Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

The Effectiveness of Lending and Organizational Management on Increasing Income of Small and Medium Enterprises of UMKM in Medan City Budi Dharma; Sonia Purba; Finik Kharianti
Journal of Indonesian Management (JIM) Vol. 2 No. 4 (2022): December
Publisher : Penerbit ADM Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53697/jim.v2i4.1081

Abstract

MSMEs are one of the pillars of the economy in Medan City which is managed and run by the community. The existence of MSMEs is very helpful in meeting the needs of the community. The government also supports MSME development programs and the optimization of MSME so that they are more relevant to the needs and capabilities of the community. Control of MSME financial circulation must also be taken into account and considered because it affects the income of these MSMEs. The urgency of MSMEs is the main foundation of the purpose of this research in the form of knowing the effectiveness of lending and organizational management in increasing MSME income in Medan City. The research method used in this study is descriptive qualitative with data collection techniques in the form of interviews with respondents regarding MSME regulations that are oriented towards online loans and organizational management. The research results obtained indicate that there is a positive effectiveness of lending and organizational management which is directly provided by financial institutions for MSME owners in Medan City. The form of this effectiveness can be seen from the three variables, namely input variables, process variables and output variables. Organizational management carried out within the MSME environment is also considered effective because it has received a lot of information from other MSME actors and exchange ideas in increasing MSME income which is directly oriented towards organizational management.
Pemanfaatan Aplikasi TikTok Shop Sebagai Media Promosi Terhadap UMKM Toko Hijab Abiee Hijab di MMTC Siti Aisyah; Raudatun Sumi; Sonia Purba; Finik Kharianti; Melsa Siagian
Jurnal Nusantara Berbakti Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Jurnal Nusantara Berbakti
Publisher : Universitas Kristen Indonesia Toraja

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1177.85 KB) | DOI: 10.59024/jnb.v1i1.52

Abstract

Era digital adalah sebuah masa atau zaman dimana hampir seluruh bidang dalam tatanan kehidupan sudah dibantu dengan teknologi digital. Pada era digital, pola berbelanja masyarakat menjadi bergeser, kegiatan yang awal mulanya dilakukan dengan cara bertemu dan bertatap muka secara langsung atau melalui media konvensional seperti televisi, radio bahkan koran. Digital marketinga dalah sebuah kegiatan mempromosikan produk atau jasa (branding) yang dilakukan lewat website maupun media sosial. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana perkembangan pemasaran dan bagaimana pemanfaatan media sosial seperti Tiktok sebagai mediapromosioleh Bigissimo.id di MasaPandemi di UMKM khususnya salah satu toko hijab Abiee yang ada di MMTC Blok G-18. Adapun metode yang dilakukan penulis dalam kegiatan ini adalah dengan melakukan wawancara, kuesioner dan pengarahan penggunaan aplikasi Tiktok. Upaya atau usaha yang akan dilakukan oleh penulis terhadap UMKM Toko Hijab Abiee adalah dengan memperkenalkan marketing digital melalui aplikasi Tiktok
PERAN MANAJEMEN PEMASARAN GLOBAL DALAM MENINGKATKAN KEPUASAN KONSUMEN Suhairi Suhairi; Dian Irmawani; Mira Nur Aisah; Sonia Purba; Amalia Munajah Nasution
Jurnal of Management and Social Sciences Vol. 1 No. 1 (2023): Januari : Journal of Management and Social Sciences
Publisher : CV. Aksara Global Akademia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59031/jmsc.v1i1.72

Abstract

The contemporary era of globalization has connected everything. Thus, it is impossible to understand many economic, political and cultural relations from a single perspective. Almost all over the world, globalization has changed the way people live, work and consume. Thus the phenomenon of modernization was born, modernization is a process in which society becomes increasingly dependent on technology. In the world of business, technology is one of the most important things in marketing to the public, especially global marketing. So this research aims to see how the role of global marketing management in increasing consumer satisfaction, especially in Indonesia.
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN USAHA MIKRO DI KOTA MEDAN DALAM PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM Sonia Purba; Zuhrinal M Nawawi
Tabsyir: Jurnal Dakwah dan Sosial Humaniora Vol. 4 No. 1 (2023): Januari : Jurnal Dakwah dan Sosial Humaniora
Publisher : STAI YPIQ BAUBAU, SULAWESI TENGGARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan usaha mikro di kota medan dalam perspektif ekonomi islam. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif dengan jenis data kualitatif. Dalam penelitian ini menggunakan sumber data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwafaktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi ada tiga faktor, yaitu faktor penawaran, faktor permintaan dan faktor non ekonomi. Faktor penawaran meliputi sumber daya alam, sumber daya manusia, sumber daya modal, kewirausahaan dan ilmu pengetahuan. Faktor permintaan disebabkan oleh permintaan terhadap penawaran. Sedangkan faktor non ekonomi meliputi kebudayaan suatu bangsa dalam menjalankan pertumbuhan ekonomi. Ekonomi dalam pandangan islam perlunya kerjasama setara dengan Ta’awun dan umat Islam diminta untuk saling bekerja sama dalam hubungannya dengan perbuatan baik dan memenuhi Ridho Allah