Ima Wati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANAN PKK DALAM MENINGKATKAN PEMBERDAYAAN WANITA DI KELURAHAN ENDANG REJO SEPUTIH AGUNG Ima Wati; Irawan Suntoro; Hermi Yanzi
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 3, No 3 (2015): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to explain the role of the PKK in improving the women empowerment at Endang Rejo Village in Seputih Agung Sub-district. The method of this research is quantitative descriptive method. The aggregate of the sample in this research is 37 people. The technique in analysing data is using chi squared. The result of this research shows that: (1) the role of PKK (X) dominated in sufficent category with percentage 51%, (2) the woman empowerment (Y) dominated in average category with percentage 73%, (3) the results shows that there are a positive relationship, significant, and strong relationship. It means that when PKK has a role effectively is possible to increase the women empowerment at the same time. Based on the results, it can be concluded that PKK has important role in increasing the women empowerment.Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan peranan PKK dalam meningkatkan pemberdayaan wanita di Kelurahan Endang Rejo Kecamatan Seputih Agung Kabupaten Lampung Tengah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini metode deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 37 orang. Analisis data menggunakan Chi Kuadrat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) peranan PKK (X) dominan pada kategori cukup berperan dengan persentase 51%, (2) pemberdayaan wanita (Y) dominan pada kategori sedang dengan persentase 73%, (3) hasil penelitian menunjukan terdapat hubungan yang positif, signifikan, dan kategori keeratan tinggi. Berdasarkan hal tersebut, dapat disimpulkan bahwa PKK memiliki peranan yang cukup besar dalam meningkatan pemberdayaan wanita.Kata kunci: pemberdayaan wanita, peranan PKK, PKK