Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN PEMANFATAN MEDIA TANAM BOTOL BEKAS SEBAGAI MEDIA PERTUMBUHAN TANAMAN ORGANIK DI KEPENGHULUAN MAKMUR JAYA Hasim As’ari; Dindi Heriyan; Dahobert Lumban Raja; Eka Saswita Widi Astari; Fahru Riza; Kristya B C Sihombing; Nuraina Purba; Nur Ramadhani; Rabiatul Adawiyah; Risky Badrianto; Sonia Juwita Peratiwi
Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan Vol 6 No 3 (2022)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35446/diklatreview.v6i3.1130

Abstract

Pelatihan penggunaan media botol sebagai media tanam tanaman organik merupakan salah satu solusi bercocok tanam di pemukiman yang semakin padat penduduknya dengan memanfaatkan media botol bekas sebagai sarana menanam tanaman organik. Hal baru bagi masyarakat dalam meminimalisir limbah botol bekas dan cara bercocok tanam yang sehat. Pelatihan pemanfaatan dilakukan dengan praktek langsung penggunaan media botol bekas sebagai media pertumbuhan tanaman organik. Dari rangkaian kegiatan pelatihan penggunaan media botol bekas, terdapat beberapa indikasi keberhasilan program, diantaranya adalah sikap warga (kelompok ibu terpadu) yang menunjukkan perubahan positif yaitu meningkatnya kesadaran masyarakat (kelompok ibu terpadu) tentang pentingnya memanfaatkan pekarangan untuk bercocok tanam sayuran di rumah.