Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

Studi Analitis Peristiwa Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW dalam Pendekatan Sains Ivonia, Fatoni Achmad dan
Momentum : Jurnal Sosial dan Keagamaan Vol 7 No 1 (2018): Momentum Jurnal Ilmu Sosial dan Keagamaan
Publisher : Sekolah Tinggi Islam Blambangan Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: About 1400 years ago, we heard of a great event from the Arab land, Isra 'Mi'raj. However, over time, and the times are getting better with increasing science theory. Then the events of Isra and Mi'raj can be revealed in modern physics so that they can be accepted by human reason. Through Einstein's theory of relativity, E = m.c2 (where E is energy, m is mass, and c is the speed of light), Isra 'Mi'raj becomes an event that is no longer irrational, but rational and scientific. Then, on what part of the theory of relativity play a role in explaining the events of Isra 'and Mi'raj of the Prophet Muhammad SAW scientifically? All will be explored comprehensively and systematically in this paper.
Telaah Kritis Nilai-nilai Kebudayaan Islam “Studi Kasus Tradisi Ramadhan & Idul Fitri di Desa Pageraji Kabupaten Banyumas” Faiq Fauziya Putri, Fatoni Achmad dan
Momentum : Jurnal Sosial dan Keagamaan Vol 7 No 2 Mei (2019): Momentum Jurnal Sosial dan Keagamaan
Publisher : Sekolah Tinggi Islam Blambangan Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: In doing good deeds, each region in the world has its own characteristics. The custom then experienced a mix with Islamic traditions which ultimately created a harmony without leaving the applicable Shari'a. Acculturation of local culture with Islamic culture also occurred in Pageraji Village, Cilongok District, Banyumas Regency, Central Java. The Pageraji village community has a number of customs related to Islam that are still enduring today. The tradition is that the tarawih prayer time is slightly different from other regions, which is between 22:00 - 23:00, and the tradition of eating together and grave pilgrimage after the Eid prayer.
Interaksi Sosial Komunitas Islam Aboge Dengan Masyarakat Desa Cikakak Kecamatan Wangon Kabupaten Banyumas Sa'dudin, Ihsan; Riza Chamadi, Muhamad; Munasib, Munasib; Achmad, Fathoni; Zayyadi, Ahmad
Jurnal Tarbiyatuna Vol 10 No 1 (2019)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.641 KB) | DOI: 10.31603/tarbiyatuna.v10i1.2308

Abstract

The religious practice of a small part of the village community in Banyumas Regency that adheres to the flow of beliefs and teachings of puritarianism tends to be exclusive. One of them is a Muslim aboge. This can create an interactive gap with rural communities in general. On the other hand, the existence of this community still exists and lives in the development of the digital era. This research was conducted to answer two things; first, the concept of defense of the existence of the culture and teachings of the Islamic community aboge in the digital era; secondly, the forms of social interaction carried out by Muslim communities aboge with the people of the Cikakak Wangon Banyumas Village. This research is a field study located in Cikakak Village, Wangon District, Banyumas Regency with a phenomenology approach. Methods in data search using interviews and documentation compiled and reported descriptively. After going through the research stage, there are at least three points that can be concluded, namely: 1) The social interaction of the Aboge community with the Cikakak Village community in Wangon Subdistrict Banyumas Subdistrict takes place dynamically, functionally, and has a specific purpose, 2) The Islamic Community Aboge is no different from surrounding communities, and 3) the Aboge Islamic community makes ghair mahdah worship a means of interaction with other communities.
Penerapan Teknik Kursi Kosong untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa MAN 1 Kota Ternate Andi Agustan Arifin; Dewi Mufidatul Ummah; Fatoni Achmad; Rita Puspita
Jurnal Bimbingan dan Konseling Terapan Vol 5, No 2 (2021): Volume 5, Nomor 2, Tahun 2021
Publisher : Program Studi Bimbingan dan Konseling, Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jbkt.v5i2.1526

