Toga Laksana, Toga
Faculty of Pharmacy, Universitas Gadjah Mada

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS FLAVONOID DAN TANNIN DENGAN METODA MIKROSKOPI-MIKROKIMIAWI Mulyani, Sri; Laksana, Toga
Majalah Obat Tradisional Vol 16, No 3 (2011)
Publisher : Faculty of Pharmacy, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (828.417 KB) | DOI: 10.14499/mot-TradMedJ16iss3pp%p

Abstract

Telah dilakukan penelitian untuk menganalisis senyawa flavonoid dan tannin dalam bahan uji dengan metoda mikroskopi – mikrokimiawi. Untuk analisis flavonoid digunakan bahan uji kulit jeruk, daun tempuyung, daun kumis kucing dengan kontrol negatip daun paku. Bahan uji daun jambu biji, daun jati belanda, biji pinang digunakan untuk analisis tannin dengan kontrol negatip rimpang jahe. Penelitian dilakukan dengan cara bahan uji diiris melintang, selanjutnya diberi pereaksi identifikasi flavonoid (amoniak, NaOH, AlCl3, sitroborat), sedang pereaksi untuk tannin digunakan FeCl3, garam fast blue, dan prusian blue. Bahan uji selanjutnya diperiksa di bawah mikroskop, daerah yang memberi reaksi positip terhadap pereaksi yang digunakan menunjukkan bahan uji mengandung senyawa yang dianalis, Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode mikroskopi-mikrokimiawi dapat digunakan untuk menganalisis adanya flavonoid/tannin dalam bahan uji. Adanya senyawa flavonoid akan memberikan warna kuning dengan pereaksi amoniak, NaOH, AlCl3, dan sitroborat sedang tannin akan berwarna biru sampai hitam dengan FeCl3, merah dengan garam fast blue, dan biru dengan prusian blue.