Sari Wahyuni Rozi
Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PROGRAM PHP2D HIMAPETIKAINSTITUT PENDIDIKAN TAPANULI SELATAN DI DESA AEK SABAON Muhammad Syahril Harahap; Febriani Hastini Nasution; Rahmad Fauzi; Nurhidaya Fithriyah Nasution; Hanifah Nur Nasution; Sari Wahyuni Rozi
Jurnal ADAM : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 1 (2022): Vol. 1 No. 1 Edisi Februari 2022
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (648.418 KB) | DOI: 10.37081/adam.v1i1.304

Abstract

Penelitian tentang analisis partisipasi pada program PHP2D HIMAPETIKA IPTS di Desa Aek Sabaon. Telah selesai dilaksanakan pada tanggal 20 Maret sampai 28September 2021. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat partisipasi kelompok tani kopi pada kegitan program PHP2D, dan faktor umur, usia, pendapatan, pekerjaan dan luas lahan. Sampel pada penelitian ini di bagi menjadi dua yaitu: 1) tingkat partisipasi kelompok tani tinggi ≥50%, 2) partisipasi kelompok tani rendah < 50%. Penelitian ini menggunakan rumus tingkat partisipasi. Hasil penelitian menujukkan terhadap tingkat partisipasi kelompok tani kopi adalah pada variabel: faktor jumlah keluarga, luas pekarangan, dan pendapatan yang berpengaruh secara signifikan terhadap tingkat partisipasi pada program HIMAPETIKA IPTS di Desa Aek Sabaon.