Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERHADAP PENGENDALIAN INTERN AKTIVITAS PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN PADA PERUSAHAAN JASA Mercedes, Agnes Meggianti; Haryanti, Dwi Asih
Prosiding PESAT Vol 6 (2015)
Publisher : Prosiding PESAT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perusahaan memerlukan sistem Informasi Akuntansi guna meningkatkan pengawasan terhadap sistem yang sedang berjalan agar sesuai dengan sistem pengemdalian intern. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi sistem penggajian dan pengupahan serta menganalisis dan merancang sistem informasi pada PT. Timur Jaya Nusantara, sebuah perusahaan jasa vulkanisir ban, sering disebut retreading. Berdasarkan hasil penelitian, evaluasi dari sistem penggajian dan pengupahan yang diterapkan pada PT. Timur Jaya Nusantara masih memiliki kelemahan dan juga kekurangan, sistem penggajian dan pengupahan belum sesuai dengan sistem pengendalian intern, pembuatan daftar gaji dan upah serta fungsi pembayaran gaji dan upah masih dilakukan oleh satu bagian yang sama yaitu bagian keuangan. Sehingga adanya perangkapan tugas (double job). Untuk mengatasi masalah tersebut diusulkan adanya penambahan bagian akuntansi dan pembuatan sistem informasi akuntansi.
Implementation of Team Teaching Learning through the Collaboration of Zoom Cloud Meeting and Live Broadcasting Technology during the Covid-19 Pandemic Edy Prihantoro; Dwi Asih Haryanti; Noviawan Rasyid Ohorella
Jurnal Komunikasi Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia Vol 7, No 1 (2022): Jurnal Komunikasi Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia
Publisher : Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25008/jkiski.v7i1.626

Abstract

Online learning is the choice of higher education managers during the Covid 19 pandemic. Higher education managers must be able to manage online learning. One of the universities that innovates learning systems by combining zoom cloud meeting technology and live broadcasting at UGTV is Gunadarma University. Through these two platforms, lecture materials are distributed to students. Learning materials are prepared by Team Teaching,  a learning strategy in which learning activities are carried out by one or more lecturers according to their respective  roles and responsibilities. The shortcomings of online lectures using zoom are related to network constraints,  the availability of  internet quotas,   and display quality. By combining zoom cloud meeting and broadcasting, network constraints, quotas, participant capacity and on air look better and more attractive to students. This study aims to determine how the implementation of learning through the collaboration of zoom and broadcasting technology. The method used is descriptive qualitative method. The results showed that through online learning distributed through zoom and UGTV, with learning materials prepared by team teaching it could facilitate student learning, both using zoom and UGTV.
AKUN INSTAGRAM SEKOLAH RELAWAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PEMBENTUKAN KEPEDULIAN SOSIAL DI KALANGAN GENERASI-Z Edy Prihantoro; Dwi Asih Haryanti; Noviawan Rasyid Ohorella; Susilowati Dyah Kusumaningtyas
Metacommunication Journal of Communication Studies
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (608.845 KB) | DOI: 10.20527/mc.v6i2.10097

Abstract

Instagram @sekolahrelawan is an account that is a place for users to share and help others. This study aims to see the influence of the media on the Instagram account @sekolahrelawan Volunteers on the level of concern among Generation-Z. This research uses quantitative research with an explanatory approach. This research was conducted by sending online questionnaires to AKMRTV Jakarta students who are followers or have seen Instagram @sekolahrelawam content. Respondents in this study were 86 people and were determined based on simple random sampling. Meanwhile, to obtain data through a questionnaire or questionnaire. The results of this study indicate that the influence of Instagram @sekolahrelawan on the level of social care among generation z. Evidenced by the value of the regression coefficient in this study is Y = 39.261 + 0.618X. The constant number is 39,261 and the Instagram influence variable is 0.618. Meanwhile, t count 39.261 is bigger than t table 16.63, with a significance level of 0.000 smaller than α = 0.05. Based on the table "Model Summary", that the value of R = 0.618 and the coefficient of determination (Rsquare) is 0.464. This figure shows the understanding that the contribution of the @sekolah volunteer Instagram account attack variable to the Level of Social Care among Generation Z at AKMRTV Jakarta is 61.8%. The @Sekolahrelawan  account has a positive influence on Generation Z social care. The information conveyed through this account provides a clear picture of social realities in society that require the care of all parties, especially Generation Z.
Analisis faktor pendukung knowledge sharing menggunakan Whatsapp dan Line group saat pandemi Covid-19 Edy Prihantoro; Rizky Wulan Ramadhani; Dwi Asih Haryanti; Tri Wahyu Retno Ningsih
Manajemen Komunikasi Vol 6, No 2 (2022): Accredited by Republic Indonesia Ministry of Research, Technology, and Higher Ed
Publisher : Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/jmk.v6i2.32241

