Muhamad Basori, Muhamad
Unknown Affiliation

Published : 4 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PERAN PEMBELAJARAN IPS DAN PEMBANGUNAN KARAKTER BANGSA Basori, Muhamad
JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA Vol 1 (2015)
Publisher : JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

  Abstract: Character education policy unveiled by the government in 2010. Wisdom This requires the implementation of character education systematically arranged and integrated to the subjects. The purpose of this study was to describe the atmosphere of the school in support of the implementation of character education, social studies teacher efforts in the implementation of the Social Studies study in character, and difficulties experienced by teachers in implementing the learning Social Studies character. This study used a qualitative approach to the type of research phenomenology. Informants in this study is the principal, curriculum affairs, Social Studies teachers, and students. Data collection is done by triangulation of sources and triangulasi techniques (interviews, observation and documentation). Analysis of the data in this study is inductive using model analysis Miles and Huberman. Activity in the data analysis, namely data reduction, a data display, and conclusion drawing / verification. Outcomes research presented descriptively. The results showed that the school supports the implementation of character education through learning activities, the creation of the school culture, and integrating character education into the curriculum. Keywords : Character Educational, Social Studies and the Learning Social Studies. Abstrak: Kebijakan pendidikan karakter diresmikan pemerintah pada tahun 2010. Kebijakan ini menghendaki pelaksanaan pendidikan karakter yang disusun secara sistematis dan terintegrasi hingga ke mata pelajaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan suasana sekolah dalam mendukung implementasi pendidikan karakter, upaya guru IPS dalam implementasi pembelajaran IPS berkarakter, dan kesulitan-kesulitan yang dialami guru IPS dalam implementasi pembelajaran IPS berkarakter. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian fenomenologi. Informan dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, urusan kurikulum, guru mata pelajaran IPS, dan siswa. Pengumpulan data dilakukan secara triangulasi sumber dan triangulasi teknik (wawancara, observasi dan dokumentasi). Analisis data dalam penelitian ini bersifat induktif dengan menggunakan analisis model Miles and Huberman. Aktivitas dalam analisis data yaitu data reduction, data display, dan conclusion drawing/verification. Hasil penelitian disajikan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sekolah mendukung implementasi pendidikan karakter melalui kegiatan pembelajaran, penciptaan budaya sekolah, dan pengintegrasian pendidikan karakter ke dalam KTSP. Kata kunci:Pendidikan Karakter, IPS, dan Pembelajaran IPS.
PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) SEKOLAH DASAR KELAS V Basori, Muhamad
JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA Vol 1 (2016)
Publisher : JURNAL PENDIDIKAN DASAR NUSANTARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: The research aimed to: (1) develop an interactive multimedia as learningmedia of social studies for fifth grade students with the materials of events aroundproclamation; and (2) find the product eligibility from the aspect of material, appearance,and attractiveness for the learning of elementary school social studies. The research wasconducted through several stages. The first stage was introduction that included librarystudy and field study. The second stage was development that included initial productplanning and development. The third stage was field testing that included preliminary fieldtest, main field test and operational field test. The results of validation conducted by mediaexpert and material expert showed that the eligibility of learning multimedia for socialstudies on the aspect of media was 4.23 (very good) and the eligibility of learningmultimedia for social studies on the aspect of material was 4.26 (very good). The results offield testing showed that the students’ response toward the multimedia eligibility was 4.08(very good). These results showed that the learning multimedia for social studies waseligible to be implemented in the learning activities and might become an alternative ofsocial studies learning resource especially for the fifth grade students with materials ofevents around proclamation. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengembangkan multimedia interaktif sebagaimedia pembelajaran IPS kelas V dengan materi peristiwa sekitar proklamasi dan (2)mengetahui kelayakan produk dari aspek materi, aspek tampilan dan aspek kemenarikanuntuk pembelajaran IPS SD. Dilaksanakan melalui beberapa tahapan, tahap pertama adalahpendahuluan yang meliputi studi pustaka dan studi lapangan, tahap kedua pengembangan yang meliputi perencanaan dan pengembangan produk awal. Tahap ketiga uji lapanganmeliputi uji coba preliminary field test, main field test dan operational field test. Hasilvalidasi oleh ahli media dan ahli materi menunjukkan bahwa kelayakan multimediapembelajaran IPS pada aspek media sebesar 4,23 (sangat baik) dan kelayakan pada aspekmateri sebesar 4,26 (sangat baik). Hasil uji coba lapangan menunjukan bahwa tanggapansiswa terhadap kelayakan multimedia dengan rerata skor 4,08 (baik). Hasil tersebutmenunjukkan bahwa multimedia pembelajaran IPS yang dikembangkan layak digunakandalam kegiatan pembelajaran dan menjadi alternatif sumber belajar IPS khususnya siswakelas V dengan materi peristiwa sekitar proklamasi.  
Pengembangan Multimedia Interaktif IPS Materi Kegiatan Ekonomi Siswa Kelas IV SDN Gayam 3 Septiananda, Siti Nurrahmawati; Imron, Ilmawati Fahmi; Basori, Muhamad
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (513.659 KB)

