This Author published in this journals
All Journal JURNAL BIOEDUCATION
Normalia Sandy Palumpun
Universitas Negeri Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN M-LEARNING IPA MATA AIR TILANGA PADA PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH UNTUK SISWA KELAS VII SMP Normalia Sandy Palumpun; Jumadi Jumadi
JURNAL BIOEDUCATION Vol 10, No 1 (2023): Jurnal Bioeducation
Publisher : Universitas Muhammadiyah Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29406/bioed.v10i1.4921

Abstract

Pembelajaran berbasis tekonologi yang dipadukan dengan potensi lokal yang kurang bervariasi menjadi latar belakang dilakukannya penelitian pengembangan M-Learning IPA Mata Air Tilanga pada pembelajaran berbasis masalah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan, kepraktisan, dan keterbacaan M-Learning IPA Mata Air Tilanga. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan menggunakan model 4D yang terdiri dari tahap define, design, develop, dan disseminate. Penilaian kelayakan dilakukan oleh ahli media dan ahli materi untuk mengetahui kelayakan produk. Penilaian uji kepraktisan dilakukan oleh guru IPA dan uji keterbacaan dilakukan oleh peserta didik. Hasil uji kelayakan menunjukkan bahwa M-Learning IPA Mata Air Tilanga dinyatakan sangat layak menurut ahli media dan ahli materi dengan skor total sebesar 45 dan 54. Hasil uji kepraktisan juga memperoleh nilai sebesar 161,5. Penilaian uji keterbacaan M-Learning IPA Mata Air Tilanga menunjukkan hasil yang sangat tinggi dengan skor sebesar 69,1. M-Learning IPA Mata Air Tilanga yang telah dinyatakan layak, praktis dan memiliki nilai keterbacaan yang tinggi kemudian disebarluaskan dalam skala kecil.