Abstract

Knowledge sharing terbentuk ketika setiap anggota dalam organisasi saling berbagi pengetahuan secara bersama-sama untuk mengungkapkan pendapat, ide, kritik dan komentar kepada anggota lainnya. Universitas Gunadarma menjadi salah satu perguruan tinggi yang sudah menerapkan pembelajaran kolaborasi cloud meeting dan UGTV selama pandemi Covid-19 sehingga terjadi peningkatan knowledge sharing menggunakan Whatsapp dan Line. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor pendukung knowledge sharing dalam komunitas mahasiswa Universitas Gunadarma dengan menggunakan media Whatsapp dan Line grup selama pandemi Covid-19. Metodologi penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan perangkat lunak Structural Equation Modeling (SEM), AMOS dan Teori Computer Mediated Communication untuk menganalisis data yang dikumpulkan menggunakan kuesioner dengan skala likert 1-5 kepada mahasiswa Universitas Gunadarma. Populasi penelitian adalah mahasiswa Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Gunadarma dan sampel penelitian adalah 741 responden yang terdiri dari laki-laki dan perempuan berusia 18-24 tahun. Teknik sampling menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria mahasiswa Universitas Gunadarma yang rutin melakukan knowledge sharing. Hasil analisis SEM menunjukkan bahwa terjadi interaksi sosial dan ekspektasi hasil memengaruhi knowledge sharing untuk memenuhi kebutuhannya akan  pengetahuan, dan kegunaan komunitas memengaruhi niat berbagi pengetahuan secara terus menerus. Sedangkan interaksi sosial tidak berpengaruh terhadap kebermanfaatan mahasiswa dan knowledge sharing tidak berpengaruh terhadap niat berbagi pengetahuan secara berkelanjutan. Pembatasan jarak yang diberlakukan oleh pemerintah sebagai akibat Pandemi Covid-19 menjadikan grup Whatshapp dan grup Line menjadi penting dan berguna dalam mencari dan berbagi ilmu di kalangan mahasiswa.
ANALISIS FRAMING MEDIA ONLINE DALAM PEMBERITAAN MUI BOIKOT PRODUK PERANCIS PADA BERITA DETIK.COM DAN CNNINDONESIA.COM Tri Wahyu Retno Ningsih; Dwi Asih Haryanti
Jurnal Broadcomm Vol 3, No 2 (2021)
Publisher : AKMRTV Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (236.382 KB) | DOI: 10.53856/bcomm.v3i2.219

Abstract

Presiden Perancis, Emmanuel Macron mendapat kecaman dari para umat Islam di seluruh penjuru dunia karena telah menghina umat Islam dengan karikatur dan ujaran kebencian terhadap Nabi Muhammad SAW, hal ini menjadikan sebuah kontroversi yang sangat fenomenal terutama bagi kaum umat Islam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pembingkaian media online terhadap berita pemboikotan MUI terhadap produk Perancis. Metode analisis yang digunakan  adalah analisis framing model Pan dan Kosiscki. Sumber berita adalah Detik.com dan CNNIndonesia.com. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa setiap media memiliki caranya tersendiri dalam mengkonstruksi pemberitaan MUI dalam memboikot produk Perancis. Dalam berita Detik.com, MUI menegaskan untuk melakukan boikot produk-produk dari Perancis dan menuntut permintaan maaf dari Presiden Macron kepada seluruh umat Islam di dunia. Sementara itu, berita CNNIndonesia.com MUI mengatakan kepada pemerintah RI untuk memberi peringatan keras kepada pemerintah Perancis dan berencana untuk melakukan boikot produk Perancis jika Macron tidak menghormati dan tidak bersikap toleran kepada umat Islam di seluruh dunia.Kata Kunci : MUI, Boikot, Produk Perancis, Analisis Framing, Media Online
Pola Komunikasi Perawat dan Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Haji Jakarta Mohamad Wahyu Subakti; Noviawan Rasyid Ohorella; Edy Prihantoro; Dwi Asih Haryanti
Sadharananikarana: Jurnal Ilmiah Komunikasi Hindu Vol 4 No 1 (2022)
Publisher : Program Studi Magister S2 Ilmu Komunikasi Hindu Institut Agama Hindu Negeri Gde Pudja Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53977/sadharananikarana.v4i1.619

