Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH PROGRAM KELUARGA HARAPAN TERHADAP KESEJAHTERAAN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM DI KECAMATAN BAKTIYA BARAT KABUPATEN ACEH UTARA Lidia Fitri; Fuadi Fuadi; Khairunnisa Khairunnisa; Nazli Hasan
el-Amwal Vol 4, No 2 (2021): Volume 4 Nomor 2, September 2021
Publisher : LPPM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/el-amwal.v4i2.5864

Abstract

Penelitian ini berttujuan untuk menganalisis pengaruh Program Keluarga Harapan terhadap kesejahteraan dalam perspektif ekonomi islam di kecamatan Baktiya Barat Kabupaten Aceh Utara. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dengan membagikan kuesioner kepada 100 responden yang dipilih menggunakan tekhnik Proporsional Sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah metode analisis linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Program Keluarga Harapan (X) berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan (Y) dari perspektif ekonomi Islam di Kecamatan Baktiya Barat Kabupaten Aceh Utara dengan taraf signifikan 5% t-hitung> t-tabel (6,820 > 1,984) dan nilai signifikan 0,000 <0,05. Hasil analisis dengan menggunakan SPSS 16 menunjukkan pengaruh Program Keluarga Harapan terhadap kesejahteraan dalam perspektif ekonomi islam dilihat dari nilai R square (R2) adalah 29,2% sedangkan sisanya 70,8% dipengaruhi oleh variabel-variabel lain diluar penelitian ini.
ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH TERHADAP TINGKAT BAGI HASIL DEPOSITO MUDHARABAH DI INDONESIA Mukhlish Muhammadnur; Ichsan Ichsan; Ahmad Fauzul Hakim; Nurul Azmi; Nazli Hasan; Munardi Munardi
el-Amwal Vol 5, No 1 (2022): El-Amwal
Publisher : LPPM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/el-amwal.v5i1.6864

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh ROA, CAR dan BOPO (OER) terhadap tingkat bagihasil deposito mudharabah pada Bank Umum Syariah selama periode 2015-2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif melalui bantuan software statistic Warp PLS 7.0. Oleh sebab itu, data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data skunder yang dikutip langsung dari website otoritas jasa keuangan secara online. Berdasarkan hasil estimasi ditemukan bahwa variabel ROA tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variabel tingkat bagi hasil deposito mudharabah. Sedangkan variabel CAR dan BOPO berpengaruh secara signifikan terhaap tingkat bagi hasil Deposito Mudharabah pada Bank Umum Syariah selama periode 2015-2019.
DAMPAK PRAKTIK IJARAH TERHADAP PENDAPATAN PETANI DI DESA DAYAH MEURIYA KECAMATAN SYAMTALIRA ARON KABUPATEN ACEH UTARA Mukhlish Muhammad Nur; Munardi Munardi; Ichsan Ichsan; Nazli Hasan; Rayyan Firdaus; Rifqi Arrazaq
el-Amwal Vol 5, No 2 (2022): El-Amwal
Publisher : LPPM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/el-amwal.v5i2.8723

Abstract

This study examined the effect of the principle of Ijarah on farmers' income (a case study at Dayah Meuria Village, Syamtalyra Aron subdistrict, North Aceh Regency). This study used primary data obtained by distributing questionnaires to 85 respondents using nonprobability sampling. The data analysis method used was PLS with the help of the SmartPLS (Partial Least Square) application program.. The results indicated that the principle of Ijarah significantly affected farmers' income at Dayah Meuria Village, Syamtalyra Aron subdistrict, North Aceh Regency.