Sintya Riska Dewi
Universitas Negeri surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Anyaman sebagai Hiasan Busana Pesta Malam dengan Tema Fort Van Martello Sintya Riska Dewi; Ratna Suhartini
BAJU: Journal of Fashion & Textile Design Unesa Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (560.468 KB) | DOI: 10.26740/baju.v2n1.p35-43

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan proses dari penerapan anyaman sebagai hiasan busana pesta malam dengan tema fort van martello. Metode penelitian ini menciptakan karya yang terdiri empat tahap, yaitu tahap pra-prancangan, tahap prancangan, tahap perwujudan dan tahap penyajian. Hasil dari penelitian ini adalah: 1) Menggunakan manipulating fabric berupa anyaman yang penerapannya diletakan dibagian badan sebagai center of interest. 2) Terdapat ekor dan menggunakan rok lingkar pias tiga dengan menggunakan warna ungu dan terdapat manik-manik dibagian belt serta bagian ekor busana pesta yang tidak menggunakan lengan dan terdapat leher bulat. 3) Anyaman mempunyai ukuran satu pakan 2 cm dan satu lungsi 2 cm sehingga total jadi lebar adalah 12 cm dan panjang bagian kanan adalah 86 cm dan bagian kiri 79 cm. 4) Pelapis dalam anyaman adalah viseline dan agar anyaman terlihat bisa tegak menggunakan horse hair yang terdapat didalam anyamannya. Teknik peletakkan manipulating pada busana menggunakan mesin jahit yang memperoleh nilai rata-rata baik. Kesesuaian hasil busana dengan desain memperoleh rata-rata baik. Keindahan busana secara keseluruhan memproleh rata-rata baik. The purpose of this study was to describe the process of applying woven as a decoration for evening party dresses with the theme of fort van martello. This research method creates a work consisting of four stages: the pre-pre-trial stage, the pre-launch phase, the embodiment stage, and the presentation stage. The results of this study are: 1) Using manipulating fabric in the form of woven whose application is placed in the body as a center of interest. 2) There is a tail that uses a standard three-circle skirt using purple, and there are beads on the belt and the tail part of the party fashion that does not use sleeves, and there is a round neck. 3) Woven has the size of one feed 2 cm and one lung 2 cm so that the total width is 12 cm and the length of the right part is 86 cm, and the left part is 79 cm. 4) The coating in the woven is vaseline and so that the webbing can be seen to be upright using horsehair contained in the woven. The technique of laying manipulating on fashion using a sewing machine that obtains a good average value. The suitability of fashion results in design earning a good average. The beauty of fashion as a whole produces a good standard.