Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : BAHAS

PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA DALAM MENULIS TEKS PROSEDUR MELALUI APLIKASI TIKTOK DI SMK NEGERI 9 MEDAN Romaria Manihuruk; Sartika Sari; Delina Siagian; Susan Sinaga; Hilda Septriani
BAHAS Vol 33, No 4 (2022): BAHAS
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/bhs.v33i4.42350

Abstract

Abstract   The purpose of this study is to use the TikTok application for video media to help students become more proficient in writing procedure texts. The classroom action research (CAR) staged model was used in the research design. The research was conducted on 26 students of XI SMK Negeri 9 Medan. data collection techniques through interviews, tests, and observation. Qualitative analysis is used to view the data. Utilization of TikTok video content resulted in an increase in the ability to write procedural text in class XI students of SMK Negeri 9 Medan. Student learning outcomes before using the Tiktok application were still below the completeness criteria in accordance with the findings of research conducted in cycle 1. However, there was a major change in cycle II because each student received a completeness score. It can be said that the tiktok application can help students write procedure texts better.Keywords: TikTok, Learning Media, Procedure Text. Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah menggunakan aplikasi TikTok untuk media video untuk membantu siswa menjadi lebih mahir dalam menulis teks prosedur. Model tahapan penelitian tindakan kelas (PTK) digunakan dalam desain penelitian. Penelitian dilakukan terhadap 26 siswa XI DKV 2. teknik pengumpulan data melalui wawancara, tes, dan observasi. Analisis kualitatif digunakan untuk melihat data. Pemanfaatan konten video TikTok menghasilkan peningkatan kemampuan menulis teks prosedur pada siswa kelas XI SMK Negeri 9 Medan. Hasil belajar siswa sebelum menggunakan aplikasi Tiktok masih di bawah kriteria ketuntasan sesuai dengan temuan penelitian yang dilakukan pada siklus 1. Namun terjadi perubahan besar pada siklus II karena masing-masing siswa mendapat nilai ketuntasan. Dapat dikatakan bahwa aplikasi tiktok dapat membantu siswa menulis teks prosedur dengan lebih baik.Kata kunci: Media Pembelajaran, Teks Prosedur, TikTok.