M. Taukhid
STIKES Karya Husada Kediri

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Persepsi Tentang Covid-19 dengan Kecemasan Ibu Hamil Pengunjung Poli Kandungan di Rumah Sakit Muhammadiyah Siti Khadijah: The Correlation between Perceptions about COVID-19 and Pregnant Women Visitors' Anxiety in the Obstetrics Polyclinic at the Siti Khadijah Gurah Muhammadiyah Hospital. Andika Siswoaribowo; M. Taukhid
Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA) Vol. 1 No. 3 (2022): Journal Nursing Research Publication Media (NURSEPEDIA)
Publisher : Yayasan Lentera Mitra Lestari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55887/nrpm.v1i3.18

Abstract

Latar Belakang: Pandemi COVID-19 berdampak pada kesehatan ibu. Tujuan: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan persepsi tentang COVID-19 dengan kecemasan ibu hamil pengunjung poli kandungan di Rumah Sakit Muhammadiyah Siti Khadijah Gurah.  Metode: Penelitian ini menggunakan korelasi dengan pendekatan uji Spearman. Populasi dalam penelitian ini 57 ibu hamil dengan sempel 50 ibu hamil menggunakan tehnik Accidental sampling. Alat ukur yang digunakan kuesioner Health Belief Model dan kuesioner Parinetal Anxiety Screening Scale. Pengolahan data  dengan uji statistic Sperman Rank. Hasil: Hasil penelitian variabel independen menunjukkan sebagian besar (54%) persepsi ibu hamil dengan kategori tinggi. Variabel dependen menghasilkan sebagian besar (56%) kecemasan dengan kategori ringan. Analisis menggunakan uji Spearman rank hasil p – value = 0.029 < α 0,0. Kesimpulan: Ada hubungan persepsi tentang COVID-19 dengan kecemasan ibu hamil pengunjung poli kandungan di Rumah Sakit Muhammadiyah Siti Khadijah.