Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Wacana Kritis: Representasi Gender dan Budaya pada Cerpen “Maukah Kau Menghapus Bekas Bibirnya di Bibirku dengan Bibirmu?” Karya Hamsad Rangkuti Diza Afrillia; Feni Amanda Putri; Julailanajmi Hasiholanda Tanjung; Rahel Sitinjak; Sarah Humala Lubis; Widya Octavianty; Lasenna Siallagan
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 5 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jpdk.v5i2.14134

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan representasi gender dan budaya pada cerpen yang berjudul “Maukah Kau Menghapus Bekas Bibirnya di Bibirku dengan Bibirmu?” karya Hamsad Rangkuti. Dalam penelitian ini, aspek gender dan budaya dianalisis menggunakan analisis wacana kritis model Ruth Wodak dan Sarah Mills. Metode yang digunakan adalah metode deskriftif kualitatif yaitu cara pemecahan masalah yang diselidiki dengan menggambarkan atau melukiskan keadaan subjek atau objek penelitian. Berdasarkan data yang terkumpul, ditemukan empat representasi gender dan budaya pada cerpen “Maukah Kau Menghapus Bekas Bibirnya di Bibirku dengan Bibirmu?” Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa representasi gender dan budaya yang terdapat dalam cerpen tersebut masih relevan dengan kehidupan di masa kini.
ANALISIS NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM DONGENG KUPU-KUPU INDAH YANG SOMBONG KARYA YOGA TRIANA Rouli Simanullang; William T Sitorus; Widya Octavianty; Fitriani Lubis
ENGGANG: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya Vol. 3 No. 2 (2023): Juni: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, dan Budaya
Publisher : FKIP, Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37304/enggang.v3i2.9002

Abstract

The purpose of this study was to examine educational values ​​in the form of quotations from the fairy tale "The Arrogant Beautiful Butterfly" by Yoga Triana. The method used in this research is qualitative. The analysis technique in this study is to analyze documents in the form of fairy tales. The object of this research is the educational values ​​in the fairy tale "The Beautiful Arrogant Butterfly" by Yoga Triana. With this the author collects data by reading from books and journals. The results of this research on fairy tales are that as a whole, these fairy tales already reflect the educational values ​​needed in fairy tales as a way of life or as a way for students to have good morals in socializing.