A study was carried out to observe the effect of low oxygen on the quality of riceduring prolonged storage Rice was stored for 16 months, either inside or outside, in 18specially designed polyethylene plastic containers (1,000 kg capacity per container) withan oxygen level of less than 2%. Changes were recorded in: moisture content; number ofinsects; level of fungal and yeast infecfions. and quality parameters such as proportion yellow rice, aroma, colour, and cooking factors.  The results ' revealed that lack of oxygen had a significant impact on the mortality ofinsects, and inhibited the development of fungi and yeast. The quality of rice wasrelatively unchanged after 16 months of storage-although, as the vacuum conditionsdecreased the moisture content of tile rice, it absorbed more water  during cookingand the rice became less sticky and fluffy. Overall, the results indicated that vacuumcontainers  could be used to maintain the quality of rice during long-term storage.However, this technology should be supported with selection of initial good quality riceprior to storage, and accurate planning regarding the length of storage-recognising thatthis technology is relatively expensive.Keyword: rice, storage, and vacuum condition
Penyuluhan Pengemasan, Pelabelan dan Strategi Pemasaran Serundeng Laos Fahmi, Innike Abdillah; Abubakar, Rafeah; Idealistuti, Idealistuti; Sidik, M.; Paridawati, Ika; Nugroho, Agung Ariaji
Altifani Journal: International Journal of Community Engagement Vol 1, No 1 (2020)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32502/altifani.v1i1.3005

Abstract

Produksi laos yang berlimpah dengan fluktuasi harga jual membuat pendapatan petani laos tidak menentu. Kelurahan Sukamulya membangun UMKM Serundeng Laos dengan memberdayakan ibu-ibu rumahtangga untuk mengatasi permasalahan tersebut. Namun, produksi serundeng laos menghadapi permasalahan dalam memproduksi, yaitu tidak diproduksi secara kontinu akibat masih rendahnya penjualan. Melihat bauran pemasaran pada produk serundeng laos, pengemasan dan pelabelan produk masih blm tepat. Selain itu, pemasaran produknya juga masih terbatas. Untuk itu, diperlukan penyuluhan pengemasan dan pelabelan serta strategi pemasaran online yang tepat agar UMKM serundeng laos menjadi lebih baik. Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk memberikan motivasi dan keterampilan kepada masayarakat untuk mampu memahami bagaimana pengemasan dan pelabelan yang tepat serta strategi pemsaran online yang baik. Lokasi Pengabdian Kepada Masyarakat dilaksanakan di Kelurahan Sukamulya, kecamatan Sematang Borang Kota Palembang pada tanggal 12-19 Februari 2020. Metode yang digunakan yaitu, penyuluhan dan pelatihan kepada peserta tentang pengemasan, pelabelan serta strategi pemasaran online. Pelaksanaan kegiatan ini diikuti oleh 26 peserta, yang diikuti dengan antusias dan diskusi yang hidup selama pelatihan berlangsung. Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat ini menunjukkan bahwa metode pengabdian berupa penyuluhan, pelatihan, seta tanya jawab sangat tepat dalam memberikan pemahaman tentang pengemasan dan pelabelan serta strategi pemasaran online yang tepat