Abstract

This study aims to determine and describe the Communication Pattern of Nurses and Patients at the Jakarta Hajj Hospital. Researchers use Communication Accommodation Theory to see the occurrence of interactive communication between nurses and patients, each individual tends to make accommodations to achieve certain goals. This study uses a qualitative approach through observation and in-depth interviews, which are then described descriptively. Based on the analysis of researchers who focused on interpersonal communication patterns showed communication between nurses and patients at Haji Hospital Jakarta. seen from the positive attitude indicators, support and equality have gone well. However, the indicators of openness and empathy have not been done well, because there are still patients who are not open to nurses and the relationship between nurses and patients is only on the outermost layer or not intimate.
ANALISIS FRAMING MEDIA ONLINE DALAM PEMBERITAAN MUI BOIKOT PRODUK PERANCIS PADA BERITA DETIK.COM DAN CNNINDONESIA.COM Tri Wahyu Retno Ningsih; Dwi Asih Haryanti
BroadComm Vol. 3 No. 2 (2021)
Publisher : AKMRTV Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (236.382 KB) | DOI: 10.53856/bcomm.v3i2.222

Abstract

Presiden Perancis, Emmanuel Macron mendapat kecaman dari para umat Islam di seluruh penjuru dunia karena telah menghina umat Islam dengan karikatur dan ujaran kebencian terhadap Nabi Muhammad SAW, hal ini menjadikan sebuah kontroversi yang sangat fenomenal terutama bagi kaum umat Islam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pembingkaian media online terhadap berita pemboikotan MUI terhadap produk Perancis. Metode analisis yang digunakan adalah analisis framing model Pan dan Kosiscki. Sumber berita adalah Detik.com dan CNNIndonesia.com. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa setiap media memiliki caranya tersendiri dalam mengkonstruksi pemberitaan MUI dalam memboikot produk Perancis. Dalam berita Detik.com, MUI menegaskan untuk melakukan boikot produk-produk dari Perancis dan menuntut permintaan maaf dari Presiden Macron kepada seluruh umat Islam di dunia. Sementara itu, berita CNNIndonesia.com MUI mengatakan kepada pemerintah RI untuk memberi peringatan keras kepada pemerintah Perancis dan berencana untuk melakukan boikot produk Perancis jika Macron tidak menghormati dan tidak bersikap toleran kepada umat Islam di seluruh dunia.
OPTIMALKAN PERTUMBUHAN UMKM: PENDAMPINGAN TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN DI KOTA DEPOK Beny Susanti; Toto Sugiharto; Dwi Asih Haryanti; Nola Marina
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Darma Saskara Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Darma Saskara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35760/abdimasug.2022.v2i2.10011

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) adalah tulang punggung ekonomi nasional, tetapi pandemi COVID-19 telah menghantamnya dengan keras. Pembatasan mobilitas menyebabkan penurunan penjualan dan pendapatan UMKM. Salah satu solusi adalah memasarkan produk secara digital, namun banyak UMKM belum terampil dalam hal ini. Dibutuhkan dorongan digitalisasi UMKM dan peningkatan kualitas SDM. Untuk mengatasi masalah ini, Universitas Gunadarma menyelenggarakan program pengabdian kepada masyarakat di Depok dari Oktober 2021 hingga Januari 2022. Program ini menyasar pelayanan kepada UMKM yang ingin bertahan dan berkembang di era pandemi, dengan memanfaatkan teknologi. UMKM didorong untuk meningkatkan nilai tambah usaha mereka melalui pembuatan media pemasaran online dan laporan keuangan. Kegiatan ini melibatkan koordinasi mitra, pendataan kebutuhan UMKM, persiapan layanan, dan pendampingan 38 UMKM di Depok.