Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

EFEKTIVITAS PEMBERIAN JELLY PORANG (Amorphophallus Muelleri) KOMBINASI JAMBU BIJI (Psidium Guajava) TERHADAP KADAR KOLESTEROL LDL PADA PASIEN HIPERKOLESTEROLEMIA Darni, Joyeti; Wahyuningsih, Retno; Suhaema, Suhaema; Heryanto, Denisse
Jurnal Gizi dan Pangan Soedirman Vol 7 No 2 (2023): JURNAL GIZI DAN PANGAN SOEDIRMAN
Publisher : Program Studi Ilmu Gizi, Jurusan Kesmas Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20884/1.jgipas.2023.7.2.9427

Abstract

Hypercholesterolemia sufferers tend to be experienced at the age of 45-59 years and over 60 years. Hypercholesterolemia is caused by several factors, namely lifestyle, diet and physical activity. Guava and Porang tubers are one alternative to lower LDL cholesterol levels. Combination guava porang jelly is a snack made from porang flour and guava which is high in fiber and vitamin C. This study is an experimental quasy research. The subjects of the study amounted to 20 people consisting of 10 treatment groups and 10 control groups. The data collected were the intake of fat, fiber and vitamin C obtained by the method of recall of food consumption 1x24 hours before and during the intervention 4 times. Examination of LDL cholesterol levels using the CHOD-PAP method. Data were tested with the Mann-Whitney test to look at the effect of treatment on LDL cholesterol levels between the control group and the intervention group. The treatment group of LDL cholesterol levels before and during the study also decreased by 19,5 mg/dl while the control group by 7,7 mg/dl. There was no significant difference in LDL cholesterol levels after the intervention. However, there was a decrease in LDL cholesterol levels decreased by 19,5 mg/dl in the treatment group and 7,7 mg/dl in the control group.
EDUKASI PEMANFAATAN “RAJALOM” (RAMUAN JAMU LOMBOK) SEBAGAI MINUMAN PENAMBAH STAMINA DENGAN PEMBERDAYAAN ORGANISASI SOSIAL Diarti, Maruni Wiwin; Rohmi, Rohmi; Suhaema, Suhaema
Jurnal Pengabdian Masyarakat Sasambo Vol 4, No 2 (2023): Mei
Publisher : Poltekkes Kemenkes Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32807/jpms.v4i2.1064

Abstract

Analisis situasi permasalahan dari desa Karang Bayan yaitu desa Karang Bayan merupakan salah satu Desa yang ada di Kecamatan Lingsar Kabupaten Lombok Barat jumlah penduduk 659.312 jiwa dengan mata pencaharian terbesar pedagang, buruh gudang, buruh pasar,peternak dan petani, yang menyebabkan mobilisasi yang tinggi dalam masyarakatnya, sehingga menyebabkan penularan Covid-19 yang tinggi. Berdasarkan studi pendahuluan dan hasil wawancara tingginya penularan Covid-19 karena pengetahuan masyarakat tentang PHBS dan Covid-19 terutama bagaimana penularan dan pencegahannya masih rendah. Belum optimalnya partisipasi kelompok masyarakat organisasi sosial seperti kader dan Karang taruna dalam pencegahan Covid-19 dan pemanfaatan tanaman obat keluarga seperti Jahe, Temulawak, Kunyit, Cengkeh, Sereh untuk imunitas atau meningkatkan stamina tubuh. Solusi yang ditawarkan  dengan edukasi, pelatihan dan pendampingan tentang Covid-19 (Penyebab, penularan, pencegahan, pengendalian) dan PHBS untuk pencegahan terjadinya meningkatnya Penularan Covid 19, pelatihan dan pendampingan pembuatan dan Penggunaan Suplement Kesehatan berbahan kearifan lokal tanaman obat keluarga seperti Jahe, Temulawak, Kunyit, Cengkeh, Sereh  dalam bentuk “Rajalom” Ramuan jamu Lombok serta memberikan bantuan bibit tanaman obat keluarga dalam pemanfaatan lahan sempit pekarangan dengan konsep desa model “Kebun Mini Sehat” keluarga, sehingga diharapkan ada keberlanjutan bahwa setiap keluarga dalam masyarakat memiliki kebun mini tanaman obat keluarga secara mandiri. Hasil PKM ini dapat meningkatkan menggerakkan kelompok masyarakat organisasi sosial seperti Kader dan Karang Taruna sebagai Mentor dan Role model dalam masyarakat di Desa melalui edukasi, pelatihan dan pendampingan penggunaan suplement kesehatan berbahan kearifan lokal tanaman obat keluarga seperti Jahe, Temulawak, Kunyit, Cengkeh, Sereh  dalam bentuk “Rajalom” Ramuan jamu Lombok meningkatkan stamina tubuh dan daya tahan tubuh (imunitas) dalam masa Pandemi Covid-19 dan membentuk Desa Karang Bayan menjadi Desa peduli dan siaga Covid-19, dengan konsep kembali ke alam “Back to Nature” membuat model “Kebun Mini Sehat” keluarga. 
Early Impacts of COVID-19 on Nutrition Intake and Household Dietary Diversity in Kupang District, East Nusa Tenggara, Indonesia Juntra Utama, Lalu; Yunita, Lina; Sembiring, Anita Christina; Da Costa, Santa Luciana; Nur, Astuti; Abdi, Lalu Khairul; Suhaema, Suhaema
Global Medical & Health Communication (GMHC) Vol 11, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Islam Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/gmhc.v11i2.10771

Abstract

One of the social problems solving the direct impact on the community is overcoming household food security due to the COVID-19 pandemic. This study aims to analyze household food security during the COVID-19 pandemic and link it to the nutrient intake and nutritional status of children under five in the Kupang district area. This cross-sectional study is based on a survey conducted on the Timorese population in Kupang, East Nusa Tenggara, Indonesia, from May to October 2021. Data on household dietary diversity was collected through the 24-hour food recall using the household dietary diversity score (HDDS). The study sample was taken from Timorese population families with toddlers under five years, and 1,444 families voluntarily participated in this study. Subjects were taken at each public health using a simple random method. This study analyzes the Spearman correlation test with the HDDS and the proportion of food expenditure. A 63% of households had a balance of less cost (<50%) with an average of 63.9. Generally, households (90.4%) had a pretty good diet diversity score. Food groups that were relatively highly consumed by most households included cereals (100%), sugar and sweeteners (90.2%), oils and fats (93.7%), seasonings, and spices (89.4%). A significant effect with p<0.05 was on HDDS during the COVID-19 pandemic. The food consumption score is another indicator widely used in determining household food security. Therefore, it is necessary to revalidate tests in further studies of these indicators.