This Author published in this journals
All Journal Jurnal Embrio
Minhaminda Minhaminda
Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RESPON PERTUMBUHAN TANAMAN PINANG (Areca catechu. L)AKIBAT PEMBERIAN BEBERAPA DOSIS CENDAWAN MIKORIZA ARBUSKULA yunaweti yunaweti; Yulfidesi Yulfidesi; Jamilah Jamilah; Yefriwati Yefriwati; Minhaminda Minhaminda
Jurnal Embrio Vol 14 No 2 (2022): Jurnal Embrio
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Tamansiswa Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (432.451 KB) | DOI: 10.31317/embrio.v14i2.805

Abstract

Penelitian tentang “ Respon Pertumbuhan tanaman Pinang (Areca catechu. L) Akibat Pemberian Beberapa Dosis Cendawan Mikoriza Arbuskula “ dilaksanakan di rumah setengah bayangan dan laboratorium Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Tujuan Penelitian, untuk mendapatkan dosis pupuk Cendawan Mikoriza Arbuskula (CMA) yang tepat untuk tanaman Pinang. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan 5 taraf dan 4 ulangan yaitu : dosis fungi mikoriza arbuskula : 0, 5, 10, 15 dan 20 g/tanaman. Data pengamatan dianalis secara statistika dengan uji F pada taraf nyata 5 %. Hasil peneltian memperlihatkan untuk pertumbuhan tanaman Pinang dosis 20 g/tanaman memberikan hasil yang terbaik untuk pertumbuhan tanaman Pinang.