Dyah Putri Erryyanti
Universitas Muhammadiyah Purworejo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan E-Module Berbasis Kearifan Lokal Sub Tema Pengaruh Kalor terhadap Kehidupan Siswa Kelas V Sekolah Dasar Dyah Putri Erryyanti; Supriyono Supriyono; Titi Anjarini
Journal on Teacher Education Vol. 4 No. 2 (2022): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v4i2.7588

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan e-modul berbasis kearifan lokalĀ  sub tema pengaruh kalor terhadap kehidupan, mengetahui kelayakan media pembelajaran e-modul berbasis kearifan lokal sub tema pengaruh kalor terhadap kehidupan pada siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian pengembangan ini menggunakan model penelitian ADDIE (Analysis, Desain, Development, Implementation, and Evaluation). Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu observasi, wawancara, anget, tes, dokumentasi. Hasil penelitian ini berupa e-modul berbasis kearifan local. Proses kelayakan e-modul diperoleh dari kevalidan, kepraktisan dan keefektifan. Kevalidan mendapatkan persentase rata-rata 83,6% dengan kategori sangat valid, aspek kepraktisan dari hasil respon peserta didikĀ  mencapai persentase rata-rata 83% dengan kriteria sangat praktis, aspek keterlaksanaan pembelajaran mencapai persesntase rata-rata 80% dengan kriteria sangat praktis, dan pada aspek keefektifan mencapai persentase rata-rata 86% dengan kriteria sangat efektif. Dengan demikian e-modul berbasis kearifan lokal sub tema pengaruh kalor terhadap kehidupan siswa kelas v Sekolah Dasar memenuhi kriteria valid, praktis, dan efktif sehingga layak digunakan.