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat kepercayaan diri pada siswa dan mengetahui apakah terdapat pengaruh penggunaan teknik kursi kosong terhadap peningkatan kepercayaan diri pada siswa MAN 1 Kota Ternate. Penelitian ini menggunakan pendekatan eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain eksperimen sederhana (Posttest Only Control Group Design). Subjek penelitian sebanyak 60 siswa pada kelas XI MAN 1 Kota Ternate. Pengumpulan data menggunakan angket dan observasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Tingkat kepercayaan diri siswa pada kelompok eksperimen siswa kelas XI MAN 1 Ternate sebelum diberikan teknik kursi kosong berada pada kategori rendah, setelah diberikan perlakuan, tingkat kepercayaan diri siswa mengalami peningkatan yaitu berada pada kategori tinggi. Sedangkan pada kelompok kontrol tingkat kepercayaan diri siswa pada saat pretest dan posttest berada pada kategori rendah (2) Terdapat pengaruh kepercayaan diri siswa yang diberikan teknik kursi kosong dengan siswa yang tidak diberikan teknik kursi kosong.Kata Kunci: kepercayaan diri, teknik kursi kosongABSTRACTThe purpose of this study was to determine the level of students’ self-confidence and to find out whether there was an effect of using the empty chair technique on increasing self-confidence in students of MAN 1 Ternate. This research used an experimental approach. The design used in this study was a simple experimental design (Posttest Only Control Group Design). The research subjects were 60 students of XI grade in MAN 1 Ternate. Collecting data used questionnaires and observations. Data analysis used descriptive and inferential analysis.The results showed that: (1) The level of self-confidence of students in the experimental group of class XI students of MAN 1 Ternate before being applied the empty chair technique was in the low category, after giving treatment, the level of student confidence increased, namely in the high category. Meanwhile, in the control group, the students' self-confidence at the pretest and posttest were in the low category. (2) There was an influence of students' self-confidence who were given the empty chair technique with students who were not given the empty chair technique.Key Word: self confidence, empty chair technique
ANALISIS DAMPAK COVID-19 DALAM PROSES PEMBELAJARAN DARING PADA KELAS B4 DI PAUD TELKOM TERNATE Sri Winarti; Bahran Taib; Bujuna Alhadad; Fatoni Achmad
Jurnal Ilmiah Cahaya Paud Vol 3, No 1 (2021): Jurnal Ilmiah Cahaya Paud (Edisi Mei)
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/cahayapd.v3i1.3140

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak Covid-19 dalam proses pembelajaran daring di rumah pada siswa kelas B4 di PAUD Telkom Ternate. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang di tujukan untuk mendeskripsikan dan menganalisis tentang fenomena atau aktivitas sosial. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian dampak Covid-19 dalam proses pembelajaran daring tidak hanya terjadi pada anak namun juga pada orang tua dan guru, yaitu stres yang dialami oleh anak dan orang tua. Selain itu anak juga mengalami penurunan capaian perkembangan, kehilangan semangat belajar, beresiko kehilangan pembelajaran, serta korban kekerasan verbal. Sedangkan dampak yang dirasakan oleh guru yaitu kurang optimalnya dalam proses penilaian perkembangan terhadap anak. Kata Kunci: Covid-19, Pembelajaran Daring, Anak Abstract: This study aims to analyze the impact of Covid-19 in the online learning process at home in grade B4 students at PAUD Telkom Ternate. This type of research is descriptive qualitative which  aimed at describing and analyzing social phenomena or activities. The data collection techniques used were interviews and documentation. Based on the results of research on the impact of Covid-19 in the online learning process, it does not only affect children but also parents and teachers; the children and the parents were stress in facing the situation. In addition, children also had a declining developmental achievement, lost their learning motivation, were at risk of losing learning, and became the victims of verbal violence. Meanwhile, the impact felt by the teacher was less optimal in the process of assessing the development of children.Key Words: Covid-19, Online Learning, children 
Analisis Peran Orang Tua Dalam Penanaman Nilai-Nilai Karakter Anak Usia 4-5 Tahun Di PAUD Negeri Pembina 1 Kota Ternate Rosihan Sangaji; Bujuna Alhadad; Fatoni Achmad
Jurnal Ilmiah Cahaya Paud Vol 4, No 1 (2022): Jurnal Ilmiah Cahaya Paud (Edisi Mei)
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/cahayapd.v4i1.4282

