Supriandi T P
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANG BANGUN TURBIN CROSSFLOW PANCARAN GANDA KAPASITAS 5-100 KW Abdul Salam; Luther Sonda; Jeremiah R; Andi Muh Rizky; Yobinsa T; Supriandi T P
Jurnal Teknik Mesin Sinergi Vol 16, No 2 (2018): Oktober 2018
Publisher : Politeknik Negeri Ujung Pandang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (348.26 KB) | DOI: 10.31963/sinergi.v16i2.1506

Abstract

Rancang bangun turbin Crossflow pancaran ganda kapasitas 5-100 Kw bertujuan untuk mengetahui waktu serta biaya manufaktur  turbin dengan dimensi turbin yang lebih ramping dan juga untuk mengetahui putaran pada porosrunner turbin. Dasar perancangan dilakukan dengan studi literatur, desain perancangan, persiapan alat dan bahan, rancang bangun turbin, penghitungan waktu serta biaya pembuatan, pembahasan, dan pembuatan kesimpulan. Hasil yang diperoleh dalam perancangan untuk total waktu pemesinan turbin adalah 33 jam 55 menit, dari penghitungan pemesinan didapatkan biaya manufaktur turbin yaitu sebesar Rp 15.661.863.dan pencapaian kondisi BEP tercapai saat penjualan turbin sebanyak 3 unit dalam satu bulan atau pada saat penghasilan mencapai Rp27.412.022.