Busyriatul Hasanah
Universitas Islam Zainul Hasan Genggong

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Strategi Inquiry terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa pada Mata Pelajaran Matematika Busyriatul Hasanah; Abdul Aziz; Eka Rahayu
Jurnal Kewarganegaraan Vol 6 No 2 (2022): September 2022
Publisher : UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (279.993 KB) | DOI: 10.31316/jk.v6i2.3311

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh strategi Inquiry terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran matematika. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah quasi experimental desaign. Sampel pada penelitian ini adalah kelas VII SMP Negeri 1 Krejengan, dengan jumlah 28 kelas VII-A sebagai kelas eksperimen, dan 32 kelas VII-B sebagai kelas kontrol. Penelitian  ini menggunakan teknik Cluster Random Sampling. Instrumen tes yang digunakan berupa soal essay sebanyak 10 soal. Pengambilan data pada penelitian ini menggunakan posttest yang kemudian dianalisis menggunakan SPSS versi 22. Hasil pada penelitian ini menunjukkan nilai sig > 0.05. Maka,  dapat disimpulkan bahwa penerapan strategi Inquiry dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran matematika kelas VII SMP Negeri 1 Krejengan.Kata Kunci: Strategi Inquiry, Kemampuan berpikir kritis, Matematika AbstractThe purpose of this study was to determine the effect of the Inquiry strategy on students’ critical thinking skills in mathematics. The research method used in this study is  quasi-experimental design. The sample in this study was class VII SMP Negeri 1 Krejengan, with a total of 28 classes VII-A as the experimental class and 32 classes VII-B as the control class. This study uses the Cluster Random Sampling technique. The test instrumen used in the form of essay question. Data collection in this study used a posttest which was then analyzed using SPSS version 22. The results in this study showed a sig value > 0.05. It can be concluded that the application of the Inquiry strategy can be concluded to improve students’ critical thinking skills in class VII mathematics at SMP Negeri 1 Krejengan. Keywords: Inquiry Strategy, Critical Thinking Skills, Mathematics