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran orangtua dalam penanaman nilai-nilai karakter anak. Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian kualitatif adalah cara-cara, strategi untuk memahami realitas, dan langkah-langkah yang sistematis untuk memecahkan rangkaian sebab akibat berikutnya. Penelitian ini bermaksud untuk mengungkap data dan informasi sebanyak mungkin tentang peran orang tua dalam penanaman nilai-nilai karakter anak pada kelompok B usia 4-5 tahun di PAUD negeri pembina 1 Kota Ternate. Berdasarkan hasil yang diperoleh memperlihatkan bahwa peran orangtua dalam penanaman nilai-nilai karakter pada anak yaitu mendidik anak melalui contoh perilaku yang dilakukan dengan bersikap tegas, bertutur kata yang lembut, pemberian nasehat, kemudian membiasakan untuk mentaati peraturan agama seperti melaksanakan ibadah tepat waktu, baca qur’an setiap waktu sore. Sedangkan tutur kata orang tua dengan anak di lakukan dengan pemberian arahan untuk tidak mengejek teman lain. dan yang terakhir orang tua menerapkan mengatur waktu yang dilakukan dengan mengawasi anak dalam hal sikapnya, ibadahnya, dan tutur katanya.Kata Kunci : Peran Orangtua, Nilai-Nilai Karakter, Anak
Analisis Gerak Lokomotor Dalam Permainan Tradisional dalam Permainan Hadang Kelas B1 Usia 5-6 Tahun Di PAUD Negeri Pembina 1 Kota Ternate Nur Wulan Machmud; Farida Samad; Rita Samad; Fatoni Achmad
Jurnal Ilmiah Cahaya Paud Vol 3, No 2 (2021): Jurnal Ilmiah Cahaya Paud (Edisi November)
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/cahayapd.v3i2.3631

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan gerak lokomotor dalam permainan tradisional Hadang pada siswa Kelompok B1 PAUD Negeri Pembina 1 Kota Ternate. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Subjek penelitian ini adalah 4 siswa kelompok B1 di PAUD Negeri Pembina 1 kota Ternate. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, dokumentasi dan wawancara dengan 2 orang guru. Analisis data penelitian yang digunakan adalah teknik analisis kualitatif yang terdiri dari pengumpulan data, reduksi data dan verifikasi/kesimpulan data. Penelitian ini memiliki 1 variabel yaitu gerak lokomotor dalam permainan halangan yang di dalamnya terdapat indikator sebagai berikut: 1) berpindah tempat. 2) berlari dan 3) melompat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat gerak lokomotor dalam permainan tradisional Hadang yang dimainkan oleh siswa di PAUD Negeri Pembina 1 Kota Ternate. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan peneliti gerak lokomotor pada permainan tradisional Hadang yang dimainkan siswa di PAUD Negeri Pembina 1 Kota Ternate berkembang dengan sangat baik, hal ini dibuktikan dengan hasil observasi langsung oleh peneliti yang menunjukkan bahwa 4 siswa dapat memainkan permainan blokade dan melakukan gerakan lokomotor dengan sangat baik. Pengembangan gerak lokomotor yang baik pada anak usia dini dapat dilakukan dengan mengadakan program pengembangan permainan tradisional karena tidak hanya baik untuk anak-anak tetapi juga dapat ikut melestarikan permainan tradisional yang jarang dimainkan oleh anak-anak saat ini.Kata kunci: Gerakan Lokomotor, Permainan Tradisional Hadang, AnakAbstract:  This research aims to describe locomotor motion in the traditional game of Block in Group B1 PAUD Negeri Pembina 1 Ternate City students. This type of research is qualitative research. The research subjects were 4 students of group B1 in PAUD Negeri Pembina 1 Ternate city. Data collection techniques used were observation, documentation and interviews with 2 teachers. Analysis of the research data used is a qualitative analysis technique which consists of data collection, data reduction and data verification/conclusion. This study has 1 variable, namely locomotor motion in the hitch game in which there are the following indicators: 1) changing places. 2) running and 3) jumping. The results showed that there was locomotor movement in the traditional game of Block played by students at PAUD Negeri Pembina 1 Ternate City. Based on the results of the analysis conducted by researchers of locomotor motion in the traditional game of Block played by students at PAUD Negeri Pembina 1 Ternate City is developing very well, this is evidenced by the results of direct observations by researchers who show that 4 students can play the blockade game and perform locomotor movements very well. The development of good locomotor motion in early childhood can be done by holding a traditional game development program because it is not only good for children's but can also participate in preserving traditional games that are rarely played by children today.Keywords: Locomotor Movement, Traditional Game Of  Block, Children
Penerapan Metode Demonstrasi Untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Mengenal Bentuk Huruf Hijaiyah Pada Anak Kelompok B TK Alkhairaat Kalumpang Kota Ternate Aminah La Udin; Fatoni Achmad; Santi M.J. Wahid; Umikalsum Arfa
Jurnal Ilmiah Cahaya Paud Vol 2, No 1 (2020): Jurnal Ilmiah Cahaya Paud (Edisi Mei)
Publisher : Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33387/cahayapd.v2i1.4276

