Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Media Pembelajaran Komik Siaga Bencana (Kosiba) dan Kesiapsiagaan Bencana Banjir pada Siswa Mi Muhammadiyah Mujur Lor Fina Dwi Utami; Putra Agina Widyaswara Suwaryo; Isma Yuniar
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 16th University Research Colloquium 2022: Bidang MIPA dan Kesehatan
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bencana banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia yang disebabkan karena faktor alam dan non alam. Melalui edukasi kebencanaan menggunakan media Komik Siaga Bencana di sekolah siswa dapat memahami tentang pengetahuan dan tindakan apa saja yang harus dilakukan saat terjadi bencana pada siswa usia 10-12 tahun. Tujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Komik Siaga Bencana (KOSIBA) terhadap Pengetahuan dan Kesiapsiagaan Bencana Banjir pada Siswa MI Muhammadiyah Mujur Lor. Penelitian ini menggunakan design penelitian quasy eksperiment one group pre-test – post-test design. Jumlah sampel sebanyak 45 responden, dengan treatment intervensi diberikan edukasi menggunakan media komik siaga bencana (KOSIBA) dengan waktu 60 menit. Analisa data menggunakan Uji Wilcoxon. Sebagian besar siswa yang mengalami peningkatan pengetahuan sebanyak 24 siswa dengan rata-rata peningkatan sebesar 14.52, Sedangkan siswa yang mengalami peningkatan kesiapsiagaan bencana banjir sebanyak 30 siswa dengan rata-rata peningkatan sebesar 19.83. Dengan demikian terdapat pengaruh sebelum dan sesudah diedukasi dengan nilai signifikansi 0.004 atau p < 0.05 dan kesiapsiagaan tentang bencana banjir dengan hasil nilai signifikansi 0.000 atau p < 0.05. Terdapat pengaruh Media Komik Siaga Bencana (KOSIBA) terhadap pengetahuan dan kesiapsiagaan bencana banjir pada siswa MI Muhammadiyah Mujur Lor. Peneliti selanjutnya dapat menggunakan KOSIBAsebagai referensi dalam mengembangkan bentuk-bentuk media pembelajaran lain tentang kesiapsiagaan bencana.
Pengaruh Media Pembelajaran Komik Siaga Bencana (Kosiba) dan Kesiapsiagaan Bencana Banjir pada Siswa Mi Muhammadiyah Mujur Lor Fina Dwi Utami; Putra Agina Widyaswara Suwaryo; Isma Yuniar
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 16th University Research Colloquium 2022: Bidang MIPA dan Kesehatan
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Bencana banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di Indonesia yang disebabkan karena faktor alam dan non alam. Melalui edukasi kebencanaan menggunakan media Komik Siaga Bencana di sekolah siswa dapat memahami tentang pengetahuan dan tindakan apa saja yang harus dilakukan saat terjadi bencana pada siswa usia 10-12 tahun. Tujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Komik Siaga Bencana (KOSIBA) terhadap Pengetahuan dan Kesiapsiagaan Bencana Banjir pada Siswa MI Muhammadiyah Mujur Lor. Penelitian ini menggunakan design penelitian quasy eksperiment one group pre-test – post-test design. Jumlah sampel sebanyak 45 responden, dengan treatment intervensi diberikan edukasi menggunakan media komik siaga bencana (KOSIBA) dengan waktu 60 menit. Analisa data menggunakan Uji Wilcoxon. Sebagian besar siswa yang mengalami peningkatan pengetahuan sebanyak 24 siswa dengan rata-rata peningkatan sebesar 14.52, Sedangkan siswa yang mengalami peningkatan kesiapsiagaan bencana banjir sebanyak 30 siswa dengan rata-rata peningkatan sebesar 19.83. Dengan demikian terdapat pengaruh sebelum dan sesudah diedukasi dengan nilai signifikansi 0.004 atau p < 0.05 dan kesiapsiagaan tentang bencana banjir dengan hasil nilai signifikansi 0.000 atau p < 0.05. Terdapat pengaruh Media Komik Siaga Bencana (KOSIBA) terhadap pengetahuan dan kesiapsiagaan bencana banjir pada siswa MI Muhammadiyah Mujur Lor. Peneliti selanjutnya dapat menggunakan KOSIBAsebagai referensi dalam mengembangkan bentuk-bentuk media pembelajaran lain tentang kesiapsiagaan bencana.