This Author published in this journals
All Journal PeTeKa
Nurul Robiatul Adawiyah
Universitas singaperbangsa karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KARAKTERISTIK PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MADRASAH PRESPEKTIF KEBIJAKAN PENDIDIKAN Nurul Robiatul Adawiyah; Akil Akil; Jaenal Abidin
PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran) Vol 5, No 3 (2022): PeTeKa (Jurnal Penelitian Tindakan Kelas dan Pengembangan Pembelajaran)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ptk.v5i3.317-325

Abstract

Investasi suatu bangsa terletak pada sistem pendidikan nya. Pengetahuan akan tersedia bagi insan setelah melakukan proses dari pendidikan, dan akan memberikan serta menyebarkan pengetahuan tersebut kepada generasi selanjutnya. Kebijakan yang diterapkan disekolah sangatlah penting hal ini dikarenakan kebijakan yang diterapkan sekolah akan menjadi pengatur jalan nya pendidikan untuk mencapai suatu tujuan. Mutu dari pendidikan itu akan ditentukan melalui kebijakan yang diterapkan. Penelitian ini disusun dengan menggunakan metode studi kepustakaan atau library research. Penelitian ini disajikan dalam bentuk metode kualitatif dengan menyajikan data melalui kosa kata dan narasi yang dibentuk melalui data yang diperoleh dari kajian pustaka. Sumber data pada penelitian ini adalah buku-buku yang mendukung untuk membahas penelitian. Untuk analisis data yang digunakan pada penelitian ini melalui penyajian data dengan hasil yang ditemukan dan definisi yang dapat membangun sebuah pengertian yang kemudian akan di reduksi dengan memilih data mana yang mampu untuk menjawab rumusan masalah sehingga menemukan suatu hasil dari penelitian, dan dapat menarik kesimpulan melalui kedua tahapan analisi data tersebut.