Masayu Rasyid
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peran Guru Dalam Pembentukan Karakter Religius Pada Anak Usia Dini 5-6 Tahun Di TK Manurung Goto Tidore Kepulauan Fatoni Achmad; Bujuna Alhadad; Agus Sultoni; Masayu Rasyid
Jurnal Ilmiah Cahaya Paud Vol 4, No 2 (2022): Jurnal Ilmiah Cahaya Paud (Edisi November)
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/cahayapd.v4i2.5182

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian untuk mengetahui peran guru dalam pembentukan karakter religius pada anak usia dini 5-6 tahun di TK Manurung Goto Tidore Kepulaun. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Pengumpulan data dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa pembentukan karakter religius pada anak usia dini di laksanakan oleh guru, di antaranya: 1. Nilai ibadah, pembentukan nilai karakter religius pada aspek ini adalah dengan cara pembiasaan di mulai dari hal-hal yang sederhana seperti sholat, berdoa, adzhan, bersholawat kepada nabi dan berzikir. 2. Nilai kedisiplinan, pembentukan karakter religius pada aspek nilai kedisiplinan terkait dengan kepatuhan, ketaatan dan ketertiban sudah di terapkan di TK Manurung Goto Tidore Kepulaun tetapi hanya beberapa anak yang bisa melakukannya secara sempurna sedangkan anak yang lainnya belum. 3. Nilai keteladanan, pembentukan karakter religius pada aspek nilai keteladanan di terapkan dengan bersikap sopan santun di hadapan anak-anak serta guru menjadi contoh yang baik untuk anak-anak dengan cara datang lebih awal ke sekolah. Kata kunci: Peran Guru, Karakter Religius, Anak Usia Dini