Theodora Oktavia
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN MANAJEMEN KEUANGAN UMKM MINUMAN SERBUK RASA CAYANG KECAMATAN SUKOREJO KOTA BLITAR Maharani Ikaningtyas; Yosi Ananda; Thalita Firdaus; Theodora Oktavia; Rudi J Silitonga; Zhela Maritsya; Laila Annisa
KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 No 3 (2022): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : FKIP Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Manajemen keuangan adalah aktivitas-aktivitas yang berhubungan dengan pengelolaan dana secara menyeluruh untuk memenuhi tujuan dari perusahaan. Oleh karena itu penting bagi setiap kegiatan usaha memiliki manajemen keuangan termasuk UMKM. Dalam karya ini akan dibahas masalah mengenai pencatatan transaksi keuangan masih dilakukan secara sederhana dan kurang memadainya SDM dalam melakukan pencatatan keuangan pada UMKM MInuman Serbuk Rasa Cayang. Tujuannya yaitu menata dan digitalisasi dalam pencatatan keuangan UMKM minuman serbuk rasa cayang dan melakukan edukasi SDM dalam menggunakan aplikasi BukuKas dan melakukan pencatatan keuangan yang benar. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu diawali dengan analisis masalah yangada pada UMKM, menentukan tujuan, mencari solusi dari masalah dengan melakukan instalasi aplikasi, mengadakan pelatihan, dan evaluasi. Dari kegiatan ini dihasilkan penginstalan aplikasi BukuKas dan melakukan penataan akan aktivitas keuangan dari UMKM Minuman Serbuk Rasa Cayang. Setelah itu, Pelatihan diadakan untuk memebrikan edukasi terhadap SDM yang ada di UMKM Raca cayang menegnai pencatatan keuangan dan penggunaan aplikasi BukuKas. Kegiatan ini di akhiri dengan evaluasi penggunaan Aplikasi BukuKas. Penggunaan Aplikasi BukuKas memudahkan dan menghemat waktu UMKM Minuman Serbuk Rasa Cayang dalam melakukan pencatatan keuangan sehingga meningkatkan efisiensi dan efektifitas UMKM.