Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Kecemasan Mahasiswa Terhadap Hybrid Learning Era Pandemi Covid-19 di Aceh Yunia Dila Rosefa; Iskandar Iskandar; Cut Oktaviyana
JOURNAL OF HEALTHCARE TECHNOLOGY AND MEDICINE Vol 8, No 2 (2022): OKTOBER 2022
Publisher : Universitas Ubudiyah Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33143/jhtm.v8i2.2327

Abstract

Kecemasan adalah perasaan gelisah  bersifat lama pada sesuatu yang tidak jelas. Hybrid learning merupakan gabungan pembelajaran tatap muka dan pembelajaran online yang termediasi perangkat Teknologi Informasi dan Komunikasi. Tujuan penelitian untuk mengetahui Hubungan tingkat kecemasan mahasiswa keperawatan terhadap hybrid learning pada era pandemi Covid-19 di Universitas Abulyatama. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah Deskriptif korelasi dengan desain pendekatan cross-sectional study. Berdasarkan uji statistik hubungan tingkat kecemasan mahasiswa terhadap hybrid learning didapatkan p-value = 0,037 (P < 0,05). Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada hubungan tingkat kecemasan mahasiswa terhadap Hybrid Learning pada era pandemi Covid-19 di mahasiswa Keperawatan Universitas Abulyatama.Kata kunci : Covid-19, hybrid learning, kecemasan, persepsi. Anxiety is a long-lasting restless feeling about something that is not clear. Hybrid learning is a combination of face-to-face learning and online learning mediated by Information and Communication Technology devices. The purpose of the study was to determine the relationship between nursing students' anxiety levels and hybrid learning in the Covid-19 pandemic era at Abulyatama University. The type of research in this study is descriptive correlation with a cross-sectional study design approach. Based on the statistical test of the relationship between student anxiety levels and hybrid learning, it was found that p-value = 0.037 (P < 0.05). So it can be concluded that there is a relationship between students' anxiety levels towards Hybrid Learning in the Covid-19 pandemic era at Abulyatama University Nursing students.Keywords: Covid-19, hybrid learning, anxiety, perception.