Wisnumurti Wisnumurti
Universitas Brawijaya

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Limbah Batu Onyx Pengganti Agregat Kasar Beton Terhadap Pola Retak Balok Beton Bertulang Kharimatul Aqli; Edhi Wahyuni S; Wisnumurti Wisnumurti
CRANE: Civil Engineering Research Journal Vol 2 No 1 (2021): CRANE
Publisher : Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1055.626 KB) | DOI: 10.34010/crane.v2i1.5014

Abstract

Kerikil pembentuk beton dengan volume sekitar 60% sampai 80% volume agregat. Limbah pecahan onyx dari pengrajin onyx setiap harinya mencapai 500 kg. Struktur beton bertulang didesain untuk memenuhi kriteria keamanan (safety) dan layak pakai (serviceability). Kriteria perilaku beton bertulang salah satunya adalah pola retak. Benda uji yang dibuat yaitu silinder dan balok beton bertulang dengan dimensi 0,15 x 0,25 x 2 meter. Pengujian kuat tekan dengan menggunakan compression machine. Dilakukan pengujian lentur selanjutnya dilakukan pengamatan pola retak.Kuat tekan rata – rata beton normal lebih besar dari kuat tekan rata – rata beton limbah onyx yaitu sebesar 7.858 %. Pola retak kedua balok beton bertulang normal dan onyx memiliki kecenderungan retak lentur, dan retak lentur geser pada balok beton bertulang limbah onyx. Kecenderungan jumlah retak yang sama yaitu 9 retakan bagian depan dan 10 retakan bagian belakang. Jumlah retak menjalar ke atas pada retak maksimum balok beton bertulang onyx lebih banyak dengan 10 retakan dan balok beton bertulang normal 9 retakan. Beton bertulang normal memiliki kuat tarik dan lebih getas dari balok balok beton bertulang limbah onyx. Keruntuhan lentur yang terjadi cenderung sama yaitu under reinforced dengan ditandai retak pada daerah tarik.
Analisis Teknik Percepatan Penjadwalan Konstruksi: Studi Kasus Simulasi Monte Carlo Puskesmas Pogalan di Jawa Timur, Indonesia Achmad Yustofi; Wisnumurti Wisnumurti; Eko Andi Suryo
SPEJ (Science and Physic Education Journal) Vol 6 No 2 (2023): SPEJ (Science and Physic Education Journal)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/spej.v6i2.5859

Abstract

Lateness is a common risk factors in construction projects that may result in additional costs and fines according to the project agreement. In order to meet the predetermined specifications and completion schedule, the contractor must carefully plan the project and sequence the work tasks to create a rational schedule. This study focuses on the use of probabilistic scheduling to overcome delayed construction projects, especially in the case of the Pogalan Health Center development project. The process involves data collection, network planning, identification of critical paths, implementation of overtime hours, and Monte Carlo Simulation using @RISK software. The simulation results show that the probability of completion of the Pogalan Health Center construction project within 161 days is 95%-99%, the probability of completion within 154 days is 2.5%-20%, and the optimal duration is 160 days with a probability of 75% based on the random number distribution. highest. However, accelerating the completion of the project will incur additional costs. For example, completing it within 154 days will require an additional fee of Rp. 25.160.080,00. Keyword: construction, monte carlo simulation, probability, project, schedule