This Author published in this journals
All Journal Jurnal Farmanesia
Natanael Priltuis
Program Studi D3 ANAFARMA, Universitas Sari Mutiara Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KADAR KALSIUM PADA CANGKANG TELUR BEBEK (Anas platyrhynchos-domesticus) UNTUK PEMBUATAN PASTA GIGI DENGAN PEWARNA ALAMI DARI SARI DAUN PANDAN (Pandanus amaryllifolius Roxb) Agusmal Dalimunthe; Siti Nurbaya; Natanael Priltuis; Pitalokasari br Ginting
Jurnal Farmanesia Vol 9 No 1 (2022): Jurnal Farmanesia
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Cangkang telur merupakan limbah rumah tangga yang dapat dimanfaatkan dalam pembuatan pasta gigi karena mengandung kalsium karbonat (CaCO3) sekitar 90 % sebagai penyusun utamanya. Daun pandan merupakan zat pewarna alami yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini dilakukan dengan menentukan kandungan kalsium karbonat terlebih dahulu kemudian menentukan kadar kalsium murni dari kalsium karbonat tersebut dengan cara titrasi kompleksometri denga menggunakan EDTA untuk pembuatan pasta gigi dengan pewarna alami dari sari daun pandan.