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif anak dalam mengenal bentuk huruf hijaiyah pada Kelompok B TK Alkhairaat Kalumpang Kota Ternate. Kognitif bagi anak usia dini dapat diartikan sebagai perubahan psikis yang berpengaruh terhadap kemampuan berfikir anak usia dini. Dengan kemampuan berfikirnya, anak usia dini dapat mengeksplorasikan dirinya sendiri, orang lain serta berbagai benda yang ada disekitarnya sehingga mereka memperolah berbagai pengetahuan. Yang dilatihkan pada anak meliputi menyebut, menunjuk dan membuat urutan huruf hijaiyah melalui kegiatan meronce. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek dalam penelitian ini adalah anak Kelompok B TK Alkhairaat Kalumpang Kota Ternate dengan jumlah 14 anak laki-laki. Hasil penelitian menunjukan bahwa penerapan metode demonstrasi melalui kegiatan meronce dapat meningkatkan kemampuan kognitif mengenal bentuk-bentuk huruf hijaiyah pada anak kelompok B TK Alkhairaat Kalumpang Kota Ternate. Presentase kemampuan kognitif anak pada siklus I yaitu sebanyak 7 anak yang tuntas (50%) dan pada siklus II meningkat yaitu sebesar 12 anak yang tuntas atau (85,7%).Kata kunci: Demonstrasi, Kognitif, Huruf Hijaiyah
Improving Conceptual Understanding Through STEM-Based Mathematics Learning Wilda Syam Tonra; Winda Syam Tonra; Muhammad Ikhsan; Fatoni Achmad
JTAM (Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika) Vol 6, No 3 (2022): July
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jtam.v6i3.8682

Abstract

This study aims to improve conceptual understanding through STEM-based mathematics learning. The research method was pre-experimental research with one-group pretest-posttest design. The population is grade 8 of one of school in Ternate City. The method of sampling is random sampling. Research variable in the research, the independent variable is STEM-based learning and the dependent variable is the conceptual understanding. The validity of test that will be used in this research is content validity. Data analysis technique are descriptive and inferential. A test given to measure conceptual understanding The indicators are (1) restating a concept and providing examples, (2) Implementing specific procedures or operations, (3) Use algorithm to solve a problem. The results of the study is that students’ conceptual understanding is improving of the circle concept through STEM-based mathematics learning. The increase of conceptual understanding can be seen in the average value obtained, where for the pretest it is 40.41 then after the STEM is applied and the posttest is carried out the average value has increased to 83.73. Therefore, STEM-based mathematics learning is one of approaches that can improve conceptual understanding, and promotes the use of hands-on activities to solve problems in everyday life
Pengaruh Situs Pembelajaran Online Terhadap Proses Pembelajaran Siswa Di Madrasah Aliyah Al-Bairuny Jombang Fatoni Achmad; Risna Srinawati; Alivia Septa Pamungkas
MOMENTUM : Jurnal Sosial dan Keagamaan Vol 9 No 2 (2020): October 2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat STI. Blambangan Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29062/mmt.v9i2.87

Abstract

Abstract This study aims to determine the effect of online learning sites on the learning process of students at Madrasah Aliyah Al-Bairuny Jombang. The method used in this research is quantitative. This type of research is field research, while the data collection techniques use interviews and documentation. The results showed that online learning sites had an effect on the student learning process at Madrasah Aliyah Al-Bairuny Jombang. Of the thirty answers received, 74% of students used online learning sites, 16% sometimes used and 10% did not use online learning sites.