Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Perancangan Sistem Informasi Sektor Ekonomi Unggulan Provinsi Sulawesi Selatan Menggunakan Analisis LQ dan Shift Share Mashud; Muhajirin Muhajirin; Rahmayana Rahmayana; Ramlah P
Jurnal CoSciTech (Computer Science and Information Technology) Vol 3 No 3 (2022): Jurnal Computer Science and Information Technology (CoSciTech)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/coscitech.v3i3.4337

Abstract

Perkembangan teknologi informasi saat ini sangat penting, karena semua kegiatan yang dilakukan membutuhkan informasi. Teknologi informasi dan komunikasi memegang peranan yang sangat penting dalam sebuah organisasi besar. Pertumbuhan ekonomi dan prosesnya yang berkelanjutan merupakan syarat utama bagi kelangsungan pembangunan ekonomi daerah. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sistem informasi sektor ekonomi unggulan di provinsi sulawesi selatan. Data ini diperoleh dari 1) Penelitian Lapangan, 2) Studi Kepustakaan, 3) Wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem informasi sektor ekonomi unggulan dapat berjalan dengan baik dan hasil pengujian pada aspek pengujian memiliki rata-rata 92% sehingga dapat dikatakan sangat baik.
SOSIALISASI IMPLEMENTASI SISTEM KEHADIRAN KARYAWAN TERINTRAGRASI GEOTAGGING PADA PT. KOOKMIN CARD FINANSIA MULTI FINANCE Markani Pato; Ramlah P; Nurnaningsih Nurnaningsih; Syaharullah Disa; First Wanita; Neneng Awaliah; Asnimar Asnimar; Mursalim Mursalim; Amran Amiruddin
JURNAL PENGABDIAN MANDIRI Vol. 2 No. 2: Februari 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Employees of PT Kookmin Card Finansia Multi Finance, still uses traditional methods is fingerprint where are have various limitations and weaknesses such as making a marketing employee assigned outside the company to come to the office first to make kehadiran. This study aims to create a Geotagging Integrated Attendence System at PT Kookmin Card Finansia Multi Finance to make it easier for marketing employees to do kehadiran and documentation by providing gps access to find out the location. And the company can monitor employees on duty outside the company. The system development method used in this research is the Rapid Application Development (RAD) method. The RAD method is a system development method with a relatively short processing time. This data was obtained through, 1) Field Research, 2) Direct interviews with marketing, 3) Documentation. The system development method used in this research is the Rapid Application Development (RAD) method. The RAD method is a system development method with a relatively short processing time. Based on the test results using the UAT (User Acceptance Tens) testing technique, 84% of the 21 respondents obtained results, so it was declared feasible based on the tests carried out
Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Produktivitas Kerja Karyawan melalui Komitmen Organisasi sebagai Variabel Mediasi Ramlah P; Aryati Arfah; Muh Arif
REMIK: Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer Vol. 7 No. 3 (2023): Volume 7 Nomor 3 Agustus 2023
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/remik.v7i3.12664

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa hubungan antara budaya organisasi, kepuasan kerja, dan produktivitas. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah model koefisien jalur. Data dikumpulkan melalui survei terhadap 98 karyawan. Hasil analisis statistik menunjukkan hubungan positif dan signifikan antara budaya organisasi dengan kepuasan kerja dan produktivitas karyawan. Temuan ini menekankan pentingnya budaya organisasi dalam meningkatkan kepuasan kerja dan produktivitas karyawan. Analisis juga mengungkapkan bahwa kepuasan kerja berperan sebagai mediator antara hubungan budaya organisasi dan produktivitas karyawan. Budaya organisasi yang positif dapat meningkatkan kepuasan kerja, yang pada gilirannya berdampak positif pada produktivitas karyawan. Temuan ini memiliki implikasi penting dalam manajemen sumber daya manusia. Manajemen perlu mempromosikan budaya organisasi yang mendukung kepuasan kerja tinggi untuk meningkatkan produktivitas karyawan. Peran kepuasan kerja dalam menjembatani hubungan antara budaya organisasi dan produktivitas karyawan juga penting. Penelitian ini memberikan pemahaman lebih dalam tentang hubungan budaya organisasi, kepuasan kerja, dan produktivitas karyawan dalam manajemen organisasi. Implikasi praktisnya adalah pentingnya memperhatikan budaya organisasi dan kepuasan kerja untuk meningkatkan produktivitas karyawan dan kinerja organisasi secara keseluruhan.