Abstract

Berdasarkan hasil observasi di SDN Gayam 3 guru hanya menggunakan buku ajar dengan metode ceramah, tanpa menggunakan media, sehingga dilakukan penelitian pengembangan multimedia interaktif di kelas IV materi kegiatan ekonomi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kevalidan, keefektifan dan kepraktisan multimedia interaktif. Model pengembangan yang digunakan adalah ADDIE. Instrumen pengumpulan data berupa angket dan tes. Teknik analisis data adalah kuantitatif dan kualitatif dengan subjek penelitian 25 siswa. Hasil penelitian pengembangan multimedia interaktif yaitu: 1) multimedia interaktif dinyatakan sangat valid dengan presentase dari validasi media 87% dan validasi materi 92%; 2) multimedia interaktif dinyatakan sangat efektif dengan presentase ketuntasan belajar klasikal terbatas 86% dan luas 94%; 3) multimedia interaktif dinyatakan sangat praktis dengan presentase respon guru uji terbatas 92% dan respon siswa uji terbatas 95%. Respon guru uji luas 94% dan respon siswa uji luas 97%. Dapat disimpulkan bahwa multimedia interaktif IPS materi kegiatan ekonomi layak digunakan untuk pembelajaran di kelas IV.
Pengembangan Media Game Edukasi Quiz Parampa IPS Materi Proklamasi Kemerdekaan untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Siswa Kelas V SD Purwaningrum, Sri; Fahmi Imron, Ilmawati; Basori, Muhamad
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (697.409 KB)

Abstract

Berdasarkan obeservasi yang dilakukan di kelas V SDN Mrican 2, mendapat hasil bahwa guru dalam menyampaikan pembelajaran IPS masih terpaku dengan buku panduan dan media gambar. Media pembelajaran yang terkesan tidak menarik serta kurang bervariasi mengakibatkan proses pembelajaran berjalan pasif dan membosankan. Tujuan dikembangkannya media pembelajaran game edukasi quiz parampa IPS yaitu untuk mengetahui kevalidan, keefektifan dan kepraktisan menyampaikan materi dengan cara yang lebih menarik untuk mempermudah siswa dalam memahami materi dan juga merangsang pemikiran peserta didik supaya lebih kritis. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model pengengembangan ADDIE yang menggunakan instrumen angket dan tes. Untuk analisis data menggunakan teknik kuantitatif dan kualitatif dengan subjek 22 siswa kelas V SDN Mrican 2. Penelitian ini mendapatkan hasil kevalidan media sebesar 92%, keefektifan pada uji terbatas mencapai kentuntasan secara maksimal sebesar 86%, pada uji coba luas sebesar 93%, dan hasil kepraktisan melalui angket respon guru pada uji terbatas mendapatkan persentase 86%, sedangkan pada uji coba luas mendapatkan hasil 90%. Dengan demikian “Pengembangan Media Game Edukasi Quiz Parampa IPS pada Materi Proklamasi Kemerdekaan untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Siswa Kelas V SD” dinyatakan sangat valid, sangat efektif dan sangat praktis, sangat layak digunakan dalam mendukung proses pembelajaran IPS pada materi sejarah peristiwa penting seputar proklamasi.