Aini Ria Mega
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH LEMBAR KERJA SISWA (LKS) TERHADAP HASIL IPA PADA PERSERTA DIDIK DI SD NEGERI 50 PRABUMULIH Aini Ria Mega; Eni Heldayani; Jayanti Jayanti
JGK (Jurnal Guru Kita) Vol 7, No 2: Maret 2023
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jgk.v7i2.37061

Abstract

Lembar kerja siswa (LKS) adalah lembaran kertas yang berupa informasi maupun soal-soal (pertanyaan-pertanyaan) yang harus di jawab oleh perserta didik sangat baik digunakan untuk membantu keterlibatan perserta didik dalam belajar baik dipergunakan dalam penerapan metode terbimbing maupun untuk memberikan Latihan pengembangan. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui adakah pengaruh lembar kerja siswa (LKS) terhadap hasil belajar IPA pada peserta didik kelas IV di SD Negeri 50 Prabumulih. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode eksperimen. Teknik pengumpulan data yang di gunakan peneliti pada penelitian ini adalah observasi dan tes. Data yang di peroleh kemudian dihitung menggunakan aplikasi SPSS 25. Kriteria pengujian hipotesis penelitian ini adalah                 0,05 didapat hasil ????ℎ???????????????????? (-4.538) > ???????????????????????? (16.6980) sehingga hipotesis nol (????0) ditolak dan hipotesis alternatif (????a) diterima. Hal ini menunjukkan bahwa Lembar Kerja Siswa (LKS) berpengaruh secara signifikan terhadap hasil belaja IPA pada perserta didik kelas IV .